X
79 stories
FATED by DesyMiladiana
DesyMiladiana
  • WpView
    Reads 2,222,364
  • WpVote
    Votes 40,802
  • WpPart
    Parts 9
RYSTA Aku hampir genap dua-puluh-empat tahun. Kemampuan ku adalah membaca pikiran seseorang dan hal ini sudah menjadi turun menurun di keluargaku. Awalnya cukup menyenangkan memiliki kemampuan seperti ini, karena berkat latihan selama bertahun-tahun, aku bisa mengontrol kemampuanku. Anehnya, kemampuanku tiba-tiba saja aktif di saat aku akan berciuman dengan kekasihku. Di situlah aku baru mengetahui perselingkuhannya. Lalu, siang itu di bawah tangga darurat. Pria aneh itu datang dan membuatku terkejut karena aku tidak bisa membaca pikirannya. Pria itu berbeda. Dia mengubahku. SEN Beberapa bulan lagi aku genap dua-puluh-empat tahun, artinya aku harus segera menemukan gadis kecilku. Meskipun kejadian itu sudah sembilan-belas tahun yang lalu, tapi aku sama sekali tidak bisa melupakan janji di antara kami. Itulah alasan kenapa aku tidak membantah saat orang tuaku menyuruhku mengurus perusahaan di Indonesia. Tapi siang itu di bawah tangga darurat. Aku menemukan wanita aneh itu menangis sendirian. Saat itulah, untuk pertama kalinya aku melupakan tujuan awalku. Wanita itu berbeda. Dia mengubahku.
SERAPHIM AND THE NEPHALEM √ by YouKnowWhoIAm15
YouKnowWhoIAm15
  • WpView
    Reads 3,344,819
  • WpVote
    Votes 117,582
  • WpPart
    Parts 25
[Cerita ini akan tersedia gratis pada 25 April] Seraphina Chase seorang Demigod yang dapat melihat makhluk supernatural lainnya harus menyelamatkan umat manusia dari ramalan Armageddon yang membawa kehancuran. Tetapi, kunci dari semua itu ada pada Xander, Nephalem yang ditakdirkan untuk membunuhnya. *** Di umurnya yang ke-21, Seraphina Chase tahu bahwa dia tidak bisa sepenuhnya hidup normal. Tapi, Sera tidak juga menyangka pertemuannya dengan makhluk supernatural akan membuatnya bangun suatu hari di rumah makhluk setengah malaikat dan setengah iblis bernama Xander yang meminta Sera untuk mencintai pria itu. Mencoba menjelaskan pada Xander bahwa cinta tidak bisa datang begitu saja, Sera mencium pria itu untuk membuktikannya. Ketika Sera pikir dirinya tidak akan merasakan apa-apa, kilasan ramalan kehancuran-Armageddon-justru muncul di depan matanya dan membuat segalanya semakin rumit. Ketika mengetahui takdir yang menunggunya, Sera harus memilih antara kehancuran surga, Bumi, dan neraka, atau kematiannya di tangan Xander-kunci untuk menyelamatkan segalanya.
... by LovelyKimHani
LovelyKimHani
  • WpView
    Reads 1,481,113
  • WpVote
    Votes 29,171
  • WpPart
    Parts 8
TERRAFIYA'S CHOICE (OPEN PO) by Vaanella
Vaanella
  • WpView
    Reads 5,210,993
  • WpVote
    Votes 259,050
  • WpPart
    Parts 74
#1 for Adult on January 11 2019 #2 for romance on March 26 2019 SEHARUSNYA Afiya tidak boleh mabuk di malam pesta ulang tahun pernikahan orangtuanya, Garren Darmandira dan Farrahia Darmandira yang diadakan di ballroom Four Seasons Hotel milik Allen Suryandri, adik iparnya. Afiya hanya akan meminum sedikit cocktail karena besok ia harus melakukan operasi di rumah sakit tempatnya bekerja sebagai dokter spesialis orthopedi. Sedikit cocktail tidak akan membuatnya mabuk. Tapi mengapa sekarang tiba-tiba kepalanya terasa pusing, perutnya mual dan ia tidak bisa menjaga keseimbangan? Lalu semuanya terasa makin membingungkan saat ia merasa memuntahkan isi perutnya ke dinding. Tapi itu.. dinding atau dada seseorang? Happy Reading!😘😘
Werewolf King and His Mate [ TAMAT ] by Alphaawordl
Alphaawordl
  • WpView
    Reads 3,009,120
  • WpVote
    Votes 194,614
  • WpPart
    Parts 34
[ SEBAGIAN PART PRIVAT FOLLOW SEBELUM MEMBACA ] Bryan Ablord. Siapa yang tidak mengenal The King Of Werewolf ini? Kejam, bengis, tak mengenal ampun. Tidak ada yang mampu menggertak Kepemimpinannya. "Aku lelah Bry, kapan kita akan menemukan Mate?" -Aldric Anin Dominic. Anin putri bungsu Alpha dari Black Moon Pack. Keras kepala dan tidak suka diatur. Anin masih berusia 16 tahun, serigalanya belum keluar. Menunggu usia matang gadis ini. Bagaimana jadinya saat Alpha yang tidak suka dibantah bertemu dengan Matenya yang pembangkang?
Our Days by JejakAngin
JejakAngin
  • WpView
    Reads 4,557,668
  • WpVote
    Votes 481,628
  • WpPart
    Parts 40
Geanno Adhiyaksa, nama yang sering membuat Tria sakit kepala. Sudah lima tahun Tria menemani Gean, bukan sebagai seorang pasangan. Tria adalah Sekretaris andalan Gean, yang mengetahui setiap detail apa yang dibutuhkan Gean. Ketika Tria menyadari bahwa selama lima tahun kebelakang hanya tentang bagaimana membuat Gean merasa nyaman tanpa mempedulikan kehidupan dirinya, maka Tria memutuskan untuk memikirkan hidupnya. Salah satunya mencari pasangan hidup, namun ia lupa jika Gean akan selalu merusak rencananya. Our Boss! ©SiKei 4-November-2018
L'amour Difficile (Terbit)  by Ainindah_
Ainindah_
  • WpView
    Reads 3,758,185
  • WpVote
    Votes 75,523
  • WpPart
    Parts 17
Bagaimana rasanya menikah dengan upacara pedang pora?
BLUR -Accidental (END)  by AyaAnasia13
AyaAnasia13
  • WpView
    Reads 623,015
  • WpVote
    Votes 9,768
  • WpPart
    Parts 4
Unpublish (07/04/2019) Finansial, karier, dan asmara blur? Oh Noooo !!! Kata Mama, sekejam-kejamnya Ibu Tiri lebih kejam bisikan tetangga apalagi untuk wanita single 27 Tahun. Nama baik dipertaruhkan ... -Daisy- Note: Bisa bikin senyum-senyum tidak jelas. #This is my original story, Plagiator dilarang mampir #Dilarang mengcopas ataupun mere-write isi lapak ini #Tidak boleh mengambil kutipan dalam tulisan ini tanpa izin dan tanpa mencantumkan nama Author. (16/12/2017) Cover by @Mirumoimnida
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 1,061,326
  • WpVote
    Votes 130,846
  • WpPart
    Parts 22
Everyone Has Their Secret by chacafaza
chacafaza
  • WpView
    Reads 18,272
  • WpVote
    Votes 2,057
  • WpPart
    Parts 5
Raina seorang mahasiswi Psikologi yang terkenal ceria, hangat dan baik pada siapa pun. Masuk ke dalam geng paling sensasional, hanya Raina yang disukai oleh orang-orang. Selain itu, Raina memiliki tiga orang sahabat; Janira, melakukan operasi plastik ketika dia berusia tujuhbelas tahun karena tumpahan air keras. Keira, cewek nakal yang sering kena kasus karena sikap tidak terpujinya dia terobsesi pada harta dan Martin, cowok berperilaku seperti cewek serta mempunyai seksual yang menyimpang. Keinginan Raina tidak aneh dan rumit, dapatkah dia terus bersama sahabatnya? Ketika Raina sendiri adalah orang yang perlu dimengerti juga. Dibalik sikap riangnya Raina menyembunyikan fakta bahwa dia mengidap depresi. Hal yang paling menyakitkan ialah: seseorang yang selama ini selalu menyemangati orang lain, memedulikan orang lain, terdepan untuk melindungi nyatanya seseorang yang membutuhkan bantuan karena penderitaan yang tidak pernah dia utarakan kepada siapa pun. Kecuali pada Elang, berandalan kampus yang mendapat julukan mahasiswa abadi. Elang yang sangat kasar, bahkan dia memukul cewek karena satu kesalahan. Rupanya satu-satunya orang yang selalu ada di sisi Raina.