Old
35 stories
Oceanus: The Breathing Island by BYBcool
BYBcool
  • WpView
    Reads 298,661
  • WpVote
    Votes 42,341
  • WpPart
    Parts 39
collaboration with @queenrexx Pemenang Wattys 2020 Kategori Fantasi ** Penduduk dunia menyebut entitas hidup yang bernapas itu sebagai Oceanus. Ialah daratan berwujud kura-kura raksasa di mana semua bangsa berpijak, tinggal, dan membangun kehidupan di atas cangkangnya yang mahaluas. Selama ribuan tahun, orang-orang percaya bahwa enam puluh Oceanus yang tersebar di sepenjuru lautan akan hidup abadi. Namun, sebuah tragedi berdarah yang menimpa salah satu Oceanus membuktikan tidak demikian adanya. Berbekal kobaran api amarah dan sekantung anak panah penuh nyali, dua pemuda berlainan latar belakang secara sukarela menyatukan ambisi mereka untuk menghadapi ancaman demi ancaman yang menghantui para Oceanus. Campuran kerja sama dan adu mulut yang tiada habisnya perlahan membentuk pertemanan ... dan di saat bersamaan, sesuatu yang lain mungkin juga timbul ke permukaan, merekah semerah hati. Copyright © BYBcool and queenrexx 2018
In Order to Keep THE PRINCESS Survives by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 595,312
  • WpVote
    Votes 114,696
  • WpPart
    Parts 88
[Fantasy & Minor Romance] Setelah mati, Stella malah terbangun sebagai karakter di cerita terakhir yang dibacanya. "The Fake Princess" Bercerita tentang Putri Felinette yang lahir tanpa memiliki kemampuan sihir, padahal dunia itu menilai kekuatan sebagai strata dan kehormatan. Semuanya baik-baik saja sampai pada akhirnya terekspos-lah kekuatan Irsiabella, putri Viscount Ravelsa yang tidak seharusnya memiliki kekuatan hebat menyamai keturunan kerajaan. Banyak yang berspekulasi bahwa dialah putri mahkota yang sesungguhnya. Lalu, muncul tim pro dan kontra atas sang putri untuk tetap ada di posisinya. Pada malam terakhir untuk menanti keputusan dari kuil, sang putri dibunuh oleh seorang pemuda misterius bermata merah yang menyusup ke kamarnya. Tamat. Masalahnya, penulis cerita "The Fake Princess" adalah mendiang adiknya--Luna--dan cerita itu ditulis berdasarkan mimpi yang dialami oleh Luna semasa koma. Luna pernah menjadi Putri Felinette de Terevias, dan kini Stella menjadi gadis bangsawan yang akan memperburuk takdir naas sang putri, Irsiabella Ravelsa. Misi Stella sebagai Irsiabella hanyalah satu; mengubah akhir tragis Putri Felinette. Dia akan melakukan apapun, agar sang putri tetap bertahan hidup. (She will do anything, in order to keep the princess survives) *** Original Story by: ©Cindyana H
Agung (Artunis #2) by lucastalumina
lucastalumina
  • WpView
    Reads 34,665
  • WpVote
    Votes 5,750
  • WpPart
    Parts 32
Masalah demi masalah yang menerpa Menno Karan membuat hatinya terbagi antara Mirchad dan Estahr. Sementara itu, dengan mendekatnya tenggat waktu yang ditetapkan Sang Agung, Artunis harus membuat pilihan yang tepat. *** Buku kedua dari seri Artunis. Silakan baca buku pertama terlebih dahulu.
Artunis (Artunis #1) by lucastalumina
lucastalumina
  • WpView
    Reads 182,281
  • WpVote
    Votes 24,820
  • WpPart
    Parts 73
"Kenapa tidak boleh?" "Nona, aku mengikuti nasihatmu sendiri." "Seorang gadis tidak seharusnya memberikan hatinya pada seorang pria bertopeng." *** Ada sebuah legenda di Estahr. Sebuah legenda tentang kesetiaan dan kepercayaan. Sebuah legenda tentang cinta dan persahabatan. Sebuah legenda tentang perjalanan hati seorang panglima bertopeng emas. *** (Buku pertama dari seri Artunis.)
HEXAGON [3] | Sinestesia Indigo ✏ by andrianchun
andrianchun
  • WpView
    Reads 31,641
  • WpVote
    Votes 2,584
  • WpPart
    Parts 17
Semesta selalu mampu menyajikan pertanyaan yang jawabannya terdengar fiktif. Namun bagi Eter, memahami diri sendiri sebagai makhluk multidimensi, justru terasa lebih kontradiktif. Kemampuan unik mengalienasinya menjadi individu yang kontraproduktif sekaligus naif. Sekian lama terombang-ambing di tengah kebimbangan, gadis itu mulai menemukan arah dan tujuan. Orang-orang yang menyebut dirinya teman, memaksa Eter meninggalkan zona nyaman. Tabir yang selama ini membatasi indranya pun sedikit demi sedikit tersingkap. Gerbang spiritualitas membawanya ke dimensi yang tepat. Sementara itu, Arvin dan kawan-kawan berhadapan dengan teror yang tidak pernah mereka prediksi. Perlawanan terhadap kosmos tak sedetik pun mengistirahatkan diri. Pengalaman baru terpaksa mereka selami, demi memahami sang kekuatan adialami. HEXAGON Luncur perdana pada 7/12/2019
HEXAGON [2] | Singularitas Hitam Putih ✅ by andrianchun
andrianchun
  • WpView
    Reads 227,970
  • WpVote
    Votes 24,676
  • WpPart
    Parts 56
Di saat ilmu pengetahuan memperbudak otak, hanya sedikit manusia yang memercayai intuisi dan ramalan. Sembilan tahun sebelum kelahiran Hexagon, bumi mengalami trauma mayor. Nubuat itu akhirnya terbukti. Peradaban runtuh, neraka termanifestasi, dan surga kian berbayang. Hanya segelintir komunitas yang lolos dari seleksi alam. Mereka hidup di atas kematian, dan mati di balik kehidupan. Dalam usaha merajut napas, manusia bersembunyi di dalam kubah, di antara reruntuhan apokalips. Beberapa berseteru, dan beberapa membangun kerajaan baru. Berkiblat pada dongeng sebelum tidur, Olivia memulai perjalanan eposnya demi menemukan sebuah kotak Pandora. Sayang, harapan yang ia temukan tidak datang sendirian. HEXAGON Luncur perdana pada 24 Maret 2016 Selesai ditulis pada 20 September 2019
Dinginnya Sang Hati [End] by vi_roez
vi_roez
  • WpView
    Reads 4,146,196
  • WpVote
    Votes 179,268
  • WpPart
    Parts 60
Lady Kiana, putri dari Earl of Bibury, berharap dapat membantu budak kulit hitam untuk mendapatkan kehidupan lebih baik. Dia ingin menolong mereka, walau yang bisa dilakukannya saat ini, hanyalah membeli para budak itu di pasar budak untuk bekerja di rumahnya. Tapi suatu hari, dia mendengar kabar bahwa dia akan dinikahkan dengan seorang Lord. Ayahnya yang terkena masalah keuangan memberinya pilihan; menikah dengan Marquess of Salisbury, salah satu bangsawan dari 10 bangsawan yang paling kaya di London, atau menjual para budak yang disayanginya? Kiana akhirnya memutuskan untuk menikah dengan pria tersebut, Lord Salibury. Mereka berdua akhirnya menikah karena alasan masing-masing. Suaminya, Lord Salisbury, adalah seorang pria tertutup yang tak tertarik untuk mencampuri urusan orang lain, walaupun sesuatu yang menyedihkan atau mengerikan terjadi di depan matanya. Sedangkan Lady Kiana adalah seorang wanita hangat untuk sekitarnya, tetapi dia adalah sosok yang tak terbuka untuk sebuah perasaan di hatinya sendiri. Setelah menjadi suami-istri, sifat mereka yang terlihat sama-sama dingin, seperti sebuah cermin yang saling memantulkan antara satu dengan yang lain. Tapi, peristiwa demi peristiwa di sekitar mereka, akan dapat membuat kedua orang itu untuk menjadi saling mengenal sedikit demi sedikit. Apakah akhirnya kedua pasangan ini akhirnya dapat membuka diri mereka masing-masing? Dapatkah rasa dingin di hati mereka berdua mencair? --------
Under The Moon : The Moon Garden by LyviLia
LyviLia
  • WpView
    Reads 17,295
  • WpVote
    Votes 1,070
  • WpPart
    Parts 26
Warning! Cerita ini aku tulis tahun 2014. Maafkan kalau ada kekurangan yaaa hehe. Terima kasih sudah mampir. :) *** Ini kisah tentang perjalanan seorang gadis pemimpi. Berkunjung ke dunia yang tidak satupun orang ada yang tahu. Dunia yang dapat membuatmu berdecak kagum saat mengunjunginya. Tapi ada banyak rintangan yang harus Olyvia lalui di sini. Mampukah Olyvia melalui semua rintangan itu? Seperti apakah petualangan Olyvia di dunia khayalannya itu? Dan ketika Olyvia harus memilih, manakah yang akan ia pilih? Mimpi? Atau kenyataan?
The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 2,123,784
  • WpVote
    Votes 154,572
  • WpPart
    Parts 34
[Fantasy & Romance] SEQUEL of The Sorcery: Little Magacal Piya [published] Temukan cerita ini secara lengkap, tersedia di Toko Buku terdekat! ^^ Saat aku mendapatkan pesan atas nama penyihirku-Piya, aku sudah menduga bahwa surat itu berhubungan dengan sihir sejak awal, bahkan sebelum aku membaca isi dalam surat itu. Ini tentang perjuangan kami yang ternyata belum usai meskipun kami sudah kembali. Ini tentang kelanjutan pertualangan yang harus kami lanjutkan kembali. Ini tentang akademi yang mencoba mengumpulkan semua penyihir yang kembali untuk misi baru. Oh, dan jangan lupa... Pertualangan kali ini akan mengupas segala hal yang disembunyikan dengan rapat. Amazing cover by:@transformme *** By: Cindyana H (@PrythaLize) 1 Juli 2016, Jumat. Highest Rank #2 Fantasy
The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 4,353,494
  • WpVote
    Votes 302,089
  • WpPart
    Parts 68
[REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tidak ada di rumah. Sekarang, aku harus menghadapi fakta baru dan meyakini bahwa aku berada di dunia lain dan menjadi seorang penyihir di dunia itu. Baru saja aku bernafas lega karena sudah melepaskan hidupku sebagai manusia. Namun lagi-lagi aku dihadapi fakta baru bahwa ternyata aku adalah penyihir yang diincar oleh sebuah kelompok yang menjadi musuh penyihir di sana. Tsuyirika Piyorin (Piya) *** ©2015-2016, Cindyana H Telah diterbitkan dan tersedia di toko buku terdekat. Sisa 17 chapter, go peek a lil boo ^^ Highest Rank #1 Fantasy