xoxo
5 stories
Brothermaker by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 278,052
  • WpVote
    Votes 11,255
  • WpPart
    Parts 7
Satu keinginan Arya; membawa tim basketnya menang di kejuaraan basket di tingkat SMA se-Provinsi. Sebenarnya itu hal yang mudah, mengingat Arya adalah kapten basket sekaligus playmaker ulung di sekolahnya. Hanya saja, mendadak ada satu masalah yang membuat Arya sulit untuk mewujudkannya. Yaitu perubahan sikap adiknya, Sophia. Arya jadi harus membagi pikirannya antara kejuaraan dan menjaga Sophia dari 'cowok' yang sedang menggebet adiknya. Di saat yang sama pula, anak perempuan dari teman ayahnya muncul di kehidupan Arya, Niken. Bersama dengan Niken, Arya pun mencoba mengurai tali merah masalahnya.
Teruntuk Kamu by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 391,449
  • WpVote
    Votes 27,357
  • WpPart
    Parts 12
Pesan darimu yang aku balas menjadi satu jawaban tanpa akhir.
di umur 19 by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 143,415
  • WpVote
    Votes 17,337
  • WpPart
    Parts 12
Sendirian. Ama sudah terbiasa. Sejak setahun yang lalu dirinya gagal masuk universitas, Ama jadi mengerti kalau dunia sehabis SMA itu benar-benar beda dari yang ia bayangkan. Ama mulai mendapat pertanyaan: "Kapan punya pacar?" (Ama selalu jawab, gak, lagi gak mau punya masalah. karena pacar cuma nambah masalah) "Kuliah di mana?" (Dan pas ama jawab dia gak kuliah, muka yang nanya langsung merengut seolah bilang, 'Serius lo? mau jadi apa nantinya? Lo gak bisa hidup cuma dari nyanyi. Seriously....') "Kapan nikah?" (Dan Ama pun cuma bisa tersenyum ala-ala meme yang senyumnya ngenes itu) Ama kira masalahnya bakal beres ketika dia akhirnya kuliah. tapi, masalahnya malah nambah makin berat. Ama kayak dua orang yang ditarik dari sisi kiri dan kanan, yang satu bilang, 'Kuliah yang bener! Punya temen! Istirahat yang bener! Jangan main terus!' dan yang satu lagi bilang, 'Kariernya dijaga! Jangan kasih kendor! Cepet bikin album baru! Orang-orang nanti keburu lupa sama LANA!'. Ama kayak kehilangan dirinya sendiri. Mungkin, kamu perlu denger cerita Ama. Ama yang memilih menyayangi dirinya sendiri dulu sebelum ia benar-benar menyayangi orang lain dengan cara yang tepat. Ama yang berusaha buat gak menyesali keputusan yang ia buat, meski rasa sesal itu seringkali menggelayuti hati diikuti tiap bayangan kegagalan. Cerita ini bukan hanya tentang 'Ama'. Karena bukan hanya ada satu 'Ama' di dunia. Banyak sekali 'Ama' lain yang butuh untuk dengerin cerita 'Ama' yang satu ini.
S: Sadena, Sandra & Sandiwara by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 8,171,437
  • WpVote
    Votes 650,503
  • WpPart
    Parts 58
SUDAH DITERBITKAN TERSEDIA DI TOKO BUKU Part lengkap "Mungkin bagimu sandiwara, tapi bagiku ini nyata."
R: Raja, Ratu, & Rindu by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 1,240,525
  • WpVote
    Votes 84,279
  • WpPart
    Parts 24
Sequel R: Raja, Ratu, & Rahasia "Ratu marah?" tanya Raja, napasnya tidak teratur, gelisah tak berkelanjutan berkecamuk di hatinya. Ratu diam. Bukan seperti Ratu yang Raja kenal. "Rat?" tanya Raja, berusaha menggapai tangan kurus perempuan itu. Ratu menepis. "Ratu mau pulang." "Raja anterin, ya." Ratu menggeleng. Tatapan matanya yang kosong seperti menusuk hati Raja, ketika dengan lirih ia berkata, "Ratu gak mau jadi beban Kak Raja." Ratunya menyebut Raja dengan panggilan, 'Kak'. Tanda bahwa jarak memang ada. Dan tidak bisa diganggu-gugat, lagi. Copyright 2018, April, wulanfadi.