lalaagiyanti's Daftar bacaan
1 story
Ms. Florist [On Going | Slow Update] by AraNada
AraNada
  • WpView
    Reads 9,963
  • WpVote
    Votes 1,256
  • WpPart
    Parts 17
Namanya Renee Roxane Aderes. Seorang gadis berusia dua puluh lima tahun dan seorang pemilik toko bunga, Reros Florist. Ia cantik yang misterius. Cukup banyak lelaki yang berusaha mendekatinya karena sikapnya yang acuh dan jutek tetapi sayangnya tidak pernah digubrisnya. Renee menganggap bahwa mereka seperti itu hanya karena rasa penasaran. Seperti Tristan Walter, seorang pengusaha sukses di usia muda yang disegani oleh para pebisnis karena ketekunannya dalam menjalankan bisnisnya. Meski begitu ia tidak menduduki jabatan tertinggi di perusahaannya. Ia lebih memilih jabatan sebagai seorang direktur. Pertemuan pertama yang cukup meninggalkan kesan membuat mereka kembali bertemu. Tristan bertemu Renee tanpa sengaja karena suatu pekerjaan dan sejak saat itu mulai mencoba mendekatinya. Apakah Tristan berhasil menghadapi sifat jutek Renee? Apa Tristan bisa membuat Renee takluk padanya? Apakah Renee akan luluh? © 2020 AraNada Written since: July 2020