HOPE
Kamu tahu hujan? Hujan datang tiba-tiba dan tanpa permisi. Dan aku mengibaratkan kamu seperti hujan di tengah hari, karena pada kenyataannya kamu datang tanpa permisi di hidupku yang sunyi. Awalnya aku kesal. Namun hari demi hari aku mulai memahami arti hadirmu disini. Hampir saja akutenggelam pada pesonamu yang memab...