Not to read
35 stories
Tujuh Kelana (Novel - Tamat) [Wattys Award Winner] by Nellaneva
Nellaneva
  • WpView
    Reads 858,897
  • WpVote
    Votes 62,491
  • WpPart
    Parts 40
[Pemenang Wattys Award 2016 Kategori Cerita Sosial] (Sudah terbit dan tersedia di toko buku sehingga konten cerita di sini sudah dihapus) Marvelous cover by: @alicehaibara Satu pusaka. Dua jiwa. Tujuh fragmen kunci. Sembilan klan kesatria. Semua berputar dalam lingkaran kekuatan yang abadi, dijaga oleh fragmen-fragmen yang tersebar. Setelah disangka hilang selama lebih dari tujuh abad, satu per satu kepingan terpicu; menunggu untuk dipersatukan. Para kesatria mengacungkan senjata, siap untuk berburu, siap untuk beradu.... ================================== Tiap bab terdiri dari 2.500-4.000-an kata. Genre low fantasy. Mohon kritik dan sarannya untuk perbaikan :D Highest rank: #6 in Fantasy (27 Agustus 2016)
Silver Moon (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 3,233,959
  • WpVote
    Votes 268,232
  • WpPart
    Parts 58
#1 in Fantasy (12-03-2017) Sebuah cermin menuntun seorang gadis bernama Luna ke dunia penuh keajaiban. Di sana, pangeran berambut perak yang terlahir di bulan perak telah menunggu sekian lamanya untuk membawanya pada takdir berbahaya. Orion, itulah nama Putra Mahkota kerajaan Gerwish. Orion menyimpan sejuta rahasia tentang Luna. Sedangkan Luna tak mengetahui apa pun tentang Orion. -----------____----------- nopnob 📑2016
Witch Hunter by LuceAnastasia
LuceAnastasia
  • WpView
    Reads 31,703
  • WpVote
    Votes 1,940
  • WpPart
    Parts 7
Cring! Cring! Bunyi lonceng menggema di tempat itu. Begitu juga dengan suara rantai yang bergesekan dengan lantai. "Kumohon, jangan bunuh aku. Aku akan memperbaiki semuanya, kumohon.." "Sudah terlambat untuk menyadarinya" Bats! __________________________________ Type : Light Novel Indonesi Status : On-Going Genre : Fantasy, romance, action, adventure
The World Behind Mirror by EunYoung8
EunYoung8
  • WpView
    Reads 0
  • WpVote
    Votes 9,141
  • WpPart
    Parts 29
Apa kalian tahu dunia di balik sebuah cermin? Apa ada yang percaya? Tentu saja tidak kan? Aku juga begitu. Bagiku dunia lain selain di bumi itu tidak ada. Palingan juga hanya khayalan anak-anak seperti kuda terbang, peri, hewan berbicara atau sebagai nya. Tapi, ada kata tapi untuk itu! Dunia lain yang seharusnya tidak ada itu malah menyeret ku kedalam nya dan kemudian aku bertemu seorang pangeran tampan tapi dingin nya minta ampun! Dia juga mengatakan pada ku bahwa aku adalah calon istri nya!!! Ada yang percaya tidak? aku sendiri hanya menganga mendengar pernyataan itu. Tapi yang pasti bagaimana kisah ku disana? Apa aku bisa percaya akan kegilaan itu atau hanya menganggap nya sebagai mimpi tahayul saja? Entahlah....
Love and Soul [End] by KuroHako
KuroHako
  • WpView
    Reads 141,345
  • WpVote
    Votes 9,769
  • WpPart
    Parts 31
Aku tinggal di dua dunia. Satu dunia normal, yang satunya dunia yang tak pasti aku ketahui. Di dunia itu aku membuat perjanjian dengan iblis cantik. Iblis itu mengambil jiwaku, tapi sebagai gantinya aku hidup. Suatu hari, aku menyelamatkan seekor Cerberus. Cerberus itu akhirnya memanggilku Master dan tinggal bersamaku dengan wujud manusianya. Setelah itu, apa yang kudapatkan? Tentu saja masalah... Fuuuh.... Sepertinya aku akan banyak mendesah...
Devil In My Heart by Ryulaharu
Ryulaharu
  • WpView
    Reads 38,312
  • WpVote
    Votes 2,984
  • WpPart
    Parts 29
"Bagaimana jika dunia ini, menjadi dunia yang sangat berbeda dari yang biasanya, dunia dimana hal yang tak pernah kau bayangkan menjadi kenyataan disini. Dunia yang lemah seperti ini sangat tidak menarik, dunia yang sekarang ini benar-benar membosankan. Bagaimana jika dunia ini, mempunyai unsur-unsur magis yang sangat memukau, mengeluarkan api dari kedua tanganmu, mengendalikan fikiran orang, musuh dimana-mana, dan kau pasti akan menggunakan kekuatanmu untuk memberantas musuh itu. Pasti hal ini sangat menantang bukan. Inilah dunia yang ingin aku ciptakan, dimana dunia ini, memiliki kekuatan yang sama sekali tidak pernah kalian bayangkan."
Accidentally (The Life of The Dark Hunters) (UNEDITED) #Wattys2016 by frau28
frau28
  • WpView
    Reads 117,566
  • WpVote
    Votes 10,948
  • WpPart
    Parts 21
🏆( Pemenang The Wattys 2016 Kategori Trailblazers/ Cerita Unik) Kaitley Summer hanyalah seorang remaja berusia 17 tahun yang sedang berusaha membangun kembali hidupnya setelah kepergian kakaknya. Saat ayahnya tiba-tiba menghilang pada suatu malam, mulai terjadi kejadian-kejadian yang tidak bisa dijelaskan di hidupnya. Mahkluk-mahkluk yang selama ini dunia anggap tidak nyata, mulai bermunculan dan memburu Kaitley tanpa alasan jelas. Kemunculan sesosok penting yang selama ini Kaitley kira sudah tiada, semakin memperumit kehidupan Kaitley. Ditambah lagi pemuda misterius yang mengklaim dirinya sebagai The Dark Hunter, pemburu demon, ikut memperumit semuanya dengan menyeret Kaitley ke dimensi lain untuk memasukkannya ke sebuah akademi khusus hunter. Di akademi itu, selain menemukan fakta bahwa ia juga memiliki kemampuan seorang Dark Hunter, Kaitley juga berhasil memecahkan misteri tentang ayahnya yang hilang. Tapi ada satu misteri lagi yang belum Kaitley ketahui. Misteri tentang suatu kekuatan lain yang bersembunyi di tubuhnya. Kekuatan berbahaya yang saat ini masih tertidur dan menunggu untuk dibangunkan. "There's always something hidden in life. Even in your own soul" Cover made by the amazing @Alicehaibara Banner made by the talented @Astariel
My Empress ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 2,377,861
  • WpVote
    Votes 84,964
  • WpPart
    Parts 19
DITERBITKAN!!! (TERSEDIA DI GRAMEDIA, GUNUNG AGUNG, TMBOOKSTORE) BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS!!! Pemenang WATTYS AWARD 2016 Kategori Edisi Kolektor dan Pilihan Staf. PERMAISURIKU Sayang ... Takdirmu Telah Memanggil ''Karena hanya kau yang dapat melukaiku, itu artinya ... hanya kau juga yang mampu menjagaku.'' Adalah kalimat yang diucapkan sang Kaisar kepada Ailan. Kalimat yang menjadi awal semua kejadian yang menghampiri keduanya di kemudian hari. Dan kalimat itu juga, yang mengikat Ailan sehingga harus mengikuti sang Kaisar untuk masuk ke istana. Ke tempat yang menjadi awal semua permasalahan dalam hidupnya ada. Jadi, ini adalah kisah keduanya dalam perjalanan menuju penyatuan hati yang belum tentu searah. Karena dalam setiap kisah cinta yang luar biasa, pasti ada yang namanya ujian berupa rintangan. #Romance-Historical Fiction ____________ Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU/MENGADOPSI/atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Pelanggar akan dikenakan hak sanksi atas pelanggaran perlindung koan terhadap hak cipta. Copyright©2016 (06-February-2016) Present by SKIA LINGGA
It (Rafan) by alvikaDae
alvikaDae
  • WpView
    Reads 264,102
  • WpVote
    Votes 28,371
  • WpPart
    Parts 26
Aku dan kamu adalah kita Banyak kisah kita yang bercerita tentang cinta Tapi kisah ini bukan cerita tentang kita Kisah ini akan bercerita tentang cinta itu sendiri
Ragnarökr Cycle: Myth Jumpers by AlfiRizkyR
AlfiRizkyR
  • WpView
    Reads 475,734
  • WpVote
    Votes 44,263
  • WpPart
    Parts 42
[Buku pertama Ragnarökr Cycle] Lucas Andrews tahu ada yang salah waktu salju tidak berhenti turun setelah musim dingin harusnya usai. Dan semua orang setuju dengannya saat tingkat bahaya mendadak naik drastis dalam waktu singkat. Semua orang terisolasi dari satu sama lain. Ayahnya hilang saat mencarikan obat untuk adiknya yang sakit parah. Ibunya mendadak sering mengalami episode agresif. Tidak ada cara untuk meminta pertolongan ... itu pun jika pertolongan masih ada. Semuanya tampak hancur. Umat manusia mencapai ambang kepunahannya--dan tiba-tiba seekor serigala raksasa sebesar badak menyerbu masuk ke rumah Lucas. Belum hilang kagetnya, Lucas diselamatkan oleh seseorang yang mengaku dewa dari mitologi Nordik Kuno yang meminta pertolongan dengan imbalan keselamatan keluarganya. Dan tugasnya cuma satu: mencegah kehancuran umat manusia sebelum terlambat. Musim dingin aneh ini pasti punya sebab. Dan Lucas harus mencari tahu pelakunya sebelum Ragnarok, perang akbar antar dewa yang diramalkan akan terjadi setelah musim dingin ini, benar pecah dan menghancurkan dunia--dunia para dewa ataupun manusia. (c) Alfi Rizky Ramadhan, 2015. PEMENANG WATTYS 2016 KATEGORI TRAILBLAZERS/CERITA UNIK! #1 di Science Fiction: 4/7/2016 28/7/2016 1-2/8/2016 4/8/2016 7/8/2016 9/8/2016 12/8/2016 23/8/2016 (Sebelumnya 1/7/2016 #3 di Science Fiction!) (Sebelumnya lagi 13/6/2016 #5 di Science Fiction!) ====== CONTENT WARNING: rape, suicide attempt. Part berawalan [B] artinya konten bonus. Konten bonus akan dirilis dua kali seminggu hingga buku kedua Ragnarökr Cycle terbit.