Love Story
2 stories
High School Love Story by HAULA_S
HAULA_S
  • WpView
    Reads 6,096,635
  • WpVote
    Votes 392,809
  • WpPart
    Parts 42
"Devan! mati lo abis ini" "Devan tai" "Eh cowok gila, dasar kutil dugong" "ngeselin banget sumpah, awas aja lo gue ulek jadi sambalado" Tiada hari tanpa pertengkaran. Devan itu orangnya jail banget, hobinya bikin Sania gondok mulu. Menurut Sania, Devan tuh trouble maker, penghancur hari tenangnya Sania. Tapi dari rasa benci Sania ke Devan malah bikin mereka jadi sahabatan, dan Kalian tau kan? cewek sama cowok itu kalau sahabatan pasti salah satu dari mereka suka sama sahabatnya sendiri. kata orang sih itu udah jadi hukum alam, inget ya hukum alam. Mataram, 27 November 2015
My Best Friend or My Love ? by VanesyaDR
VanesyaDR
  • WpView
    Reads 508
  • WpVote
    Votes 55
  • WpPart
    Parts 11
Cover by @azzahkenda Setumpuk masalah memenuhi kehidupan Milla tapi saat dia dilanda kesedihan yang amat dalam. Seseorang menjadi penyemangat hidup nya dan mengubah kisah hidup Milla menjadi lebih menyenangkan dari sebelum nya. "Masalah adalah bagian dari kehidupan tapi kalian harus ingat dibalik masalah pasti ada maksud tertentu yang membuat hidup akan menjadi lebih berarti"