OmeGamma's Reading List
4 stories
Sinar untuk Mentari by coklatpth
coklatpth
  • WpView
    Reads 1,536,261
  • WpVote
    Votes 170,723
  • WpPart
    Parts 53
Mentari bisu--semua orang mengenalnya begitu. Gadis cantik, pucat tanpa make up, namun tak bisa mengeluarkan suaranya itu sangat digilai oleh geng Mario--cowok super terkenal seantero SMA Nusa Cendekia. Jangan harap geng Mario menggilai Mentari karena gadis itu cantik. Bukan. Tapi gadis itu asyik untuk dijadikan bahan bully. Setiap hari, setiap ada waktu, setiap Mario longgar dan tak punya kesibukan, pasti ia dengan sukarela menjadikan Mentari korban. Ya, Mentari. Perempuan bisu yang ternyata menyimpan banyak sekali cerita. Dan siapa yang tak kenal Mario? Lelaki tampan, kaya, nakal. Meski begitu, Mario banyak digilai oleh cewek-cewek di SMA Nusa Cendekia karena matanya mampu menghipnotis siapa saja yang melihatnya.
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,338,127
  • WpVote
    Votes 3,245,521
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
MASQUERADE PRINCE by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 3,517,098
  • WpVote
    Votes 259,454
  • WpPart
    Parts 1
"Bukan penggemar rahasia namanya kalau gue udah ngasih kode terang - terangan ke Doi. Berkali - kali nyoba, berkali - kali juga dicuekin. Emang dasar ganteng - ganteng apes! Disitu kadang saya merasa sedih. Tapi gak masalah, selama janur kuning belum melengkung, gue gak bakal berhenti buat ngejar Rosiandra Subiantoro. Kalau udah melengkung? Tinggal catok aja... " - Keanu. "Keanu? Hm... baik sih... tapi usil kayak daddy! Ganteng, tapi yah... walaupun aku salah satu penggemar om - om... Keanu? Duh.. kayak gak ada om - om lain aja." - Rozzie. Seribu satu cara Keanu lakukan demi meluluhkan hati seorang Rosiandra Elleanka Subiantoro. Tapi nyatanya setelah berkali - kali mencoba, usahanya tak pernah sekalipun dipandang oleh pujaan hatinya itu. Rozzie yang memang belum mau ambil pusing dengan masalah percintaan selalu mengabaikan kebaikan hati Keanu dan lebih memilih ambisinya untuk menjadi seorang Putri Indonesia seperti almarhumah mommy-nya dulu. Tidak ada yang lebih Rozzie inginkan selain mengikuti jejak almarhumah mommy-nya dulu. Sosok yang tak pernah ditemuinya karena mommy-nya memilih mengorbankan hidupnya demi melahirkan dirinya ke dunia 18 tahun yang lalu. Lalu apakah perjuangan Keanu harus berakhir sia - sia? atau justru ia harus semakin gencar mengejar cinta Rozzie?
HEXAGON [1] | Spektrum Warna ✅ by andrianchun
andrianchun
  • WpView
    Reads 1,511,118
  • WpVote
    Votes 170,219
  • WpPart
    Parts 81
Pada periode keenam kehidupan, kristal energi misterius mengubah wajah Bumi menjadi sebentuk utopia. Di bawah payung monarki kerajaan Soteria, manusia supermodern terlarut dalam suka cita kedamaian. Peradaban yang sempurna terlampau menyilaukan mata, hingga mereka tak menyadari kehadiran sang pembawa energi gelap yang siap mendominasi semesta. Superhero adalah dongeng kanak-kanak, namun Arvin terikat dengan mimpi tersebut. Menjadi olok-olok, dibayangi masa lalu, dan dicengkeram banyak lawan, ia tetap berusaha menjadi seseorang yang berarti demi janjinya terhadap sang ayah. Sampai suatu ketika, Arvin dihadapkan dengan kekuatan rahasia yang akan mengubrak-abrik jalan takdir. HEXAGON Luncur perdana pada 21 Juli 2015 Selesai ditulis pada 29 Januari 2016