Misteri Gudang Sekolah
Aviora harus menolong Jessie dari cengkraman Lisa, perempuan yang menginginkan jiwa Jessie untuk keabadiannya. Jessie adalah musuh bebuyutan Aviora. Akankah Aviora mau menolong Jessie? Maukah Aviora masuk dalam dimensi dimana Jessie berada? Dan apakah Aviora berhasil menyelamatkan Jessie?