Adventure
4 cerita
TRAPPED : "The Runic Forest" (2013) oleh steefoy
TRAPPED : "The Runic Forest" (2013)
steefoy
  • Membaca 562,491
  • Suara 41,565
  • Bagian 48
[ BUKU SATU ] Completed ☑ Entah bisa dikatakan sebagai sebuah kesialan atau bukan, empat remaja terperangkap di sebuah hutan yang tidak terdata di peta mana pun di dunia. Seseorang dari van di tengah hutan menceritakan sebuah kisah yang menunjukkan awal terperangkapnya mereka. Pertemuan dengan dua saudari yang bermusuhan menuntun mereka pada dua petunjuk berbeda. Teror yang menghantui hutan itu mengancam satu per satu nyawa mereka, dan seakan belum cukup saja semua ketegangan itu, serangan kepala suku nyaris melumpuhkan pertahanan mereka. Sebuah kisah tersembunyi akan memperkuat ikatan di antara mereka. Di balik semua kejadian menegangkan yang mereka alami, tersimpan satu fakta tidak terduga yang akan menuntun mereka pada konflik membingungkan yang sebenarnya menghantui mereka selama ini. Apa yang akan mereka lakukan untuk bisa lepas dari hutan itu? Apakah kuil dengan peramal di tengah hutan dapat memberi mereka petunjuk? Atau mereka memilih mati karena sambaran petir raksasa agar bisa lepas dari lingkaran kesialan ini? Benarkah mereka masih waras, atau mereka sudah berada di ambang kegilaan yang tidak bisa dijelaskan dalam waktu satu detik? Welcome to the field, Trappers. -------------------------------------------- Achievement : Rank #1 on Adventure ( 12 times, recent: December 20th, 2015 ) Rank # 1 on Journey ( May 20th, 2018) Story & Cover : Steefoy Copyright © 2013 Steefoy P.S: Please kindly read every Author's Note inside, and do refresh each chapter.
Luna Wand: The Chrysalis oleh nates392
Luna Wand: The Chrysalis
nates392
  • Membaca 240,728
  • Suara 17,912
  • Bagian 21
Sekuel dari 'Luna Wand: The Unknown Story'
Luna Wand: The Unknown Story oleh nates392
Luna Wand: The Unknown Story
nates392
  • Membaca 529,823
  • Suara 30,926
  • Bagian 36
Meredith Boone tidak pernah berpikir bahwa hidupnya bakal berubah. seratus delapan puluh derajat. Kematian ayahnya membuatnya diusir dari rumahnya di Paris. Meredith, beserta ketiga adiknya dan Ibunya harus kembali kekampung halaman Ibunya di Amerika Serikat. Tepat disamping kota Detroit. Kota kecil bernama Luna Wand yang menyimpan sejuta misteri.
The Way Out oleh eyesburnblind
The Way Out
eyesburnblind
  • Membaca 158,176
  • Suara 7,781
  • Bagian 41
Highest rank #1 on 'adventure' #17 in adventure // 20-12-17 #24 in adventure // 01-05-17 #3 in survivors // 22-06-20 ---- Setelah serangan pertama, sebuah kota kecil dilindungi dari para zombie. Nala, gadis remaja berumur 15 tahun, menjalani hidupnya dengan normal bersama kakaknya, Stephanie. Di sekolah, Nala bertemu dengan Ed, seorang laki-laki di kelasnya yang ternyata memiliki masa lalu dengan Stephanie yang tidak Nala ketahui. Ia bersedia mengajari Nala untuk berlatih menggunakan senjata. Namun, sebelum mereka memiliki kesempatan untuk berlatih, serangan kedua terjadi lagi. Nala berpisah dengan Ed dan Stephanie. Saat serangan berlanjut, saat putus asa, Nala bertemu dengan Alex, teman dekatnya yang sudah lama tidak bertemu, mereka melakukan perjalanan untuk keluar dari gedung sekolah yang besar itu, mereka bertemu sekelompok Zombie kelaparan, sekelompok orang yang bertahan, dan berbagai rintangan lain. Apakah mereka selamat dan keluar dari gedung itu? Apakah Nala bertemu kembali dengan Ed dan Stephanie? *** Copyright © 2015 eyesburnblind