list
139 stories
Ice Princess by ClaraRose1
ClaraRose1
  • WpView
    Reads 8,671
  • WpVote
    Votes 557
  • WpPart
    Parts 19
Dinginnya salju, merambat dingin, dari sela-sela jemarinya. Ellie, mampu membekukan apapun yang disentuhnya. itu sebabnya ia mengurung diri seharian di rumah, menjauhi orang-orang, dan berharap bahwa ia akan menjadi seorang putri Rapunzel (sendirian dan aman di menaranya yang jauh dari peradaban). Sampai ia bertemu dengan seseorang dari masalalunya yang mungkin telah Ellie lupakan. Seseorang yang berhasil mengubah hidup Ellie, Saat Ellie muali merasa bahagia, ia dihantam dengan kenyataan sulit. Mengenai rahasia kekuatannya.
Muhasabah cinta (COMPLETED)  by indah_harpiah
indah_harpiah
  • WpView
    Reads 156,983
  • WpVote
    Votes 7,441
  • WpPart
    Parts 33
Ini mengisahkan tentang Cahaya, gadis nakal yang suka keluyuran, pacaran, dan berkelahi kini menghadapi banyak rintangan dihidupnya, mulai dari ia dikhianati oleh Rio pacarnya sendiri yang ternyata selingkuh dengan sahabatnya Siren membuatnya berkelahi dengan Siren hingga diskors di sekolah, masalah bertubi-tubi datang kepadanya, namun Cahaya adalah gadis yang tegar menghadapi kenyataan. Bahkan, Cahaya harus menjadi tulang punggung keluarga menggantikan ibunya menjadi pedagang gorengan keliling saat ibunya dirawat di rumah sakit,sedangkan kakaknya bernama Azizah tidak peduli dengan keluarganya. Hingga ia bertemu dengan laki-laki yang berhasil mengubah hidupnya, justru membuatnya bermuhasabah diri hingga memutuskan untuk berjilbab ,sebenarnya sudah lama Cahaya disuruh oleh ibunya untuk berjilbab namun baru kali inilah Cahaya mau merubah tingkah lakunya menjadi lebih baik. Ia terpikat dengan laki-laki tersebut. Ia baru menyadari ternyata nikmatnya menggapai hidayah yang telah Allah tunjukkan. Namun saat lulus SMP perjalanan Cahaya tidak berhenti disitu saja, lika-liku hidup Cahaya masih terus berlanjut, ia harus bekerja keras untuk menghidup kebutuhannya, namun dari situ ia diajarkan untuk terus berusaha menjadi lebih baik, bermuhasabah pada cinta Allah. Finish: 13 juli 2018
Melbourne (Wedding) Marathon (DITERBITKAN) by RatuCungpret
RatuCungpret
  • WpView
    Reads 187,017
  • WpVote
    Votes 20,371
  • WpPart
    Parts 12
"No, I am not jealous. I just want a love like that. Yes, like that." Sydney Deyanira Wanita cerdas, mandiri, ambisius, dan perfeksionis. Sydney merasa patah hati ketika sahabat yang ia kencani selama satu semester terakhir memilih berpacaran dengan orang lain. Dijuluki sebagai ahli percintaan prematur, Sydney mulai berpikir untuk melakukan apa yang tidak pernah ia lakukan sebelumnya, menjalin hubungan palsu dengan orang baru. Anantha Daniswara Pria sukses, arogan, suka bergonta - ganti pasangan namun masih belum berdamai dengan masa lalunya. Demi memenuhi tantangan mantan pacarnya, Anantha nekat meminta pelayannya sendiri untuk menjadi kekasihnya. Melbourne bukan kota cinta dan jauh dari kata romantis. Sebagai kota yang paling nyaman ditinggali di dunia, Melbourne menjadi awal baru bagi dua insan yang tertekan dengan rentetan pesta pernikahan!
Take That [End] by raadheya
raadheya
  • WpView
    Reads 1,215,116
  • WpVote
    Votes 27,247
  • WpPart
    Parts 8
TERSEDIA PART 1-5 TERSEDIA DI APK KUBACA DENGAN JUDUL YANG SAMA. TERIMA KASIH. __________________________________ "Kamu kelemahanku, Kanaya. Hanya kamu." -Arvind Bayanaka Gumala- "Kita tidak menikah untuk melemahkan satu sama lain, Arvind." -Kanaya Sophia Atmaja- Started: Januari 2017 Finished: Oktober 2017
Me and Brian by mulyaniidee
mulyaniidee
  • WpView
    Reads 234,608
  • WpVote
    Votes 12,200
  • WpPart
    Parts 51
Jessi terpesona pada detik pertama melihat Brian, pemilik rumah sakit tempat dia bekerja. Tetapi pemikirannya segera berubah dalam lima menit berikutnya dari pertemuan mereka. Jessi bergidik jijik ketika Brian menciumnya, sejak saat itu Jessi memutuskan untuk menulis nama Brian dalam catatan hitamnya. Catatan yang berisi nama pria yang tidak akan pernah menjadi pasangan dalam hidup. Namun, apa yang terjadi ketika Brian kecanduan ciuman pertama mereka? * "Bencilah aku dengan seluruh hidup kamu, Wife. Karena dengan begitu, hanya aku yang akan selalu berada di pikiranmu. Jika sudah begitu, hanya menunggu waktu sampai aku juga berada di hatimu. Lalu, ketika cinta itu tumbuh dan bersemi, jangan harap kamu bisa melepaskan diri dari aku." -BRIAN-
FINDING A MIRACLE ( MIRACLE SERIES #2 ) ( COMPLETED ) by Afrillecia
Afrillecia
  • WpView
    Reads 1,579,340
  • WpVote
    Votes 119,448
  • WpPart
    Parts 42
Ethan, seorang katak yang berubah menjadi pangeran tampan di usianya yang semakin matang. Penghinaan yang menyakitkan di masa lalu membuat hatinya keras, tidak mengenal rasa kasihan dan tanpa perasaan. Terbiasa hidup sendiri dan mandiri membuatnya tidak ingin menerima penolakan dari siapapun tanpa terkecuali. Apapun yang ia mau harus dituruti dan ia tidak mengenal kata tidak. Dan seumur hidupnya ia memiliki dendam kepada seorang wanita, wanita yang telah melukai hatinya di masa lalu, wanita ular bernama Athiya Sabitha..... Athiya adalah seorang wanita yang baru saja mengalami kegagalan dalam berumah tangga. Siksaan di pernikahan sebelumnya, tidak diinginkan, diacuhkan, menjalani seks bebas, dan dosa-dosa yang tidak terhitung membuatnya ingin memperbaiki segalanya, Athiya tidak mau menyakiti dan merepotkan siapapun lagi, ia ingin memulai hidup barunya dengan hati yang baru. Athiya ingin menebus semua dosanya di masa lalu dan lahir kembali sebagai wanita yang terhormat dan bermartabat... Waktu mempermainkan keduanya..... Mereka bertemu kembali di saat yang salah, Athiya menolak tegas ketika ia diajak tidur oleh Ethan ! Itu masa lalunya, Athiya sekarang adalah Athiya yang bersih, setidaknya Athiya berusaha menjadi seperti itu... Cih,, beraninya ia menolak Ethan. Padahal Ethan tahu kalau Athiya dulu bertingkah tidak lebih layaknya seorang pelacur. Kebenciannya kepada wanita itu tak tertahankan hingga ia ingin mencabik-cabik tubuh indahnya dan melemparnya ke kawanan serigala...... Lalu mengapa ketika ada orang yang menghina dan menyakiti Athiya layaknya pelacur ia tidak terima ? Mengapa ketika dilihatnya air mata wanita itu turun ia langsung ingin membunuh siapapun penyebab wanita itu menangis ? Hanya Ethan yang boleh menyakiti wanita itu, hanya Ethan yang boleh membuat wanita itu menangis dan memohon ampun kepadanya.... Pembalasan dendam ini harus manis, semuanya harus setimpal dengan apa yang sudah ditorehkan wanita itu di hatinya bertahun-tahun yang lalu.....
Te Amo Big Boss  by Pricyliaaviva
Pricyliaaviva
  • WpView
    Reads 415,571
  • WpVote
    Votes 20,103
  • WpPart
    Parts 38
[COMPLETE] Tetralogy #1 of TRUE-Love Velliva Adira Myesa. Bekerja di perusahaan ternama bukanlah hal mudah, di tambah lagi dengan sikap atasannya yang membuatnya semakin uring-uringan. Menjalin hubungan palsu dengan orang yang dikagumi merupakan satu langkah yang membuat dirinya ikut terjebak dalam masalah masa lalu atasannya. Apakah dirinya mampu bertahan?
Secret Memories by bebyZee
bebyZee
  • WpView
    Reads 707,447
  • WpVote
    Votes 35,180
  • WpPart
    Parts 23
Aku menunggumu disini.. Di tempat sejuta kenangan indah itu dimulai.. Terus menerus menunggumu.. tak akan pernah lelah.. Sampai kamu benar - benar mengenali bahwa ini aku.. Copyright © 2013 by bebyZee
The Philophoblr by theheels
theheels
  • WpView
    Reads 1,209,405
  • WpVote
    Votes 22,794
  • WpPart
    Parts 7
The philophoblr
She's The Boss!  by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 7,410,264
  • WpVote
    Votes 322,228
  • WpPart
    Parts 36
[SUDAH TERBIT] [Highest rank : Di Hatimu] Bos satu ini bakal menganggapmu taburan seledri di atas kuah bakso. Serius. "Kalau bisa jangan tatap matanya. Atau jangan bernapas sekalian!" Tatapan lasernya mampu menghabisimu sebelum bibirmu sanggup berucap. Perkenalkan : Wyne Gunardi. Cantik, muda, perfeksionis, dan benci pria tolol (namun diam-diam sering melakukan hal tolol seperti menyetrika pakaian di malam hari sambil meneguk red wine). Bayangkan jika bos killer dengan aura Jumat Kliwon ini, harus berhadapan dengan seorang fotografer muda yang cerewet, playboy, digilai banyak wanita, dan memiliki tingkat narsis akut yang tiada tara. Hanya keajaiban yang bisa membuat mereka 'damai'. Namun tidak banyak yang tahu, bahwa kadang-kadang keajaiban itu senang bercanda.