l_u_z_I's Reading List
20 stories
Gugat. [END] by midgardst
midgardst
  • WpView
    Reads 5,334,237
  • WpVote
    Votes 408,998
  • WpPart
    Parts 64
Book 2 Indonesian Bachelor Series ** Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema untuk mengajukan gugatan cerainya. Walaupun begitu, dia tetap ingin lepas dari belenggu pernikahan buatan itu. Gema sudah lelah. Dia juga tahu, Gala tidak mempunyai minat pada pernikahan mereka. Jadi, dengan kondisi tersebut, akankah gugatan cerainya diterima? __________________________ All rights reserved © 2022 by midgardst
I'll Tell The Stars About You | The Stellar Shelf #1 by penajelita
penajelita
  • WpView
    Reads 690,012
  • WpVote
    Votes 70,605
  • WpPart
    Parts 69
A romance novel (but as a love letter) || Completed. It's the truth, they say, that whoever comes to mind every time you look at the luminous skies is who you love, and when the dimming stars ask me, "who is it?" please remember my answer: you. i'll tell the stars about you. Copyright© 2022 by Amoretta. All rights reserved. August 26th of 2019 Written in Bahasa Indonesia. #1 on Arsitektur (11/10/2020)
Thousand Sheets (Tamat) by teru_teru_bozu
teru_teru_bozu
  • WpView
    Reads 1,387,439
  • WpVote
    Votes 100,108
  • WpPart
    Parts 34
Keisari, 27 tahun, jomlo, dan pengangguran. Wow! Akhirnya dia tiba pada fase paling mengerikan bagi seorang perempuan. Ketika relasi, percintaan, karier, dan kehidupan sosialnya jalan di tempat. Semakin lengkap pula dengan predikat jomlo dan pengangguran tersemat di belakang namanya. Kei tahu, nasibnya baru akan berubah jika dia melakukan sesuatu. Salah satunya adalah memaksa diri melamar pekerjaan yang tidak dia sukai. Lalu jalan takdir mempertemukannya dengan Karnaka, pria yang usianya terpaut jauh di atasnya. Karnaka adalah pria rumit yang sama sekali tidak dia inginkan untuk hadir dalam hidupnya. Tetapi, tentu saja tidak semua keinginan bisa dikabulkan. Karena selalu ada sesuatu yang memaksanya untuk berkompromi. Petualangan baru pun dimulai. Siapa sangka kisah asmaranya justru terjadi di antara berlembar-lembar dokumen yang harus dia pelajari, dan di antara tumpukan laporan yang harus dia siapkan. Dan seperti biasa, tidak ada kisah cinta yang berlangsung sederhana tanpa melibatkan drama.
Ruang ; Kursi dan jendela by Calamummeum
Calamummeum
  • WpView
    Reads 2,132,506
  • WpVote
    Votes 241,759
  • WpPart
    Parts 53
Tolong! Rubiana Mentari tertimbun tanah galiannya sendiri setelah membuat ulah dengan Tuan muda Arkaish Dewanggala, the one and only, bujang idaman kaum sosialita yang berdarah ningrat dan hobi gonta-ganti perempuan! Awalnya, Bia cuma ingin mengacaukan rencana perjodohan kakak tirinya, Jistara, dengan cara mencium Arkaish didepan umum, lalu mengaku cinta setengah mati dengan lelaki buaya yang hobi membuat Bia mual itu! Dia cuma ingin membuat kakak tiri dan juga Papinya malu! Nggak lebih! Ini semacam aksi balas dendam dadakan dan super nekat! Dan, ya. Memang betul setelahnya, rencana perjodohan Jistara gagal total. Bia puas sekali melihat Jistara si anak manja menangis sesenggukan karena lelaki idamannya di sosor duluan. Tapi, hidup Bia juga ikut amburadul! Ya ampun! "Kalau begitu, kita jodohkan saja mereka." T-tunggu. Tunggu dulu! Siapa yang akan di jodohkan dengan siapa?! "Kalian bersedia, kan?" Apa?! K-kenapa ... Semua orang menatapnya begitu?! "S-saya--" "Kami memang memutuskan untuk pacaran." Hah?! Bia menoleh. Menatap si brengsek yang sedang tersenyum tipis sambil melanjutkan. "Kami akan saling mengenal dulu. Iya, kan?" Lelaki itu menggenggam tangannya lantas tersenyum lagi. HARUSNYA TIDAK BEGINI! Tidak! Ini tidak benar! Baik. Tenang, Bia. Tenang. Jangan panik! Mari kita cari solusinya. Pertama-tama, tarik napas panjang lalu hembuskan perlahan. Ya, bagus. Tujuannya sekarang sudah jelas ; Bia akan menyusun beribu rencana agar lelaki itu muak dengannya lalu memutuskan hubungan secepat mungkin. Itu mudah! Bia pasti bisa melakukannya! Warning : sepuluh part terakhir sudah di hapus. Silahkan dibaca di karyakarsa. Terimakasih.
Yang Kuingat Darimu dan Hari-Hari Lalu by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 725,859
  • WpVote
    Votes 125,149
  • WpPart
    Parts 34
Pandemi benar-benar mengubah hidup Eva. Berawal dari kantornya yang gulung tikar dan berujung PHK besar-besaran, Eva kini seorang pengangguran dengan beban seorang Ibu yang nggak mau tahu situasi dan kesulitan ekonominya. Setahun lebih Eva menganggur dan bekerja serabutan--mulai dari jualan siomay frozen di marketplace sampai buka jasa laundry sepatu--akhirnya Eva mendapat pekerjaan baru di sebuah startup yang bergerak di bidang media dan informasi. Jabatannya pun cukup mentereng--product manager. Sayangnya di hari pertama kerja, Eva menyadari bahwa salah satu "pejabat" di kantornya adalah Benny, pria dari masa lalu yang mengecewakan Eva, tepat di momen-momen terburuknya. Luka itu seperti baru kemarin, dan Eva jelas nggak mau lagi berurusan dengan pria berengsek itu. Sejak hari pertama, Benny terang-terangan bertanya apakah ia adalah Eva yang dulu sama-sama tergabung di kelompok teater Marcopolo. Dengan tegas Eva bilang bukan, dan untung saja ada masker yang membuat orang semakin asing satu sama lain. Hanya saja, nggak mungkin Eva selalu maskeran di segala kesempatan tanpa ketahuan bukan? Start: 8 Februari 2022
DIHAPUS - Tentang Kita yang Tak Mengerti Makna Sia-Sia by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 2,938,606
  • WpVote
    Votes 456,428
  • WpPart
    Parts 48
PART 21 - EPILOG SUDAH DIHAPUS - TERSEDIA VERSI CETAK DAN DIGITAL DI GOOGLE PLAYBOOKS. Di usia 28 tahun, Nana kehilangan pekerjaan. Kantor tempatnya bekerja selama lima tahun terus menerus merugi dan akhirnya gulung tikar. Kabar buruknya, kantor bahkan tak sanggup membayar gajinya selama tiga bulan terakhir, apalagi memberinya pesangon. Nasib buruk sepertinya sedang berpihak pada Nana. Bukan hanya pekerjaan, ia juga kehilangan tempat tinggal karena pemilik kontrakan mengusirnya setelah menunggak pembayaran selama tiga bulan. Lukas, pacarnya selama empat tahun terakhir juga tak membantu, malahan pria itu menikamnya di saat-saat terburuk. Menjadi pengangguran dan tak punya tempat tinggal, Nana harus berusaha keras mencari solusi dan melawan hasratnya untuk melempar diri ke rel kereta untuk mengakhiri semuanya. Satu-satunya orang yang bisa membantu adalah Jagad, sahabat konglomeratnya di bangku kuliah yang selama ini Nana hindari. Ia tahu bahwa menerima bantuan Jagad bukanlah pilihan yang bijak. Namun, untuk saat ini, Nana memang tak punya banyak pilihan bukan? Start: 8 Oktober 2020 Finish: 2 Maret 2021
ICARUS HAS FALLEN ✓ by SHEACOUNTRY
SHEACOUNTRY
  • WpView
    Reads 2,855,895
  • WpVote
    Votes 344,576
  • WpPart
    Parts 48
[ wattys 2020 award winner in historical fiction ] [ 𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞𝐝; telah terbit bersama Marchen ] Memegang label sebagai intelijen Amerika Serikat, Lana yang tengah menjalani misi rahasia dengan memalsukan identitas untuk mengeruk informasi di Jerman tidak pernah menduga bahwa ia akan menarik perhatian seorang petinggi musuh negaranya sendiri, Jeffrien von Aler, selaku salah satu jajaran Jenderal Jerman dalam masa kepemerintahan sang diktator Hitler. Pria itu dikenal luas telah berhasil meruntuhkan sebagian besar hasil jajahan Jerman di bawah kakinya dengan segudang kejeniusan beserta eksekusi mematikan. Namun ketimbang seluruh perempuan di seantero wilayah Jerman yang memujanya, tiada yang pernah menyangka jika sang Jenderal Berdarah Dingin justru menginginkan Lana, perempuan yang harus ia bunuh. [ Beberapa bab dalam cerita sudah di unpublished ] [ the first book of Folklore: Allegory Serial ] *** ⌈ 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭 𝐰𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 ⌉ Dealing with death, war, physical abuse, racial violance, and etc. Be wise. R15+. ©𝗼𝗿𝗶𝗴𝗶𝗻𝗮𝗹𝗹𝘆 𝗯𝘆 𝘀𝗵𝗲𝗮𝗰𝗼𝘂𝗻𝘁𝗿𝘆 𝗼𝗻𝗹𝘆 𝗼𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱
Hari Ini untuk Esok by fateflying
fateflying
  • WpView
    Reads 555,589
  • WpVote
    Votes 73,693
  • WpPart
    Parts 64
🏆Pemenang Wattys 2020 Kategori Young Adult 📌 Reading List @WattpadYoungAdultID's Semesta sedang Bercanda *** Rated 17+ Adyura Batari hidup dalam imajinasi. Dia mengabaikan sekitarnya terlalu serius masuk ke dalam dunia cerita yang dia buat. Isi hari-harinya hanya ada imajinasi, kebahagiaan yang tak nyata untuk dia rasakan. Imajinasinya terlalu liar untuk orang lain, membuatnya terlihat aneh. Orang lain sepintas melihat dirinya sepi. Namun, dalam pikiran gadis itu sungguh ramai berisikan suara-suara yang tak nyata. Sekilas gadis itu tampak normal, bedanya lebih suka bermain notebook, bicara, dan tertawa haha-hihi sendirian. Satu lagi, hobinya bikin orang lain jantungan. ⚠️ Content Warning ⚠️ 17+, angst, child abuse, mental illness, maladaptive daydreaming ⚠️ Trigger Warning ⚠️ depression, suicidal thoughts, harm, violence Copyright©2020
The Only Exception [END] by clarissagc
clarissagc
  • WpView
    Reads 1,682,444
  • WpVote
    Votes 160,168
  • WpPart
    Parts 34
Pesahabatan yang dibangun Ane, Genta, dan Karen hancur lebur kala Karen-calon istri Genta-secara tiba-tiba membatalkan pernikahan saat persiapan sudah rampung 85%. Sakit hati Genta yang begitu mendalam serta kekecewaan Ane pada Karen, membuat trio sahabat yang kini tinggal berdua saling bergantung dan menguatkan satu sama lain. Sebuah ide gila dicetuskan Genta. Atas nama persahabatan dan juga desakan Anya, Ane memutuskan untuk menerima pinangan Genta. Tidak pernah terlintas di pikiran Ane mengenai hidup berumah tangga. Bagaimana bila Ane yang terbiasa mendapat curahan afeksi para pria dalam hidupnya yang bebas dan tidak mengenal komitmen, secara tiba-tiba berada dalam komitmen pernikahan dengan sahabatnya sendiri? Rasa malu untuk tidak mengulang kesalahan orang tuanya di masa lalu membuat Ane perlahan belajar bahwa dalam cinta butuh adanya komitmen. Ini kisah cinta yang muncul di tengah persahabatan 2 lawan jenis, dibungkus dengan cerita-cerita menarik seputar kehidupan budak korporat di kota metropolitan Jakarta. Song series: The Only Exception - Paramore Note: alurnya lambat dan realistis ya.