So I Like This
7 stories
Assalamualaikum Oppa by temilladwenty
temilladwenty
  • WpView
    Reads 1,928,719
  • WpVote
    Votes 38,358
  • WpPart
    Parts 14
Assalamualaikum Oppa. Sebuah cerita perjalanan seorang tour guide wanita asal Indonesia di Negri Gingseng, Korea Selatan. Cerita ini mengajak pembaca mengintip kehidupan islam di Korea, menjejaki wisata di sana, dan tentu kisah cinta tak terbayang sebelumnya. Kisah percintaan dan persahabatan antara wanita muslim dengan dua orang pria dari idol group terkenal di Korea Selatan. [ SPOILER DARI NOVEL TELAH DIPUBLISH : CERITA DI PRIVATE, JANGAN LUPA FOLLOW DULU! ] Completed; Jakarta, 08 Nov 2015. 💛
Trust by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 4,228,641
  • WpVote
    Votes 274,214
  • WpPart
    Parts 54
Hidupnya indah, pada masanya. Satu masalah datang membuatnya bertransformasi menjadi dia yang lain, yang tak dikenal dan tak mau dikenal. Hidupnya berubah hitam, monoton, tak bergairah. Namun, ketika muncul setitik harapan cerah yang datang untuk membantunya kembali bangkit, hal lain muncul. Ragu itu muncul ketika harus dihadapkan pada kata percaya. Percaya untuk percaya dengan ketulusannya, atau tidak percaya karena banyak asumsi buruk yang berputar di kepalanya. Bagaimana jika ketulusan itu hanyalah kepalsuan? Ketika ia percaya, hanyalah penyesalan yang tercipta. Namun, bagaimana jika sebaliknya, ketulusan itu benar-benar sebuah ketulusan? Namun, pada kenyataannya ia masih berada di antara keduanya. Berpikir antara ya dan tidak, antara percaya dan tidak percaya. Terpaku pada garis yang sama, dengan satu ragu untuk memilih jalan yang mana. Ia tak mau salah untuk memilih. Lagi. Karena terakhir kali ia percaya, yang dipercayai mengkhianatinya.
Only You by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,260,648
  • WpVote
    Votes 119,601
  • WpPart
    Parts 45
[TELAH TERBIT] Ini tentang Galen Alvaro. Seorang siswa populer di SMA Twist dengan sejuta pesonanya. Galen dapat membuat gadis mana pun terpukau dengan ketampanannya. Namun sayang, dia mempunyai sikap dingin, cuek, dan irit berbicara. Lalu, ada Irabella Fasha. Seorang gadis manis kerap dipanggil Bella, yang merupakan ketua OSIS. Siapa sangka Bella amat tidak menyukai Galen. Menurutnya; Galen adalah seorang cowok yang sangat menyebalkan. xxx Copyright © 2016 by YustikaM
Bastard on My Lips (completed) by summerwind_
summerwind_
  • WpView
    Reads 992,294
  • WpVote
    Votes 49,261
  • WpPart
    Parts 55
Bagaimana perasaanmu jika kau tiba-tiba dicium oleh seorang lelaki tampan yang tidak kau kenal di tengah jalan? Marahkah? Kesalkah? Bahagiakah? Tahukah kamu siapa dia? Ada maksud apa orang asing itu tiba-tiba melakukannya? Siapkan hatimu ketika membaca karena si bastard ini akan selalu dapat membuatmu baper ria ⊙﹏⊙ BEBERAPA CHAPTER DI PRIVATE ya ^-^ Follow dulu sebelum membaca <3 <3 ---------------------- Warning: 15+ Genre: Romance - Sedikit Comedy - Fantasy (mulai terasa di part belasan)
Resist Your Charms by galaxywrites
galaxywrites
  • WpView
    Reads 4,874,000
  • WpVote
    Votes 421,174
  • WpPart
    Parts 53
#3 in Teenfiction (24 Juni 2017) [SUDAH TERBIT] [SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS] Dia itu arogan, bossy, ketus, pemarah, tukang ngatur dan suka seenaknya sendiri. Tidak ada yang menarik dari dirinya kecuali tampang gantengnya yang bahkan kini sudah tidak berpengaruh lagi bagiku. Sialnya, adik perempuanku yang baru menginjakkan kaki di SMA Pelita malah jatuh hati sejatuh-jatuhnya kepadanya. Tak ada yang bisa kulakukan kecuali turun tangan untuk membereskan semua kekacauan ini. Sialnya lagi, gara-gara mengambil tindakan bodoh agar dapat menjamin kebahagiaan adik tersayangku, aku malah dengan sendirinya menjadikan kehidupanku bak di neraka. Percayalah, tidak ada hal yang lebih buruk daripada terpaksa berada dalam ikatan memuakkan bersama orang yang kau benci.
... by winterinnight
winterinnight
  • WpView
    Reads 1,063,113
  • WpVote
    Votes 14,141
  • WpPart
    Parts 6
Look At Me! by hanref
hanref
  • WpView
    Reads 7,243,959
  • WpVote
    Votes 356,309
  • WpPart
    Parts 50
COMPLETED!! [DALAM PROSES PENERBITAN] **** Tujuan awal Kenneth hanya ingin membuat Klarisa jatuh hati padanya agar gadis itu move on dari bayang-bayang mantan kekasih. Bukannya Klarisa yang semakin tertarik dengan Kenneth, justru cowok itu yang ternyata jatuh. Jatuh cinta. ===== WARNING!! Susunan kata bagian awal buku masih berantakan . [UNEDITED] ===== Coba baca dulu c: