namedeva's Daftar bacaan
42 stories
Emerald Eyes 1&2 by amateurflies
amateurflies
  • WpView
    Reads 1,156,242
  • WpVote
    Votes 74,780
  • WpPart
    Parts 46
Aku sempat merasakan semuanya. Desir perih mencintai seseorang hanya dalam satu waktu. Waktu saat kita dipertemukan, tanpa disatukan. -Adnan Geo Pratama Berawal dari rasa penasarannya, Adnan harus terjebak di tengah-tengah dua misteri. Misteri terkait teror yang terjadi di sekolah asramanya, Lawden Hall. Juga misteri di balik sikap dingin dan misterius seorang gadis yang merupakan anak dari pemilik asrama, Aranasya Lawden. Apakah Adnan mampu menyelesaikan semuanya? Atau malah menyerah dan memilih pergi? Ketika ia tahu bahwa semua tidak sesederhana kelihatannya. Mari bermain teka-teki bersama.
If i.. (Sudah Terbit) by bellaanjni
bellaanjni
  • WpView
    Reads 6,470,249
  • WpVote
    Votes 403,741
  • WpPart
    Parts 50
#1-Remaja out of 179K Stories. 28-12-19 "Jika aku mampu mengagumi mu dalam senyap, bisakah kamu membalasnya dalam gaduh?" Awalnya aku sama dengan mereka, seorang gadis pemburu Senja. Awalnya akupun tergila-gila, pada Senja yang ingin dimiliki semua. Namun, aku tersadar satu hal; bahwa senja nyatanya hanya kilas belaka. Dia Senja, Senja yang sempat aku genggam, Senja yang sempat aku banggakan, sekaligus Senja yang membuat banyak goresan, tak lupa ia juga pembawa tawa. Untuk pertama kalinya, aku jatuh pada Senja, juga untuk pertama kalinya, aku jatuh sejatuh-jatuhnya.
Promise Where | COMPLETED by bellaanjni
bellaanjni
  • WpView
    Reads 1,225,973
  • WpVote
    Votes 19,298
  • WpPart
    Parts 6
Sebagian cerita di privat, Follow dulu biar gak ribet kedepannya💕 Aku sempat berjanji pada diri sendiri agar tidak menaruh hati. Namun tepat pada pukul delapan malam itu, kita tertawa terlalu keras. Kamu terlalu sayang untuk aku abaikan, kamu terlalu hangat untuk aku yang kedinginan. Maka, biarlah sang pengingkar janji ini mengakui. Bahwa hati yang mati-matian dipertahankan ini, telah tercuri. Dan rasanya detik ini, Aku ingin menyangkal bahwa semesta tidak bisa memisahkan. Tapi tiadamu membuat kesadaran kembali pada kenyataan, kita bukan lagi sepasang yang saling menggenggam, melainkan sepasang hilang yang saling dikekang. Bersamamu itu ingin ku, dan maaf, imajinasiku terlampau tidak tahu diri. Promise Where copyright © Juli 2018 by Bellaanjni All Rights Reserved
Never Be "Us"? by bellaanjni
bellaanjni
  • WpView
    Reads 2,170,510
  • WpVote
    Votes 24,858
  • WpPart
    Parts 6
Published under Bentang Belia Publisher #1-TEENFICTION (11/09/2018) Sebagian part dihapus. " Mungkin cukup "gue" sama "lo", bukan "kita".
Hello, Memory!   [COMPLETED] by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 2,665,256
  • WpVote
    Votes 151,202
  • WpPart
    Parts 39
[DITERBITKAN] Ketika segalanya telah berlalu, kebersamaan menjadi terasa berarti. Cinta yang belum sempat diucapkan, hanya tertelan bersama memori. Keterlambatan menyadari perasaan, kini jadi penyesalan. Dihadapkan dengan beberapa pilihan membuat Maura akhirnya bimbang. Ada cowok culun yang menarik simpatinya, ada guru tampan yang mencoba mendekatinya, dan ada sahabat yang terang-terangan mencintainya. Hingga kemudian tanpa sadar Maura telah melepaskan yang paling berarti baginya. Cita-cita dan mimpinya pun ikut musnah satu-persatu. Lalu ketika ingin menggapai cita-cita dan mengejar cintanya kembali, kesempatan itu sudah tak tersisa lagi. *** Copyright@2016 by Inesia Pratiwi Hello, Memory!
-Attention Seekers-TS(3) SUDAH TERBIT by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 13,146,053
  • WpVote
    Votes 407,084
  • WpPart
    Parts 43
[TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA DAN TOKO BUKU] #1 in teenfiction [22 Juni 2017] ⛔Beberapa part ak privat, follow akun aku untuk baca #Sequel Silent Love **** "Benci aku? Bagus, itu berarti aku berhasil mencuri perhatianmu. " **** "Muka nangis lo jelek banget." "Kenapa? Nggak suka? Yaudah pergi aj--" "Lo itu pantesnya dibahagiain bukannya disakitin. Dan bahagiain lo itu tugas gue." ---------------------- Published:27 Maret 2017
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,315,707
  • WpVote
    Votes 2,774,547
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
If You Know Who [TELAH DITERBITKAN] by ItsmeIndriya_
ItsmeIndriya_
  • WpView
    Reads 6,515,024
  • WpVote
    Votes 424,216
  • WpPart
    Parts 36
[Tersedia di toko buku seluruh Indonesia] Saquel of If You Know Why Deja vu Mungkin itu pilihan kata yang tepat jika aku bertemu dengan pria bermata hazel dengan wajahnya yang sedingin es. Bagaimana tidak? Setiap apa yang dilakukannya selalu membuatku merasa bahwa aku pernah melakukan hal itu sebelumnya. Terkadang jika aku mencoba berfikir keras hingga menelusup keujung fikiranku, kepalaku akan berdenyut dan terasa seperti dipukul ribuan godam. Tuhan apa yang sebenarnya terjadi denganku? Dan siapa dia sebenarnya? Vennelica Calista ---------- Flashback Mungkin itu kata yang tepat untuk gadis bermata coklate yang awalnya ku lihat berwarna abu-abu. Dia sangat mirip dengan sosok gadis yang tiga tahun lalu kusia-siakan hingga pada akhirnya ia pergi meninggalkanku untuk selamanya. Semuanya sama, kecuali rambut dan matanya. Siapa dia sebenarnya? Apa dia adalah gadisku? Mungkin aku harus membuktikannya. Setelah semua terbukti benar, aku tidak akan pernah menyia-nyiakannya lagi. Davarianova Pramudya Pamungkas
Floria in The Magic Land [SELESAI] by ChroniclesOfEverland
ChroniclesOfEverland
  • WpView
    Reads 107,594
  • WpVote
    Votes 6,732
  • WpPart
    Parts 17
Terjebak di suatu tempat, di mana semua bunga tidur yang ada di alam bawah sadar manusia, dikumpulkan dan diolah, menjadi suatu impian, untuk semua manusia di bumi. Namun, sesuatu menghambat proses itu. Sesuatu yang gelap dan kejam, mengubah mimpi-mimpi yang indah, menjadi kelam. Dan menurut ramalan, hanya ada satu gadis kecil yang dapat menumpas kegelapan itu. Floria. Highest rank : #105 in fantasy SEQUEL : "The Stones [Sekuel Floria In The Magic Land]"
THE WIZARD by satennej167
satennej167
  • WpView
    Reads 71,601
  • WpVote
    Votes 5,567
  • WpPart
    Parts 28
Ria adalah gadis yang tinggal dihutan bersama ibu dan kakaknya. ia tidak diperbolehkan keluar dari hutan. tiba-tiba, ada yang menawarinya sekolah di sekolah sihir terkenal yang sangat jauh dari hutan tempat ia tinggal. lalu, apakah impiannya yang ingin menjadi penyihir yang sangat hebat dan diakui oleh orang-orang? "Aku Ariana Luffita, suatu saat nanti aku akan menjadi penyihir yang hebat dan di puji oleh banyak orang"