selfiah21's Reading List
2 stories
PIERCE by penjinakbom
penjinakbom
  • WpView
    Reads 95,919
  • WpVote
    Votes 7,845
  • WpPart
    Parts 40
Angeline Pierce. Dua kepribadian yang berbeda. Angeline Pierce Andromeda adalah gadis yang dibesarkan keras oleh seorang Ayah Agen Intelejen yang dulunya seorang Jendral prajurit perang. Membuat dirinya menjadi pemberontak karena tidak nyaman dengan didikan Ayahnya. Angeline Pierce Orion adalah gadis yang dibesarkan lembut oleh seorang Ibu top model dunia. Membuat dirinya merasa kehidupan monoton dan glamournya itu adalah penjara baginya. Moment membuat keduanya tertukar, Andromeda harus menjalani kehidupan Orion begitu pula sebaliknya. Waktu yang memisahkan kedua kembar itu, dan waktu juga yang akhirnya menyatukan mereka.
Special Girls (TAMAT) by ayraye
ayraye
  • WpView
    Reads 124,905
  • WpVote
    Votes 5,949
  • WpPart
    Parts 30
"Masih banyak misteri yang menunggu kita, tapi kita tetap harus bersama, menghadapi misteri itu bersama." . . . #9 in Adventure (05-07-17) #6 in Adventure (07-07-17)