Fantasy story's
19 stories
Kepada Semesta[√] by kataaksara
kataaksara
  • WpView
    Reads 4,075
  • WpVote
    Votes 307
  • WpPart
    Parts 7
Kepada semesta, aku titipkan satu alinea. Buat dia bahagia, meski tanpaku di sisinya.
5 Prince by Mei-kss75
Mei-kss75
  • WpView
    Reads 11,618,000
  • WpVote
    Votes 775,981
  • WpPart
    Parts 59
_Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar Dyeza kala itu saat mereka semua berkata bahwa mereka semua adalah suaminya. Dan yang lebih membuat Dyeza terkejut lagi, mereka bukanlah seorang manusia. Melainkan para pangeran dari negeri Witch yang ia saja tidak tahu termasuk kaum apa itu. --------------------------------- Amazing cover by @Akromatik 38 part only. Complete on Dreame, novel, and ebook.
MY BIDAM XIE by Dacytta-Peach
Dacytta-Peach
  • WpView
    Reads 701,716
  • WpVote
    Votes 6,607
  • WpPart
    Parts 2
Sudah terbit di Karos Publisher "Apakah kelak cinta ini akan jadi cinta tak bertuan? Apakah kelak cinta ini takkan ada ujungnya dan terus berjalan tanpa arah tujuan? Entahlah. Semua terasa abu-abu ketika pilihan hati yang terlanjur menjatuhkan pilihan harus terhalang akan takdir dan restu orangtua. Ini tentang sang ratu yang selalu disetir ibunya seakan kebahagiaan bukanlah miliknya dan tentang sang naga laut yang berusaha menggapai jodohnya meskipun berbeda alam. "Kau dan aku tak pernah saling mengenal namun waktulah yang menuntun kita pada pertemuan itu. Lantas jika ada perpisahan diantara kita, apakah kau berani menyalahkan waktu atas takdir ini? Aku harap apapun yang terjadi pada kita nanti, aku ingin kau bertahan. Bertahanlah sebentar, berjuanglah untuk kisah ini. Meskipun kita berbeda, waktu tak pernah membenci cinta dan kasih sayang kita." ~Bidam Xie.
14.000 Under The Feet (4) by sugarrrrr_
sugarrrrr_
  • WpView
    Reads 153,539
  • WpVote
    Votes 17,123
  • WpPart
    Parts 13
[𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗽𝗲𝗻𝘂𝘁𝘂𝗽 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Apa yang sekiranya kau temukan dikedalaman 14.000 kaki? This story tell about Hollow's Earth Theory. Sci-fi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Meteorologi. Start : 3 May 2018 at 1:21 PM #29 In Sicence Fiction - 27 Juni 2018 #4 In Earth
Palung Mariana (2) | TERSEDIA DI GRAMEDIA by sugarrrrr_
sugarrrrr_
  • WpView
    Reads 980,097
  • WpVote
    Votes 101,800
  • WpPart
    Parts 42
Diterbitkan oleh Erye Art, 2020 [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗸𝗲𝗱𝘂𝗮 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Ketika NASA tengah sibuk dengan misi penyelamatan salah satu astronot mereka di luar Bumi, di sisi lain NOAA tengah sibuk menangani sesuatu yang berada di planet mereka sendiri. MARIANA TRENCH Cerita scifi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Oseanografi. BACA NASA dulu biar paham👌🏻✌🏻 Start : 3 desember 2018 #1 in fiksi ilmiah, November 2019. #2 in Science fiction, November 2019.
DEAREST by Dacytta-Peach
Dacytta-Peach
  • WpView
    Reads 1,577,185
  • WpVote
    Votes 28,153
  • WpPart
    Parts 12
"Aku tak percaya jika akhirnya aku bersuamikan seorang pria yang mirip dengan sebuah BONEKA. Bukan MIRIP melainkan MEMANG boneka. Ya...Kay Natsuki seorang Raja dan juga BONEKA HIDUP. Pria yang seumur hidup tak pernah ku lihat. Dan percaya atau tidak,aku harus menjadi istrinya karena dialah yang selama 10 tahun ini memingitku. Yang lebih parah lagi,aku harus menjadi istrinya hanya karena aku mengambil barang sepele miliknya. HAH???~ Harumi Kirei. ~~~~~~ "Kenapa aku terlahir berbeda? Kenapa aku lahir dengan membawa sebuah kutukan? Menjadi boneka bukanlah keinginanku. Aku juga ingin menjadi manusia normal tanpa harus malu menunjukkan wajahku. Apa?Kenapa? Semua kelebihan dan keajaiban ada pada diriku. Namun apalah arti dari semua itu jika diriku tetaplah SENDIRI,SENDIRI DAN TERUS SENDIRI. Aku lelah hidup menyendiri. Adakah orang yang mau menemaniku? Adakah orang yang mau menerimaku dengan segala kesendirianku??~ Kay Natsuki. ~~~~~ Dont copast this story. Seluruh hak cipta dilindungi Undang-Undang
Can't Escape [END] ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 345,442
  • WpVote
    Votes 44,859
  • WpPart
    Parts 32
Alisa ditempatkan bersama orang-orang asing di sebuah rumah angker. Mereka terjebak tidak bisa keluar. Tempat ini bagaikan sangkar burung. Dia beruntung karena diselamatkan oleh Digo, penghuni lain di rumah itu, dari kejaran sang pemilik rumah di malam pertama. Akan tetapi pemilik itu akan terus membantai. Lantas bagaimana caranya keluar dari tempat ini? Siapakah orang-orang yang terjebak ini? Lalu siapakah pemilik rumah yang meneror setiap matahari hari tenggelam? Dan apakah rahasia di balik rumah penuh teror ini? ------------------ CERITA INI BELUM PERNAH REVISI, JADI PASTI BANYAK SALAH KATA Copyright 2020 Elissechan Cover: pinterest
Obsessive Boyfriend [END] ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 2,065,499
  • WpVote
    Votes 200,793
  • WpPart
    Parts 69
|| CERITA INI JANGAN DI JIPLAK || "Aku tidak berniat mengekangmu, tapi aku juga tidak ingin laki-laki lain dekat denganmu, ini menyakitiku, Sayang, kapan kau akan peduli perasaanku? Aku ini pencemburu." Cassy tidak pernah mengira niatnya untuk berteman di sekolah baru menjadi berantakan ketika mengenal kakak kelas yang bernama Max. Dia tidak dibiarkan berteman dengan siapapun karena Max pencemburu berat. Lelaki itu merasa punya hak atas dirinya dan merenggut kebebasannya. Obsesi berlebihan Max terhadapnya membuat Cassy sedih. Dia selalu berjuang untuk keluar dari hubungan ini, namun, bisakah dia lepas dari cengkraman laki-laki obsesif itu? Apakah yang membuat Max begitu terobsesi padanya? ________________________ Blurb baca aja di awalan~ ♡ || FOLLOW JIKA BACA KETERUSAN || || JANGAN DIJIPLAK, BACA AJA, GAK USAH DIJIPLAK || © 2021 Elissechan
NICHOLAStein ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 1,524,317
  • WpVote
    Votes 137,268
  • WpPart
    Parts 50
Hannah yang menginap di rumah kuno milik pamannya bertemu dengan seorang laki-laki misterius, tetapi satu per satu rahasia milik laki-laki itu mulai terungkap hingga membuat Hannah dan keluarganya dalam bahaya besar. *** Hannah merasa dihantui oleh seseorang ketika menginap di rumah kuno sang paman. Lambat laun terungkap, sosok itu adalah Nicholas, putra dari ilmuwan yang telah meninggal dunia yang sebelumnya adalah pemilik rumah tersebut. Nicholas sangat misterius, polos, mencurigakan dan memiliki fisik yang terlalu kuat layaknya bukan manusia. Hannah menyebutnya Nicholastein karena mengingatkannya pada tokoh manusia buatan Frankenstein. Akan tetapi membawa Nicholas ke dunia luar perlahan mengungkap satu per satu rahasia besar yang mengancam hidup Hannah dan keluarganya. Siapakah Nicholas itu? Apa yang sebenarnya terjadi padanya? Mengapa dia berbeda dengan manusia lainnya?