aku lelah menunggu
25 stories
Still into You [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 4,888,634
  • WpVote
    Votes 337,694
  • WpPart
    Parts 51
[SUDAH TERBIT] Still into You "Percayalah, perasaan ini masih tetap untukmu." a story by Yenny Marissa. Kata orang, mantan itu jodohnya orang lain yang pernah kita pinjem terus dibalikin lagi. Tapi bagi Arkana Revano Putra, kalimat itu cuma berlaku buat deretan mantannya selain cewek yang bernama Revita Maharani. Bagi Arkan, definisi mantan yang dikhususkannya untuk Revi adalah jodoh yang pernah disia-siakannya dalam masa khilafnya dulu sehingga sekarang harus dikejarnya sampai dapat. Jadi meskipun terbungkus dengan label mantan, tetap saja di dalamnya terdapat kata jodoh yang berarti cewek itu adalah miliknya. Arkan mengejar. Revi menghindar. Keduanya berada pada jalan berlawanan. Sampai kapan mereka terus menjadi kutub yang bertolak belakang? Dan akankah Arkan terus berjuang saat menyadari kalau Revi tidak lagi sama seperti dulu? #10 in Teen Fiction (23/2/17) #05 in Teen Fiction (23/2/17)
Dear Heart, Why Him?[Completed] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 18,823,461
  • WpVote
    Votes 1,036,233
  • WpPart
    Parts 54
Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta itu beda tipis bahkan hampir sama. Awalnya Bela benci Dalvin yang mengambil tempat parkirnya, dulu Bela benci Dalvin yang selalu membuatnya kesal, Bela juga benci Dalvin karena tatapan tanpa ekspresinya. Tapi semesta membuat dunia Bela jungkir balik. Sekarang Bela cinta Dalvin, Bela sayang Dalvin, Bela menginginkan Dalvin. Tapi permasalahannya adalah; apakah Dalvin mencintai Bela juga? Apa Dalvin menyayangi Bela? 1 nov 2016 #70 in teenfiction 3 nov 2016 #49 in teenfiction 8 nov 2016 #40 in teenfiction 9 nov 2016 #30 in teenfiction 11 Nov 2016 #12 in teenfiction 02 Des 2016 #11 in teenfiction 05 Des 2016 #09 in teenfiction 05 Des 2016 #07 in teenfiction 12 Jan 2017 #03 in teenfiction 26 Jan 2017 #02 in teenfiction 28 Jan 2017 #01 in teenfiction 22 Feb 2017 #01 in teenfiction
Benaya dan Dara by coklatpth
coklatpth
  • WpView
    Reads 2,299,809
  • WpVote
    Votes 178,566
  • WpPart
    Parts 59
[Sudah tersedia di toko buku] Diterbitkan oleh Elex Media Komputindo Dimulai dari aksi Dara yang meminta Benaya untuk menjadi pacarnya, semuanya mendadak berubah. Benaya sebenarnya tidak membenci Dara, begitu pun sebaliknya. Namun saat keduanya selalu berada di dalam satu ruangan yang sama, mereka saling membenci atau bahkan menyukai. Membenci secara terang-terangan, namun menyukai secara diam-diam. Yang Benaya tahu, Dara adalah sosok cewek yang aneh dengan teori-teori sejarahnya. Sedangkan menurut Dara, Benaya sangat berbeda saat sudah memegang buku dan kertas oret-oretan. Yang membuatnya menjadikan hal itu sebagai alasan kenapa ia menyukai Benaya. Hanya ada dua hal yang Benaya inginkan, segera menyelesaikan janjinya dan pergi dari Dara. #19 TF; 15-07-2016
PERFECT LOVE (SUDAH TERBIT) by penulisrahasia
penulisrahasia
  • WpView
    Reads 2,274,416
  • WpVote
    Votes 148,216
  • WpPart
    Parts 30
NOVEL THE PERFECT LOVE SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU KESAYANGAN ANDA<3 "Cinta itu seperti menggenggam kaca, jika dipegang terlalu erat kamu akan merasakan sakitnya. Namun jika terlepas, kamu akan kehilangannya karena pecah." Ini sebuah cerita tentang cinta, pengorbanan, kasih sayang, ketulusan, rasa sakit, dan tentang sebuah keluarga yang mencari kebahagian yang berada jauh entah di mana. Ketika satu per satu, potongan hati mulai terpecah belah bagaikan kepingan puzzle. Berhasil menghancurkan mereka. Semua berusaha untuk bersatu dan membentuk sebuah cinta yang sempurna. Mampukah mereka semua?
Gitar Akustik Farrel by billaza
billaza
  • WpView
    Reads 41,574
  • WpVote
    Votes 4,528
  • WpPart
    Parts 6
Sekarang, semuanya cuma butuh satu kali klik! Farrel juga begitu. Cuma butuh satu kali klik pada tombol jempol, dan satu kali klik lagi pada tombol 'subscribe' hingga dia bisa bertemu dengan Shania, adik kelasnya yang bersuara emas tapi galaknya minta ampun. Juga, cuma butuh satu klik bagi Farrel untuk memutuskan jalan mana yang harus dia ambil dari jalur bercabang yang ada di depannya. { banner by hurtvisuals / korralistic } ©2018 by Nabilla Azarine
Hello, Memory!   [COMPLETED] by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 2,664,969
  • WpVote
    Votes 151,201
  • WpPart
    Parts 39
[DITERBITKAN] Ketika segalanya telah berlalu, kebersamaan menjadi terasa berarti. Cinta yang belum sempat diucapkan, hanya tertelan bersama memori. Keterlambatan menyadari perasaan, kini jadi penyesalan. Dihadapkan dengan beberapa pilihan membuat Maura akhirnya bimbang. Ada cowok culun yang menarik simpatinya, ada guru tampan yang mencoba mendekatinya, dan ada sahabat yang terang-terangan mencintainya. Hingga kemudian tanpa sadar Maura telah melepaskan yang paling berarti baginya. Cita-cita dan mimpinya pun ikut musnah satu-persatu. Lalu ketika ingin menggapai cita-cita dan mengejar cintanya kembali, kesempatan itu sudah tak tersisa lagi. *** Copyright@2016 by Inesia Pratiwi Hello, Memory!
Hope by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,032,210
  • WpVote
    Votes 137,094
  • WpPart
    Parts 20
[Sudah Terbit] One day, I hope you can love me. Copyright © 2016 By YustikaM 16/08/2016
A Little Love by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 5,296,392
  • WpVote
    Votes 329,827
  • WpPart
    Parts 33
[Sebagian cerita ini di private, follow dulu baru bisa baca] Rama Dwipayana dan Ocha Aryasastra terjebak dalam takdir hidup yang mempermainkan mereka. Rama dan Ocha adalah siswa dan siswi SMA yang menikah di usia muda mereka karena perjodohan. Rama frustrasi sehingga bertekad untuk membuat Ocha membencinya seumur hidup. Sedangkan Ocha mencintai Rama tulus dan apa adanya, bahkan berusaha membuat Rama jatuh cinta kepadanya, meski Rama tak pernah peduli dengannya. Sejak lama memang Ocha sudah menaruh hatinya pada Rama hanya saja ia tidak pernah mengungkapkannya. Ini tentang harapan, cinta yang tak terbalas, patah hati dan cita-cita yang terputus. Ini tentang kesabaran dan doa yang mampu meluluhkan hati △△△△△
Compliantwin by nauraini
nauraini
  • WpView
    Reads 1,839,412
  • WpVote
    Votes 170,790
  • WpPart
    Parts 33
Hidup mereka yang sudah dinamis tapi bahagia, tiba-tiba harus terusik karena skandal hubungan orang lain. Ya sudah, mau tak mau hidupnya dinamis dengan cara yang berbeda. Bagaimana kalau dinamis itu, salah satunya adalah karena CINTA? Tapi semua tidak sesederhana itu. Ditolak. Menolak. Dikejar. Mengejar. Itu hal yang baru untuk mereka. Tapi berkorban tak sesederhana itu. Sekalinya mereka mau berkorban satu sama lain, sepasang kembar itu, harus banyak mengorbankan. Copyright © 2015 by nauraini
Kemeja Flanel Rian ✔ by billaza
billaza
  • WpView
    Reads 3,420,432
  • WpVote
    Votes 256,557
  • WpPart
    Parts 62
TERBIT BULAN AGUSTUS 2016 #2 on Teen Fiction 09.06.16 - 12.06.16 Daftar barang-barang berharga Rian: 1. Ponsel 2. Buku komik 3. Sheryl (motor ninjanya) 4. Kemeja flanel warna biru Rian bersumpah akan membenci siapapun yang merusak keempat benda berharga itu, tapi ketika kemeja Rian robek karena Ola, anak kelas sebelah, haruskah Rian membenci cewek polos yang selalu menunduk itu? Hak Cipta Terlindungi. { trailer by ironsabel_ }