Akan dibaca.
23 stories
Stream Of Dream : Aliran Mimpiku by chellemmanuella
chellemmanuella
  • WpView
    Reads 17,893
  • WpVote
    Votes 1,332
  • WpPart
    Parts 8
Dulu, waktu Yoel masih menjadi bocah SMA, ia pernah kenal perempuan dengan gemerincing gelang warna-warni dan alat-alat gambar yang berantukan setiap ia berlari. Namanya Reinala. Ia hidup dalam dunia yang ia pilih sendiri : dongeng anak. Ia bermimpi anak-anak bisa kembali menikmati dunia dongeng dan bermimpi di masa kecil mereka. "Lu liat deh, itu anak. Udah SMA, tingkahnya masih kaya TK!" "Kalo di internet sih, katamya itu Peter Pan Syndrom. Jadi dia rada gangguan jiwa gitu... gamau bertumbuh dewasa. Katanya sih, yang kayak gitu karena masa kecil kurang bahagia! Disiksa ortu! KDRT!" Gemerincing tawa itu sirna 2 tahun setelah ia temukan karena perbuatannya endiri. Bertahun Yoel berusaha menemukan kembali perempuan itu. "Reinala... lo di mana?" Cover by : @pizzajunkie
Proxima Centauri by Cosmological
Cosmological
  • WpView
    Reads 1,019,368
  • WpVote
    Votes 70,702
  • WpPart
    Parts 33
(This story is private-ed, beberapa chapter mungkin tak tersedia jika belum following) "Aku tidak pernah merasa kalau jodoh itu benar-benar ada." "Aku yakin jodoh itu ada." Semesta selalu punya cara dalam memberi pelajaran pada manusia yang hidup di dalamnya. Tak semata tentang caranya bekerja mempertemukan dua insan yang berbeda. Ini cerita tentang sekumpulan umat manusia, saling berkompromi mengenai takdir, untuk menemukan arti jodoh mereka masing-masing. Tentang seseorang dan kehadirannya yang kelak merubah kehidupan seseorang lainnya, menjadi sosok 'Proxima Centauri' bagi dunianya.
Banshee by expellianmus
expellianmus
  • WpView
    Reads 1,185,021
  • WpVote
    Votes 136,520
  • WpPart
    Parts 22
Bagi Luna jadi Banshee berarti: 1. Lo denger suara-suara aneh 2. Teriakan lo bisa didenger sama binatang buas dan 3. Binatang buasnya bakal nyamperin lo 4.Salah satu cowok paling popular di sekolah bakal musuhin lo karena nganggep lo cewek aneh 5. Kembaran si cowok yang disebut di nomor empat anehnya seneng sama lo dan itu bikin cowok di nomor empat makin musuhin lo 6. Lo akan sering bertemu mayat 7. Orang-orang nganggep lo cenanyang 8. Lo akan dihadapkan ke kode bikin pusing 9. Lo harus memecahkan kode di nomor delapan karena siapa tahu, lo bisa ngelakuin sesuatu yang berguna, karena dengan begitu lo sekaligus 10. Menciptakan masa-masa SMA yang tidak terlupakan --- [Maaf kalau banyak menemukan kata-kata yang tidak sesuai EYD, tanda baca tidak pada tempatnya dan mungkin ceritanya agak alay(?) Ceritanya belum aku edit (kayak ada niatan buat edit aja hu), yang jelas, enggak apa-apa kalau mau baca, silakan. Tapi, tanggung sendiri kalau mata agak sakit-sakit dengan kadar alay yang tidak tertahankan. HAHAHA.]
A Librarian's Diary by prohngs
prohngs
  • WpView
    Reads 577,816
  • WpVote
    Votes 53,833
  • WpPart
    Parts 25
#56 in Teen Fiction [25/05/16] [] Warning: Cerita ini belum diedit. Masih banyak kalimat tidak efektif, kata tidak baku, kesalahan tanda baca, dsb, dsb.... Kerusakan mata ditanggung sendiri ya wkwkwk --- Alasan mengapa aku tidak setuju menjadi penjaga perpustakaan keluargaku: 1. Aku masih enam belas tahun. 2. Yang berarti, aku masih remaja dan seharusnya menikmati masa mudaku. 3. Namun, waktuku malah dihabiskan untuk mencatat nomor-nomor buku perpustakaan keluargaku sendiri! 4. Sepulang sekolah aku tidak bisa nongkrong dengan sahabatku. (Bisa sih, tapi di perpustakaan, dan bagiku itu sama sekali bukan nongkrong.) 5. Ini pekerjaan yang sangat membosankan, omong-omong. Tapi, tahu yang paling parah? Aku harus membiasakan diriku menghadapi cowok paling datar sedunia!
Black Cat by winterinnight
winterinnight
  • WpView
    Reads 918,729
  • WpVote
    Votes 19,609
  • WpPart
    Parts 5
Semua berawal dari Tyaga yang memberi makan kucing hitam kelaparan di taman dekat rumah. Setelah itu, dia selalu diikuti oleh gadis berambut hitam panjang yang tak bisa berbicara selain "Nyaaa". Bahkan ketika ditanyakan nama, ia tak menjawab. Pemuda itu benar-benar tak tahu harus melakukan apa untuk mengembalikan si gadis ke keluarga. created by: winterinnight
TINDEROLOGY by larasatylaras26
larasatylaras26
  • WpView
    Reads 1,982,541
  • WpVote
    Votes 243,492
  • WpPart
    Parts 39
(SUDAH TERBIT, BISA DI BELI DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA) Tinder, satu dari sekian banyak dating aplikasi yang mempertemukan banyak orang. Dan, Arawinda Kani (Awi), seorang Public Relation Officer yang bisa dibilang sophisticated, punya beberapa teori untuk pengguna Tinder. Dia menyebutnya Tinderology: 1. Tinder untuk orang-orang tidak sibuk. 2. Kalo dia ganteng atau cantik, ngapain main tinder? 3. Tinder adalah jalan pintas, untuk ke-desperate-an kaum single. 4. Cara mudah nyari jodoh, tinggal swap kanan atau kiri. Lalu, setelah swap kanan dan kiri, tulisan "It's a match!" muncul, dan mengenalkan Awi pada Rajiman Aksa (Aji), si tukang semen super kaku. Hidup Awi jadi nggak seperti biasa lagi, dia jadi punya sedikit waktu untuk chat dengan Aji. Selain disibukkan dengan meeting, traveling, dan menjaga hubungan baik dengan relasi bisnis perusahaannya. Belum lagi, bosnya yang berdarah Inggris super cerewet dan selalu mengajaknya untuk menghadiri meeting secara dadakan. Kalau jodoh Awi itu kemungkinan Aji, yang jaraknya sekitar 2 km. Jadi, berapa kilometer jodohmu?
Secret Admirer [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 5,159,494
  • WpVote
    Votes 149,213
  • WpPart
    Parts 24
(S U D A H T E R B I T) -TERSEDIA DI TOKO BUKU- Hanya Rama yang mampu membuat Shinta berdebar ketika memandangnya. Bahkan, walau dari jauh sekalipun. Disaat Shinta yang terlampau nyaman menjadi pemuja, tiba-tiba keadaan memutar balikkan kenyataan dan menghidupkan imajinasinya. Membuat Shinta harus bertahan antara masih ingin memuja diam-diam, atau maju untuk berusaha mendapatkan. Dari hanya memuja, menjadi memilikinya. *SEBAGIAN BESAR PART DI CERITA INI SUDAH DI HAPUS KARENA DITERBITKAN* TERIMA KASIH
Lulu by Lette99
Lette99
  • WpView
    Reads 77,128
  • WpVote
    Votes 5,871
  • WpPart
    Parts 14
Di sini, semua kekuatan astral berkumpul. Bergabung dengan dunia manusia untuk memperluaskan penemuan baru itu tanpa menunggu begitu lama. Hingga sebagian kecil namun berakibat fatal, mereka yang begitu haus akan kekuatan dengan tujuan menguasai dunia, membunuh siapapun yang menghalangi. Kekuatan itu bernama Sihir. Seorang gadis penyihir yang masih dalam pembelajaran, mendapat hukuman aneh karena keteledorannya terlambat masuk kelas. Dan tak disangka, hukumannya itu telah dipertemukan oleh seorang Pangeran dari masa lalu. Di dalam cerita ini, ada dua pilihan yang akan kau pilih salah satu. PERCAYA ataukah TIDAK. "Kau percaya pada takdir? Seperti takdir yang mempertemukan kita. Kemudian kita bertemu lagi pada kehidupan selanjutnya? Percaya ataukah tidak, namun aku merasakan kalau aku telah lama mencintaimu." -Rinaudo- "Takdir yang akan mempertemukan keduanya ke dunia selanjutnya? Jangan membuatku tertawa. Takdir semacam itu tidak ada. Jikalau itu ada, aku tak akan pernah percaya, karena sesungguhnya mereka dilahirkan kembali dengan memori yang dikosongkan. Bukan memori lawas yang akan merangkai kisah lanjut. Itu akan membosankan dan monoton." -Lulu- [TERPILIH MENJADI PEMENANG WATTYS AWARD 2016 KATEGORI : PENCERITAAN VISUAL DAN PENULIS PERTAMA KALI] [4000+ WORDS PER CHAPHER]
Akustik by seinarouta
seinarouta
  • WpView
    Reads 41,551
  • WpVote
    Votes 3,450
  • WpPart
    Parts 19
[ Watty Awards 2016 winner for visual storytelling ] Valent suka suara hujan, suara kerikil yang bergesekan dengan roda besi, suara mesin kereta, suara langkah kaki yang berderap cepat. Ia menyukai segala macam suara, hanya satu suara yang tidak ingin ia dengar, suara tangisnya sendiri karena kehilangan. Sebaliknya, Magenta, gadis pengidap Ligyrophobia--alias phobia terhadap suara keras--lebih suka menyendiri, tidak suka hujan dan pula petir. Yang terpenting ia tidak suka segala bunyi-bunyian yang menyeramkan. Dari segala macam bunyi yang menyeramkan itu, mungkin hanya bunyi kereta yang ia sukai. Keduanya bertemu pada sebuah kejadian yang katanya kebetulan, kejadian-kejadian yang terajut dalam sulaman benang yang sama. Bersama kisah-kisah masa lalu yang mereka bawa, mereka sadar akan suatu hal... ada beberapa hal yang tidak bisa manusia lakukan sendiri. Namun, ada hal-hal lain pula di mana manusia dituntut untuk menghadapinya sendiri.
Primadona vs Cassanova [#Wattys2016] by aliciangelina
aliciangelina
  • WpView
    Reads 2,566,992
  • WpVote
    Votes 136,344
  • WpPart
    Parts 61
[SUDAH TERBIT] [Pemenang The Wattys 2016, untuk kategori Trailblazers (Cerita Unik)] #6 in Teen Fiction [17/10/16] Reynaldi Marvellius, seorang kasanova sekolah sekaligus kapten basket SMA Taruna Jaya itu, awalnya merupakan rival berat Diandra Andira, seorang primadona sekolah yang juga merupakan kapten pemandu sorak di Taruna Jaya. Hingga pada suatu saat, mereka berdua terjebak di dalam satu permainan hati yang tanpa sadar malah menuntun mereka kepada jawaban atas semua pertanyaan di masa lalu. Primadona vs Cassanova. Who will be the winner? Copyrights 2016, by aliciangelina only on Wattpad.