embunrindu
love yourself and love me too
*
Berbagai kepentingan yang berbeda mengantarkan Blue, Biru, Aksara, dan Eb pada kompleksitas tak berujung. Mereka berusaha mengurai teka-teki yang dibuat oleh semesta, mencari benang merah di antara setumpuk kejadian-kejadian yang terus saja memaksa mereka terikat dalam satu ruang dan waktu.
Tak mungkin jika dalam skenario tak ada pihak yang harus berkorban atau terkorbankan, begitu juga dengan cerita ini. Bagaimanapun akhirnya, semoga itulah jalan terbaik untuk segala bentuk kompleksitas ini.