ekpurwanti's Reading List
3 stories
My Boss's Baby by anothermissjo
anothermissjo
  • WpView
    Reads 7,409,774
  • WpVote
    Votes 345,656
  • WpPart
    Parts 46
Antari terbangun bersama bosnya yang terkenal supercuek. Meski keduanya tidak memiliki hubungan romantis. *** Lima tahun bekerja sebagai sekretaris Dimas Haritama, Antari Satwika tak pernah terlibat skandal dengan pria itu. Hingga satu malam perpisahan dengan satu pegawai, kecelakaan pun terjadi-Antari bermalam dengan si bos! Belum cukup runyam, Antari menyadari hadirnya seorang bayi. Hubungan mereka terjalin, tetapi Antari dikejutkan dengan misteri menyangkut Dimas. Saat satu per satu sosok dari masa lalu Dimas muncul, sanggupkah Antari bertahan?
Di Tepian Musim Semi by SofiaZhanzabila
SofiaZhanzabila
  • WpView
    Reads 1,937,639
  • WpVote
    Votes 156,928
  • WpPart
    Parts 68
PROSES PENERBITAN Naela Alfiatul Husna: Seorang advokat Muslimah lulusan Michigan University, USA. Kris: Jaksa Penuntut Umum yang selalu berpenampilan awut-awutan. Dia sering menjadi lawan Naela di persidangan. Sam: Seorang pemilik Firma Hukum ternama di Texas, USA. Fatih: Bocah tampan dengan wajah Barat yang sempurna. Umurnya baru 5 tahun. Bagaimanakah takdir mereka bisa dipertemukan dalam sebuah kisah yang menguras emosi dan air mata? Apakah benar Fatih yang diakui Naela sebagai adik angkat ternyata adalah anaknya sendiri di luar pernikahan? Bagaimana mungkin advokat yang terkenal saleha seperti Naela akhirnya jatuh akibat foto-fotonya tanpa pakaian dan ia terjerat kasus pembunuhan? Dan bagaimanakah Naela menemukan cintanya? Ikuti kisah ini. Semoga ada manfaat yang bisa dipetik. Semoga menulis bisa menjadi salah satu cara saya saya untuk turut berperan menyebarkan kebaikan dan kemuliaan Islam. ⚠ bacalah sebagaimana kalian membaca novel cetak, jangan lompat-lompat, agar paham dengan jalan ceritanya, bukan hanya mencari bagian romance-nya, karena novel ini bukan genre romance.
Arianda Margaretha by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 5,921,812
  • WpVote
    Votes 244,932
  • WpPart
    Parts 27
Kalian pikir hidupku sempurna. Siapapun ingin berada di posisiku. Oh, aku akan dengan senang hati menukar posisiku dengan gadis manapun yang memiliki kehidupan yang normal. Kuberitahu saja, kehidupan seorang 'putri' itu tidak seindah yang sering kalian baca di buku cerita dongeng