BarbieLalice
Karena perusahaan ayahnya yang dikabarkan hampir bangkrut, Kyara Claura dengan lapang dada harus ikut turun tangan dalam membantu meningkatkan kembali saham dan proyek dari perusahaan. Karena itulah, perusahaan mereka harus bekerja sama dengan perusahaan yang lebih besar. Ia pun akhirnya harus menghadapi seorang 'Tuan muda' yang tampan sekaligus menyebalkan demi lancarnya bisnis. Tak disangka dari sifat si 'Tuan muda' yang dianggapnya keterlaluan itu, entah mengapa malah membuat kyara mengetahui bahwa dialah si 'gadis pertama'.