Spiritual
59 stories
Damian & Evelyn | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 1,539,247
  • WpVote
    Votes 47,461
  • WpPart
    Parts 8
Penulis : Shineeminka Cover : Ghinabastiana "Kenapa aku terlahir berbeda?" Kalimat itulah yang selalu Evelyn tanyakan saat ia dikucilkan oleh orang-orang sekitarnya karena dia hanya memiliki satu tangan, bahkan gara-gara ketidak sempurnaannya itu Evelyn harus mendapatkan prilaku tidak baik dari ayahnya sendiri. Sosok ayah yang seharusnya dapat menjadi pelindungnya dari rasa sakit tapi pada kenyataannya malah dialah yang menorehkan luka yang begitu dalam pada diri Evelyn, hanya sosok ibulah yang menjadi pelindung dan penopangnya. "Andai aku diberi kesempatan oleh Tuhan untuk memilih, aku akan lebih memilih untuk tidak terlahir di dunia ini."
Kepada Pria yang Diami Diamku  by SusanArisanti
SusanArisanti
  • WpView
    Reads 286,920
  • WpVote
    Votes 38,457
  • WpPart
    Parts 18
Naysila Azhari Ibunya meninggal dengan cara meledakkan bom. Di saat yang bersamaan, orang yang dia sukai ternyata tidak pernah tulus padanya. Pria itu mendekatinya untuk tujuan lain dan hubungan mereka menjadi hambar setelah kebenaran itu terungkap. Tanpa disangka, datanglah orang lain yang selalu mendukungnya dan bersedia melakukan apapun untuknya. Kemudian, Naysila pun membuat keputusan besar: menikah dengan pria itu. "Naysila, aku sangat menginginkanmu." Samudra mengatakan itu dengan nada penuh harapan, juga frustasi. Hati wanita, menurutnya, seperti ombak yang datang tiba-tiba dan menggulung yang dilewatinya, tapi ternyata tidak mampu merenggut pasir dari pantai. Naysila seolah-olah ada untuknya, tapi ketika dia berjalan dua langkah untuk memeluk, wanita itu justru mengambil sepuluh langkah mundur, menghindarinya. "Nay, boleh aku memilikimu?" "Hatiku atau tubuhku?" "Keduanya." Perihal hati, tidak ada yang pernah tahu. Seorang bijak pernah berkata, "kamu bisa berencana menikahi siapapun, tapi tidak akan bisa merencanakan hatimu untuk siapa." Susan Arisanti ©2018
Serenyah Rasa by Alyaaa
Alyaaa
  • WpView
    Reads 2,857,331
  • WpVote
    Votes 46,179
  • WpPart
    Parts 13
Sebagian naskah dihapus ### "Ga," panggil Al ketika Rangga mulai melangkah meninggalkan halaman rumah Syafa. "Ya, Kak?" "Subuh di Jogja itu jam setengah lima." Al berkata sambil tersenyum simpul. ### Ini kisah, Seorang pemuda tampan, rupawan, hingga memiliki deretan mantan. Pacaran adalah irama hidupnya Ini cerita, Seorang pemuda yang sibuk dengan urusan dunianya hingga melalaikan waktu-waktu solatnya. Bahkan dia tidak tahu kapan panggilan subuh dikumandangkan. Namun, Nyatanya hidayah bisa datang kapan saja dengan cara tak terduga. Dia, menjadi luar biasa setelah mengenal Islam. Dia, yang dulu dicela, kini menjadi idola pembaca. Simak kisah lengkap Rayhan Erlangga Putra dalam Serenyah Rasa. ♡♥♡ Serenyah Rasa, sebuah cerita dari @alyaaa dan @niamaharani Cover by @sleepyzee .
Mengenal DIA... by HuswatunHaerani
HuswatunHaerani
  • WpView
    Reads 15,962
  • WpVote
    Votes 370
  • WpPart
    Parts 6
Perjalanan hati seorang wanita ateis yang kehidupannya begitu kelam karna tidak memiliki pedoman dan arah hidup. Sampai suatu ketika ia berfikir untuk mengunjungi beberapa tempat di berbagai negara untuk mencari kemantapan hatinya, hingga akhirnya dia menemukan sebuah hal dan pelajaran yang akhirnya membuat dia memutuskan untuk lebih mengenal DIA (Allah SWT).
Bidadari Bermata Bening by yuniiRmdhn02
yuniiRmdhn02
  • WpView
    Reads 2,506,679
  • WpVote
    Votes 125,807
  • WpPart
    Parts 43
"Meninggalkannya dengan satu alasan memenuhi perintah Allah. Hal inilah yang memang harus aku jalani, dan aku pilih dari dulu sebagai seorang muslimah. Lebih baik mencintai dalam diam dan memperbaiki diri demi seorang imam yang dipilihkan Allah untukku kelak." -Anna Althafunnisa- Kini ia berusaha melepaskan apa yang paling berarti bagi dirinya, Takdir dari Allah yang mengubah segalanya. Akan seperti apa?
Setulus Cinta Zara by NoviLopheCyank
NoviLopheCyank
  • WpView
    Reads 13,192,060
  • WpVote
    Votes 501,917
  • WpPart
    Parts 33
Assalamualikum kata yang akan kuucapkan saat aku akan masuk dalam hatimu menjadi yang terbaik bagimu, menjaga dan selalu menyayangimu. aku tahu kamu tidak mencintaiku tapi aku mencintaimu saat kau ucapkan "aku terima nikahnya Fatimah Azzara" didepan waliku yaitu ayahku
Mencintaimu Dalam Doa | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 1,566,399
  • WpVote
    Votes 92,403
  • WpPart
    Parts 16
The third story of Cinta Dalam Diam | Andra & Diandra | Cover : @betyal_4 | Part sudah tidak lengkap | Proses Penerbitan. "Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah. Jika engkau tertimpa suatu musibah, maka janganlah engkau katakan, Seandainya aku lakukan demikian dan demikian. Akan tetapi hendaklah kau katakan, ini sudah jadi takdir Allah. Setiap apa yang telah Dia kehendaki pasti terjadi. Karena perkataan law (seandainya) dapat membuka pintu setan." itulah yang Kak Andra katakan kepadaku saat aku kehilangan ayah yang selama ini menjadi satu-satunya orang yang dapat aku andalkan. Dulu aku hanya menganggapnya tidak lebih dari seorang kakak, seorang kakak yang dapat aku andalkan keberadaannya namun perlahan rasa itu berubah. Aku mencintainya, namun aku tidak berani mengungkapkan perasaan ini kepadanya. Aku hanya berani mencintainya dalam diam, biarlah hanya Allah-lah yang mengetahui apa yang kini tersimpan di hatiku untuknya.
HUJAN | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 6,410,369
  • WpVote
    Votes 540,519
  • WpPart
    Parts 41
Tanpa mempedulikan air hujan yang mulai membasahi tubuhnya, Arlita berjalan ke arah Revan. Dia berdiri tepat di depan Revan. Kepalanya menunduk dalam, "Maafin aku, Van. Maafin aku kalau aku pernah bikin kamu sakit hati." "Aku cinta kamu, Arlita." Tubuh Arlita otomatis mundur beberapa langkah. Matanya mengerjap bingung. Apa yang barusan dia dengar? Revan mencintainya? Dia mengatakan kata maaf, namun kenapa Revan malah membalasnya dengan kata cinta?
Sedekat Nadi Sejauh Matahari [BELUM REVISI] by FilliaKDFauzi
FilliaKDFauzi
  • WpView
    Reads 646,983
  • WpVote
    Votes 30,456
  • WpPart
    Parts 60
[ Romance - Spritual ] [BELUM REVISI] Cover by @prlstuvwxyz Apapun takdirnya aku selalu ikhlas menerimanya. Karena aku tahu orang paling sengsara didunia adalah orang yang tidak bisa menerima takdir! -Embun Saat cinta pertama dirasakan,belum tentu berakhir menyenangkan. Orang yang selama ini tak pernah terlintas difikiranmu,apalagi hatimu. Bisa jadi ia jodohmu. Seberapa besar usaha kita untuk mendapatkan sesuatu yang kita mau. Jika Allah berkata "TIDAK!" Maka 'kun faya kun' jadilah maka jadi. Begitupun sebaliknya jika Allah berkata IYA Allah itu Maha Mengetahui apa yang terbaik untuk hambaNya Percayalah Allah akan memberikan balasan untuk orang yang bersabar dan ikhlas lebih dari yang ia inginkan. Ini cerita pertama saya maaf jika cerita nya tidak bisa memuaskan para readers. Mei 23, 2017 Fillia Klarasinta Dwi Fauzi
Allah Ciptakan Aku dan Kamu untuk Menjadi Kita by alfixoxo
alfixoxo
  • WpView
    Reads 16,751
  • WpVote
    Votes 439
  • WpPart
    Parts 10
Mau dihalalkan dengan pernikahan? Atau diharamkan dengan Pacaran? Jika Allah sudah berfirman: "Dan segala sesuatu kami jadikan berpasang-pasangan, supaya kamu mengingat kebesaran Allah" (QS. Adz Dzariyaat: 49) Mengapa masih ragu dengan Janji Allah, itu hanya salah satu Janji Allah. Maka bertahanlah dalam keistiqamahan. Wanita itu mahal, jadi jangan mau dimurahkan. Tutup auratmu, jaga perilakumu, berbuat baiklah kamu. Bukankah yang terbungkus rapi jika jatuh tidak akan kotor? Beda sama yang tidak terbungkus, sekali jatuh langsung kotor, cuma perumpamaan permen. Berdoa, berdoalah, meminta petunjuk, bukan jodoh, meminta agar diberikan hidayah untuk segera berhijrah dan tentunya istiqamah. Allah Maha Segalanya👼