Alaier's Reading List
4 stories
Singer Vs Dancer by Alaier
Alaier
  • WpView
    Reads 147
  • WpVote
    Votes 11
  • WpPart
    Parts 6
Reymon Brunch seorang penyanyi dari Filipina bertemu dengan seorang dancer asal Indonesia Adalia Maharani. Reymon Brunch : • penyanyi • Filipina • cemburuan • artis Adalia Maharani : • dancer • Indonesia • gampang dekat dengan siapa pun. • tidak terlalu suka di cemburuin. Apakah mereka akan berjalan mulus saja? Atau apakah mereka akan berpisah? Apakah mereka bisa menjalani rintangannya bersama?
My Brother, My Boyfriend by claudiachristabel
claudiachristabel
  • WpView
    Reads 136,529
  • WpVote
    Votes 3,087
  • WpPart
    Parts 8
Dari dulu ricky pengen banget punya adik perempuan tapi karna mamanya yang sudah tidak bisa lagi mengandung harapan Ricky jadi pupus. Tapi suatu hari sebuah keajaiban terjadi...
King Bullying VS Queen Rescue by captious_girl9
captious_girl9
  • WpView
    Reads 11,231,973
  • WpVote
    Votes 162,990
  • WpPart
    Parts 22
Bagian yang tidak di hapus dalam cerita ini adalah part-part yang tidak ada di novel, selebihnya ada di novel dan tanda baca untuk part yang masih ada, berantakan terutama bagian dialog. Terima kasih. [ Di terbitkan ] "Lo nyuruh gue buat manggil lo kakak?!!! Gak akan pernah, ini drama gue dan terserah gue mau bagaimana menjalankannya, keluarga gue ajak gak ikut campur. Dan ingat gue gak akan takut sama bullyan lo karna gue ratu penyelamat. Selain itu, lo mau buat gue suka sama lo? coba saja!!!" - Ashley Fredella L. "Lo pikir gue takut membully lo?!! Karna lo disebut ratu penyelamat, sorry ya dikamus gue gak ada yang namanya takut dan satu hal walau lo ratu penyelamat gue akan tetap membully lo walau semua anggota gue gak setuju. Yang terpenting gue bakal buat lo suka sama gue apapun caranya dan alasan lo karna lo berbeda dari yang lain." - Thomas Tyler Sangster
My Teacher My Love [KaryaKarsa dan KBM] by babyminon
babyminon
  • WpView
    Reads 9,100,119
  • WpVote
    Votes 298,802
  • WpPart
    Parts 57
Awalnya Adhelia hanya gadis SMA yang sama sekali tidak tertarik dengan namanya cinta. Padahal tak jarang teman-temannya berganti pasangan. Sampai ketika datang guru Bahasa Inggris baru yang menggantikan gurunya yang sedang menjalani pendidikan dan menjadi wali kelasnya, semua mulai berubah. ----------------------------------------------------------- Percakapan menggunakan bahasa tidak baku. SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS KALAU INGIN BACA BISA DI KARYAKARSA