story
9 stories
Lesson To Learn  by angelxs_
angelxs_
  • WpView
    Reads 807,862
  • WpVote
    Votes 85,269
  • WpPart
    Parts 41
"When you think everything's going so well but then all of a sudden everything starts to fall apart." ••• Audrey selalu berpikir bahwa hidupnya sudah sempurna. Pacar yang tampan, dua sahabat yang selalu ada bersamanya, dan juga keluarga yang bahagia. Namun, apa yang akan terjadi jika ketiga hal itu direnggut darinya dalam sekejap?
Who Am I? by MaharaniTasya
MaharaniTasya
  • WpView
    Reads 16,671,227
  • WpVote
    Votes 1,104,466
  • WpPart
    Parts 74
☑SUDAH TERBIT☑ [Highest rank: #1 on teenfiction] Davino Argya. Siswa yang terkenal di sekolahnya karna di cap sebagai badboy yang memiliki bad attitude dan wajah yang tampan. Banyak wanita yang tergila-gila padanya, bahkan ada yang menamai diri mereka sebagai fans dari seorang Davino. Wajah tampannya mampu membuat para wanita menjerit histeris. Namun bagimana jika seorang Davino yang selalu terlihat dingin, cuek, dan terkesan tidak perduli terhadap keadaan ternyata adalah seorang yang rapuh dan memiliki banyak masalah dihidupnya? Dan bagaimana jika ternyata seorang Davino yang tampan dengan wajah western-nya dan banyak digilai para wanita adalah laki-laki yang belum pernah berpacaran sebelumnya? [WARNING: MENGANDUNG BANYAK KATA-KATA KASAR.]
Dunia Nadhira (DI HAPUS SEBAGIAN) TERBIT DI TOKO BUKU JANUARI 2019 by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 13,798,411
  • WpVote
    Votes 181,050
  • WpPart
    Parts 16
Bagi Nadhira Azmi, mencari cowok tampan dan mapan dengan status single bagaikan mencari jarum ditumpukan jerami. Zaman sekarang rata-rata cowok yang mendapat predikat suamiable pasti sudah punya pasangannya masing-masing, kalau belum nikah ya pasti punya pacar. Dia biasa apa di usia 27 tahun masih single, harus putus dengan cowok yang sudah dua tahun dipacarinya karena beda keyakinan. Apalagi setiap acara keluarga selalu ditanya "Kapan Nikah?" Dan yang lebih miris lagi beberapa bulan lagi dia akan dilangkahi menikah oleh adiknya sendiri. Arsakha Abimanyu, cowok pecinta alam yang berprofesi sebagai Jaksa. Bagi Sakha, mencari cewek yang bisa menarik hatinya bukan perkara mudah, dia bukan tipe cowok yang punya prinsip coba-coba. Sakha pemegang prinsip satu untuk selamanya. Diusianya yang ke-28 Sakha belum pernah berpacaran. Sakha normal! Dia masih suka makhluk bernama perempuan, hanya nggak sembarang perempuan yang bisa masuk ke hati Sakha. #1 Romance (11/11/2016)
Are You? Really? by InnayahPutri
InnayahPutri
  • WpView
    Reads 10,454,919
  • WpVote
    Votes 752,165
  • WpPart
    Parts 57
#06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dinding satu sama lain, mengobati satu sama lain dan akhirnya jatuh cinta satu sama lain Namun kita sama-sama ragu, mengobati biasanya menimbulkan sakit yang lain. Malam ini aku bertanya pada angin; Benarkah dia orangnya? ©2016 by Innayah Putri
High School Love Story by HAULA_S
HAULA_S
  • WpView
    Reads 6,094,933
  • WpVote
    Votes 392,783
  • WpPart
    Parts 42
"Devan! mati lo abis ini" "Devan tai" "Eh cowok gila, dasar kutil dugong" "ngeselin banget sumpah, awas aja lo gue ulek jadi sambalado" Tiada hari tanpa pertengkaran. Devan itu orangnya jail banget, hobinya bikin Sania gondok mulu. Menurut Sania, Devan tuh trouble maker, penghancur hari tenangnya Sania. Tapi dari rasa benci Sania ke Devan malah bikin mereka jadi sahabatan, dan Kalian tau kan? cewek sama cowok itu kalau sahabatan pasti salah satu dari mereka suka sama sahabatnya sendiri. kata orang sih itu udah jadi hukum alam, inget ya hukum alam. Mataram, 27 November 2015
Badboy For Little Girl ✔ by CiinderellaSarif
CiinderellaSarif
  • WpView
    Reads 10,372,481
  • WpVote
    Votes 386,690
  • WpPart
    Parts 76
[[ SUDAH DITERBITKAN, DAN PART TIDAK LENGKAP ]] 🌆BUKU SATU (Bad Boy Series #1)🌆 New Version : Cowo bandel emang selalu lebih menarik. Tingkah mereka yang nyebelin, biang onar, dan sok kece kadang bikin.... Ehm, gemas. Begitu juga dengan Dhirga Bimantara, siswa SMU Cakrawala yang diberi julukan 'Bad Boy' karena tingkahnya membuat para guru kewalahan. Wajah Dhirga yang tampan pun seolah mempermudah dirinya untuk digandrungi seisi SMU Cakrawala. Namun, tidak untuk Nada Elvira. Gadis mungil ini seolah menjadi satu-satunya yang berani melawan Dhirga, sekaligus tidak menyukainya sama sekali. Mengetahui itu, Dhirga malah menjadi gencar mengusik ketenangan Elvira dengan sengaja.
ROLANDARA by intanzs
intanzs
  • WpView
    Reads 14,305,000
  • WpVote
    Votes 948,221
  • WpPart
    Parts 50
⚠️PART MASIH LENGKAP Roland Gideon. Bad boy tapi suka susu strawberry. Emosian tapi pas dimarahin sama Adara malah kicep. Wajah nyalat tapi hati hello kitty. Liat Adara nangis malah sok ikutan nangis, sambil bilang, "gue rela nangis demi lo, Dar. Tolong jangan bikin kejantanan gue hilang, berenti nangis ya?" ©2016 [Pernah diterbitkan oleh Bukune tahun 2016-2018]
Friend Zone by mylullaby_
mylullaby_
  • WpView
    Reads 11,116,977
  • WpVote
    Votes 445,152
  • WpPart
    Parts 36
SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup gue. Bahkan di mimpi terliar gue pun ga mau merasakan hal itu.
Look At Me! by hanref
hanref
  • WpView
    Reads 7,243,544
  • WpVote
    Votes 356,308
  • WpPart
    Parts 50
COMPLETED!! [DALAM PROSES PENERBITAN] **** Tujuan awal Kenneth hanya ingin membuat Klarisa jatuh hati padanya agar gadis itu move on dari bayang-bayang mantan kekasih. Bukannya Klarisa yang semakin tertarik dengan Kenneth, justru cowok itu yang ternyata jatuh. Jatuh cinta. ===== WARNING!! Susunan kata bagian awal buku masih berantakan . [UNEDITED] ===== Coba baca dulu c: