Select All
  • Our Days
    4.5M 480K 40

    Geanno Adhiyaksa, nama yang sering membuat Tria sakit kepala. Sudah lima tahun Tria menemani Gean, bukan sebagai seorang pasangan. Tria adalah Sekretaris andalan Gean, yang mengetahui setiap detail apa yang dibutuhkan Gean. Ketika Tria menyadari bahwa selama lima tahun kebelakang hanya tentang bagaimana membuat Gean m...

  • EVERMORE | BLUE SERIES #1
    3.7M 71.8K 9

    SUDAH DITERBITKAN (PENERBIT: BUKUNE PUBLISHING) Evermore. © 2018, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ========================================================= This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002)...

  • Secret Admirer [Completed]
    5.1M 149K 24

    (S U D A H T E R B I T) -TERSEDIA DI TOKO BUKU- Hanya Rama yang mampu membuat Shinta berdebar ketika memandangnya. Bahkan, walau dari jauh sekalipun. Disaat Shinta yang terlampau nyaman menjadi pemuja, tiba-tiba keadaan memutar balikkan kenyataan dan menghidupkan imajinasinya. Membuat Shinta harus bertahan antara m...

    Completed  
  • SLS [2] MeloDylan [Completed]
    37.2M 1.5M 56

    5 part terakhir di private, silahkan Follow dulu kalau mau baca. #1 in teenfiction 15 Februari 2017 [SELESAI] Aku adalah pemilik dari hatiku. Aku berhak menyukai siapa saja semauku, termasuk kamu. Tapi, aku tidak akan memaksamu bertanggung jawab atas perasaanku, jadi tolong jangan memintaku untuk berhenti menyukai...

    Completed  
  • Lo, Tunangan Gue !!! [Sudah Terbit]
    6.5M 350K 45

    [Tersedia di toko buku terdekat. Beberapa part sudah dihapus] Fani membenci Reihan Nathaniel setengah mati. Cowok playboy yang selalu menjadi most wanted di kampusnya. Bagaimana bisa Tuhan menciptakan cowok seperti Rei yang tidak bisa menghargai cewek? Bukan. Bukan karena cowok itu berlaku kasar atau apapun. Tapi kare...

    Completed  
  • BassKiss
    1.6M 139K 27

    Pemenang THE WATTYS 2016 kategori #PilihanStaf dan #EdisiKolektor [15+] Oh Tuhan, umpatan macam apa yang harus Kila keluarkan ketika ia dicium laki-laki di tempat ramai? Parahnya, laki-laki itu tidak dikenalnya. "Brengsek!" menurut sahabat dekat Kila. Ia--Shakila Thalia Asri--awalnya setuju dengan pernyataan Isell, t...

  • Feel Real (SELESAI)
    10.2M 99.1K 9

    Insiden mencengangkan, berani, dan kurangajar yang dialami oleh Gatari dan Gilang pada suatu pagi di lorong sekolah mereka, menyatukan keduanya pada sebuah pertempuran dingin. Sialnya, api kebencian itu semakin membara saat mereka dipertemukan lagi di sebuah acara makan malam keluarga. Cerita ini tentang awal dari ke...

    Completed