ningsilvi's Reading List
26 stories
Anesthetized [Terbit] by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 1,621,422
  • WpVote
    Votes 110,553
  • WpPart
    Parts 25
[Terbit, Penerbit Inari 2018, tersedia di toko buku] "Karena kehilangan itu takkan pernah sederhana. Aku hidup, tapi aku tak bisa lagi merasakannya. Apa memang begitu cara kerja Tuhan? Memberikan anugerah terindah, lalu merenggutnya kembali di puncak harapan?" KEHILANGAN adalah konsekuensi terburuk dari rasa MEMILIKI. Ghea dan Agil sama-sama pernah merasakan pahitnya kehilangan, tapi cara mereka mengatasi rasa kehilangan itu berbeda. Ghea bisa melanjutkan hidupnya, tapi tak pernah lagi bisa merayakannya. Dia masih terus terlena dalam kenangan masa lalu. Sedangkan Agil, dia bisa melanjutkan hidup dan bangkit dari masa-masa terburuknya. Hingga dengan sengaja, takdir menemukan mereka. Kehadiran Agil membuat hidup dan hati Ghea perlahan berubah. Tapi, bayang masa lalu masih saja membekap Ghea dengan erat. Mana yang akan Ghea pilih, tetap tenggelam dalam masa lalu atau bangkit untuk memulai menata hati yang baru? The second story of Bachtiar's Family Cover by @Nauraini, thank you, Dear :* ©copyright by Verbacrania 2015
ENCHANTED [COMPLETED] by ikayunia27
ikayunia27
  • WpView
    Reads 246,239
  • WpVote
    Votes 23,716
  • WpPart
    Parts 17
"Do you ever think about future?" "Of course I do." "Am I in it?" "Cherry, you are it." *Spin-Off dari Beautiful Mining Expert dan Anesthetized In Your Charm, by @verbacrania. *10 in General Fiction (21 Oktober 2016).
Beautiful Mining Expert by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 2,323,820
  • WpVote
    Votes 179,667
  • WpPart
    Parts 29
Kalila Abyrianti, gadis mungil yang harus bekerja di dunia pertambangan untuk menghidupi dirinya dan adik semata wayangnya. Terus berjuang menantang dunia, menyimpan kesakitan dan ketakutan hanya untuk dirinya sendiri. Aldebaran Bachtiar, lelaki yang tak mengenal kata cinta, hanya tahu bahwa fungsi perempuan hanya untuk bersenang-senang. Bagaimana jika keduanya bertemu? Dia rese, nyebelin, sok ngatur, semena-mena. Kembalikan bosku yang dulu--Kalila Astaga...kenapa makhluk halus segini susahnya untuk dikendalikan?--Al The first story of Bachtiar's Family. Cover by @Nauraini © copyright by Verbacrania 2015
(Jani's Story #3) Three Words by veradsh
veradsh
  • WpView
    Reads 407,725
  • WpVote
    Votes 9,845
  • WpPart
    Parts 11
WARNING: This story contains some sexually explicit content. Not suitable for people under 18 age. Be wise, please! _________________ Anjani Darra dan Satrio Rajendra, menyesali kemelut rumah tangga yang ternyata tidak seindah harapan. Saat kehidupan pernikahan terbentur konflik yang menjadi rasa pahit di tengah kebahagiaan, mereka tetap berusaha saling menguatkan. Ketika sebuah masalah mereka hadapi sebagai titik terberat dalam hidup, hanya tangislah yang bisa membuka jalan lapang menuju ikhlas. Mereka tak peduli dianggap naif hanya karena menginginkan akhir kisah hidup yang sempurna. Karena di antara pilihan yang ada, tak bolehkan mereka menginginkan akhir kisah bahagia? Happily ever after layaknya kisah di negeri dongeng?
HOW TO GET A RICH HUSBAND ✔ by ElAlicia
ElAlicia
  • WpView
    Reads 1,054,002
  • WpVote
    Votes 114,650
  • WpPart
    Parts 43
May contain some mature scenes Daphne Kenandra tidak sengaja terjebak dalam lingkaran high society karena tips dari website Woman's World tentang gold digger. Saat ia berhasil menarik hati pria kaya tanpa sengaja, masalah yang berasal dari latar belakang keduanya pun terus bermunculan. *** Daphne adalah asisten, sekaligus teman dari Jeni. Seorang gadis yang terlahir dari keluarga kaya. Suatu hari ibu Jeni memberitahukan sebuah tips mengejar suami kaya yang diposting dalam website eksklusif perempuan konglomerat yaitu Woman's World. Jeni pun memulai pengejaran suami kayanya dan sebagai asisten, Daphne jadi ikut terlibat di dalamnya. Incaran Jeni adalah keluarga Tjandrakusuma yang terkenal sebagai golongan old money dan sangat eksklusif. Saat rencana Jeni mulai membuahkan hasil, Gabriel Erlangga Tjandrakusuma yang merupakan kakak Gavyn mengetahui rencana Jeni dan malah memperingatkan Daphne. Daphne yang tidak tahu apa-apa malah terkena imbasnya dan sempat dibenci Gabriel. Beruntung kesalahpahaman itu tak berkunjung lama. Saat hubungan mereka semakin akrab, tumbuhnya rasa suka tak dapat dielakkan. Tetapi, dua orang dari dunia yang berbeda tak akan semudah itu bersatu.
Rotasi dan Revolusi by Crowdstroia
Crowdstroia
  • WpView
    Reads 2,673,479
  • WpVote
    Votes 328,143
  • WpPart
    Parts 37
[TELAH TERBIT] Arraf Abizard Rauf adalah raja tanpa mahkota Universitas Sapta Husada. Semua orang sering menyebut-nyebut namanya bagai dewa, mengikuti segala ucapannya, serta tunduk pada perintahnya. Keberhasilan berprestasi bagi Arraf adalah sesuatu yang normal layaknya bernapas. Dia adalah wujud sempurna mahasiswa yang akan selalu dikenang orang-orang seantero kampus meski sudah lulus. Sementara itu, Trivia Ganggarespati hanya bisa mendelik ketika mengetahui bahwa orang yang harus dia hubungi untuk kelancaran skripsinya adalah Arraf. Riv pikir, urusannya cukup sampai di awal penelitian skripsi saja. Namun, kenyataannya tak sesuai harapan Riv ketika Arraf justru tertarik mendekati perempuan itu. Hanya saja sedari awal, Riv sudah sadar betapa berbedanya dunia mereka. Apa ini juga memengaruhi visi-misi mereka? Dia bahkan tak bisa membayangkan bagaimana jadinya jika mereka berdua memengaruhi satu sama lain bagai dua bintang pijar yang sedang dalam masa pembentukannya. [Seri Ego #2] All rights reserved © by Crowdstroia 2018 [#14 on teenfiction (27.06.2018)]
Rahasia Diona by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 489,287
  • WpVote
    Votes 67,516
  • WpPart
    Parts 12
Ardiona Widati, perempuan berusia 28 tahun yang berprofesi sebagai konsultan pajak. Masih betah melajang walau teman-temannya yang lain sudah memiliki pasangan masing-masing. Single itu pilihan, begitu katanya. Karena lebih baik sendiri tapi bahagia daripada berdua kalau yang ada hanyalah air mata.
The Pieces of Memories (SUDAH TERBIT) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 2,902,859
  • WpVote
    Votes 129,865
  • WpPart
    Parts 16
Sirly F. Pramesty, bekerja di sebuah wedding planner di Bandung, namun tidak pernah terpikir untuk menikah. Ratusan kali dia melihat pasangan mengucap janji sehidup semati, tetapi tidak juga membuat dirinya menginginkan hal yang sama. Padahal Reon, kekasihnya selama dua tahun ini, sudah melamarnya. Masalah semakin rumit ketika bayang-bayang masa lalu Sirly kembali menghantuinya. "Baru kali ini aku lihat kamu selemah ini, kayak bukan Sirly yang aku kenal" -Karamina Hanifati-
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,503,260
  • WpVote
    Votes 1,029,026
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
Gincu #2: When You Have Evil Rival But He's Extremely Handsome by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 2,219,836
  • WpVote
    Votes 83,288
  • WpPart
    Parts 12
Bekerja menjadi jurnalis di kota metropolitan memang asyik. Tapi, akan jadi bencana saat kamu bertemu lagi dengan cowok tsundere yang pernah menolak pernyataan cintamu.