The Summer Lives On [COMPLETED]
Mempunyai suami yang too good to be true tak lantas membuat Alia selalu merasa bahagia dan dicintai. Makin mengenal lebih dalam karakter suaminya semakin membuatnya dilanda banyak masalah di dalam rumah tangganya yang tak pernah ia duga. Alia dan Daffa sama-sama memiliki mimpi yang mereka jaga. Apakah mimpi keduanya...
Completed
Mature