5 stories
Suatu hari nanti by PrillyMHLTC96
PrillyMHLTC96
  • WpView
    Reads 224,564
  • WpVote
    Votes 24,773
  • WpPart
    Parts 5
Menceritakan tentang 2 sahabat yang terpisah dan akhirnya bertemu lagi
Pumpkin Pie by tixnoona
tixnoona
  • WpView
    Reads 60,902
  • WpVote
    Votes 4,076
  • WpPart
    Parts 7
Pertemuan tidak sengaja seorang Bernardigo Kelen Alexander dengan seorang guru cantik yang mengajar putrinya. Membawa kisah cinta yang berbeda di antara mereka. Mampukah Digo melupakan cintanya yang telah bahagia bersama dengan pria lain. Dan mampukah Digo mendapatkan cinta sepenuhnya dari seorang wanita sederhana yang hanya berprofesi sebagai guru. Dia Aysila Beril Aberald atau yang biasa di sapa Sisi. Sebuah nama yang tak asing untuk seorang Digo Alexander dan juga putri semata wayangnya. Seperti apa mereka menyatukan cinta dan perbedaan di antara mereka. Dan seperti apa pula rintangan yang harus mereka hadapi untuk akhir yg bahagia. Sebuah sequel dari My Strawberry Chili. Warning!!!!! Khusus 18++
She Is MINE [COMPLETE] by nurkholifah999
nurkholifah999
  • WpView
    Reads 984,278
  • WpVote
    Votes 62,450
  • WpPart
    Parts 51
Tak ada yang boleh Menyentuh Milik Ku, Tak ada yang boleh Menyakiti Milik Ku, Hanya aku yang berhak atas Nya, Hanya aku bukan orang lain. ***** Aliand Devdand *****
Anak pembantukku pemuasku by storyapril1996
storyapril1996
  • WpView
    Reads 2,034,419
  • WpVote
    Votes 35,888
  • WpPart
    Parts 41
baca aja ya.. :* khusus 18+
LOVE IS LOVE by winstories_
winstories_
  • WpView
    Reads 16,044,438
  • WpVote
    Votes 104,360
  • WpPart
    Parts 21
"Gue gak tau lagi harus ngajarin lo kayak gimana. Gue capek tau gak. Lo itu begonya udah akut," kata Ali sambil mengacak rambutnya frustasi. PLAKKKK! satu tamparan keras tepat bersarang di pipinya yang membuat dia meringis. "Lo gak berhak ngejudge gue kayak gitu. Gue gak pernah mohon-mohon ke lo buat ngajarin gue," suara itu terdengar bergetar. Prilly berusaha menahan tangisnya agar tak pecah. laki-laki di hadapannya ini benar-benar membuat kesabarannya habis. Andai saja ia tahu apa yang sebenarnya terjadi, pasti dia akan berfikir beribu kali untuk mengucapkan kata-kata itu kepadanya. Namun untuk apa Prilly menjelaskan. si jenius ini tidak akan perduli.