Anytyas's Reading List
14 stories
My Devil Husband by demimoy
demimoy
  • WpView
    Reads 24,391,594
  • WpVote
    Votes 1,023,980
  • WpPart
    Parts 51
Melody harus merelakan sisa hidupnya terampas karena dijadikan jaminan untuk menutupi hutang sang ayah. Tapi, siapa menyangka insiden tersebut membuat dirinya terjebak dalam situasi rumit di antara dendam dan cinta? *** Awalnya Melody mengira semua akan berjalan mulus seperti apa yang dia inginkan. Menikah dengan seorang pria yang dikagumi banyak wanita karena pesona dan kesempurnaannya. Raga terlihat begitu sempurna mulanya. Perhatian dan sikap pengertian yang ditunjukkannya, membuat Melody merasa menjadi wanita paling beruntung di antara yang lainnya. Namun, semua itu hanyalah kebohongan, kesempurnaannya tidaklah nyata. Raga berubah tepat setelah pesta pernikahan megah dan mewah mereka berakhir. Sosoknya yang tampak seperti malaikat yang pengertian dan baik hati, seketika menjadi iblis yang tidak punya hati.
The JERK Wants Me by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 26,570,660
  • WpVote
    Votes 1,110,187
  • WpPart
    Parts 67
Skyla Ross, harus menjadi pacar pura-pura teman masa kecilnya Lucas Heaton, seorang pewaris Heaton Airlines, demi membayar hutang yang ditinggalkan ibunya. *** Skyla Ross tidak hanya ditinggal mati ibunya, tapi juga harus menanggung hutang karena biaya pengobatan sang ibu selama ini. Pada saat terakhir, ibunya menitipkan sebuah amplop untuk diberikan kepada Ayah kandungnya. Skyla yang menghormati permintaan tersebut pun pergi menemui ayah kandungnya di Seattle, siapa sangka di sana dia juga bertemu dengan teman masa kecil sekaligus cinta pertamanya, Lucas Heaton. Lucas Heaton, pewaris Heaton Airlines yang terus tersudut karena permintaan sang ibu untuk segera mencari calon istri menemukan jalan keluarnya saat kembali bertemu dengan Skyla. Lucas pun menawarkan kesepakatan yang akan sulit ditolak oleh Skyla, menjadi wanitanya selama setahun, dengan imbalan uang.
My Husband, My CEO (DITERBITKAN) by FrumeyzaC
FrumeyzaC
  • WpView
    Reads 14,925,724
  • WpVote
    Votes 342,799
  • WpPart
    Parts 35
DITERBITKAN OLEH RDM PUBLISHERS SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA ***** "Menikahlah denganku Stella Caelan. Aku akan memberikan apapun yang kau mau." Alexander Edward "Maaf Tuan, Anda mabuk. Permisi." Stella Caelan. Apa jadinya jika Stella Caelan yang tidak pernah menjalin kisah asmara, mendapat lamaran tidak terduga dari orang yang tidak ia kenal? Dan apa jadinya, jika Alexander Edwrad yang tidak percaya akan cinta, terpaksa menikahi karyawannya sendiri?
Just Married 16 ? by wandadk
wandadk
  • WpView
    Reads 1,767,802
  • WpVote
    Votes 15,510
  • WpPart
    Parts 6
[COMPLETED] #2 dalam fanfiction [12/11/2016] Kisah antara cewek populer disekolah dan cowok bad boy termasuk most wanted disekolah. Awal mula pertemuan mereka yang tak baik dan berakhir mereka dijodohkan oleh orang tua mereka. Dan mulailah benih-benih Cinta diantara mereka seiring berjalannya waktu. Dan rasa Cinta mereka mulai berkembang saat datangnya seorang bayi yang dititipkan ke mereka, mereka mulai menjadi orangtua berkat datangnya bayi tersebut. Bagaimana bisa Cinta Desya dan Robby selanjutnya? Konflik akan datang saat mereka sedang bahagia? Bisakah mereka melewatinya?
Married 17 [REPOST] by syalia_
syalia_
  • WpView
    Reads 441,132
  • WpVote
    Votes 4,479
  • WpPart
    Parts 6
Hanya dengan perjanjian konyol yang di buat orangtua Rio dan Diana. Mereka terpaksa menikah, ah lebih tepatnya Diana yang merasa terpaksa alias tidak terima. Alasan utama Diana tidak terima adalah ia akan menikah di usianya masih tujuh belas tahun. Ia bingung sendiri, kenapa orangtuanya begitu kekeh dengan perjanjian sialan itu. "Ayo dong mah kasih tau, rasanya gak mungkin cuman Dian yang gak pinter dan suka keluyuran, kalau cuman itu kan papa bisa cari guru private, carin bodyguard buat aku, atau apa gitu kek" ujarku. Kulihat mama menghela nafas, sepertinya agak sulit memberitahukannya. "Rahasia banget ya mah?" Tanyaku pelan, rasanya gak enak juga kalau terlalu memaksa mama. "Bukan rahasia sebenarnya, ini hanya perjanjian konyol, namun papa kamu tetep kekeh buat ngelaksanain" ujar mama tersenyum tipis. Perjanjian konyol? ****** Adakah cara menggagalkan semua ini? -Diana Kamu milikku -Rio
My Life With My Love  by syalia_
syalia_
  • WpView
    Reads 30,975
  • WpVote
    Votes 1,225
  • WpPart
    Parts 8
Kehidupan sepasang suami istri muda yang sangat indah menjadi suram saat datangnya seorang perempuan dari massa lalu suaminya. Rahasia yang selalu disembunyikan akhirnya diketahui secara perlahan. Masalah kian bertambah dengan adanya laki-laki yang menyukai istrinya. ***** Kenapa kamu berubah seperti ini?kenapa kamu mengecewakanku? -Diana Maafkan aku. -Rio **** Bagaimanakah kehidupan rumah tangga mereka? Apa mereka dapat mempertahankannya? ****** Sebelum membaca cerita ini, diharapkan membaca Married 17.
Different  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 10,943,702
  • WpVote
    Votes 558,815
  • WpPart
    Parts 60
CERITA TELAH DITERBITKAN Kiara Ifania : 1. Cantik ✔ 2. Pinter ✔ 3. Polos ✔ 4. Imut ✔ 5. Rokok ✘ Karrel Antonio : 1. Ganteng ✔ 2. Pinter ✘ 3. Nakal ✔ 4. Brandal ✔ 5. Rokok ✔ Bagaimana jadinya jika dua orang yang berbeda sifat disatukan oleh takdir? Sanggupkah mereka bersama? #02 in teen fiction (01-10-2016) *** Different Copyright © 2016 by kdk_pingetania
Sexy girl Vs Nerd boy  by paulaxiel_
paulaxiel_
  • WpView
    Reads 6,688,762
  • WpVote
    Votes 125,749
  • WpPart
    Parts 31
[19++] Gue memiliki tubuh yang pas. Tinggi. Putih. Hidung mancung. Mata yang indah. Intinya gue itu sexy. Banyak cowo yang tertarik sama gue. Tinggal satu jentikan, cowo-cowo langsung jatuh cinta sama gue. -Aurlynn Clevia Preine- Aku adalah cowo biasa. Tidak populer, dan berkacamata. Kata orang-orang, aku ini cupu dan gak pantas di sekolah internasional. Aku hanya diam saat orang-orang mengejekku. Aku mungkin termasuk golongan paling bawah. -Gusta Seann Nicholas- Note : Ada beberapa part yang mengandung unsur dewasa. Thanks Author: Paulaxiel_
Who Am I? by MaharaniTasya
MaharaniTasya
  • WpView
    Reads 16,672,177
  • WpVote
    Votes 1,104,504
  • WpPart
    Parts 74
☑SUDAH TERBIT☑ [Highest rank: #1 on teenfiction] Davino Argya. Siswa yang terkenal di sekolahnya karna di cap sebagai badboy yang memiliki bad attitude dan wajah yang tampan. Banyak wanita yang tergila-gila padanya, bahkan ada yang menamai diri mereka sebagai fans dari seorang Davino. Wajah tampannya mampu membuat para wanita menjerit histeris. Namun bagimana jika seorang Davino yang selalu terlihat dingin, cuek, dan terkesan tidak perduli terhadap keadaan ternyata adalah seorang yang rapuh dan memiliki banyak masalah dihidupnya? Dan bagaimana jika ternyata seorang Davino yang tampan dengan wajah western-nya dan banyak digilai para wanita adalah laki-laki yang belum pernah berpacaran sebelumnya? [WARNING: MENGANDUNG BANYAK KATA-KATA KASAR.]
ROLANDARA by intanzs
intanzs
  • WpView
    Reads 14,312,063
  • WpVote
    Votes 948,427
  • WpPart
    Parts 50
⚠️PART MASIH LENGKAP Roland Gideon. Bad boy tapi suka susu strawberry. Emosian tapi pas dimarahin sama Adara malah kicep. Wajah nyalat tapi hati hello kitty. Liat Adara nangis malah sok ikutan nangis, sambil bilang, "gue rela nangis demi lo, Dar. Tolong jangan bikin kejantanan gue hilang, berenti nangis ya?" ©2016 [Pernah diterbitkan oleh Bukune tahun 2016-2018]