bloomingson's Reading List
10 stories
She's My Secretary by SUNNYFR
SUNNYFR
  • WpView
    Reads 4,974,096
  • WpVote
    Votes 312,807
  • WpPart
    Parts 52
Ada suatu teori yang mengatakan: "Terlalu mengenal seseorang terkadang membuat kita malah enggan bersamanya." Teori yang sebenarnya masih diragukan keakuratannya. Saskyra Faharani, 30 tahun. Revan memangilnya Fara. Dia tidak secantik kekasih Revan, tidak semenggoda "teman futsal" Revan, namun Fara mempunyai pesonanya tersendiri. Anggun, manis, sabar dan cerdas. Sayangnya, Fara hanyalah sekertaris Ayahnya yang kemudian sekarang menjadi sekertarisnya. Revanaldi Hartono, 34 tahun. Revan sangat beruntung. Memiliki wajah tampan hasil kloningan Indonesia - Jerman, kekayaan berlimpah hasil dari pendiria mall - mall besar di Indonesia, Pintar dan Pekerja Keras. Itu yang dunia tau mengenai sosok Revan. Namun, sepertinya hanya Fara yang mengetahui bahwa selain bekerja, Revan sangat hobby bermain "futsal". Saskyra dan Revanaldi tidak mempunyai hubungan lebih selama 3 tahun ini. Sampai akhirnya, perasaan tidak professional itu hadir diantara mereka. Saskyra memegang teori yang diragukan keakuratannya tersebut, sedangkan Revanaldi meyakini bahwa segala seseatu harus diperjuangkan. Yang pasti, ini bukan kisah cinta yang kalian inginkan.
B U L L S H I T  ! by Indahmendung
Indahmendung
  • WpView
    Reads 5,094,916
  • WpVote
    Votes 34,931
  • WpPart
    Parts 7
⚠️WARNING (21+) 🔞🔞 Ajeng memilih untuk bercerai dengan Sultan saat dia mengetahui ternyata Sultan menikahinya bukan karena cinta. RANK #1 konflik (03/12/2019). RANK #1 pernikahan (16/03/2020). RANK #2 hurt (08/05/2020). RANK #1 sad (21/05/2020). RANK #1 sedih (28/06/2020). Start : 13 - 08 - 2019.
Married With Senior by Cintaprita
Cintaprita
  • WpView
    Reads 56,664,559
  • WpVote
    Votes 3,053,363
  • WpPart
    Parts 86
Mika, seorang gadis pembuat onar, sementara Angkasa adalah ketua OSIS yang paling disukai di sekolah mereka. Tidak ada yang menduga kalau dua orang bertolak belakang ini akan terjebak dalam perjodohan. Setelah melewati pasang-surut dan waktu yang memisahkan, hati Mika dan Angkasa tergerak dari saling membenci menjadi saling menyadari kalau mereka mungkin sempurna untuk satu sama lain. *** Mika, seorang gadis yang terkenal badung, selalu terlibat masalah dengan Angkasa yang merupakan ketua OSIS dan pelajar role model di sekolah mereka. Sudah jadi rahasia umum kalau keduanya tidak pernah akur. Tapi, tidak ada yang menyangka kalau dua orang yang saling membenci ini suatu hari akan terjebak dalam perjodohan oleh keluarga mereka. Mika pun dibuat semakin bingung saat tahu kalau Angkasa justru menyetujui perjodohan mereka. Padahal dia yakin betul kalau Angkasa juga membencinya, hingga Mika berpikir kalau ini hanya bentuk balas dendam Angkasa padanya. Seiring berjalannya waktu, akankah cinta datang menghampiri dua orang yang saling bertolak belakang ini? |Don't copy my story|
Love by Accident by Anindana
Anindana
  • WpView
    Reads 24,804,798
  • WpVote
    Votes 1,497,511
  • WpPart
    Parts 51
Pengalaman ditinggal orang yang dicintai, membuat kedua anak manusia terperangkap dalam sebuah kesalahan yang menyebabkan mereka terpaksa terikat. Ini bukan cerita mengenai Aku, Kamu, atau Dia lagi. melainkan Kita.
FEE by dntris
dntris
  • WpView
    Reads 761
  • WpVote
    Votes 57
  • WpPart
    Parts 9
Gadis itu masih tersenyum-senyum sendiri. Ia tak sadar mukanya memerah. Juga tak sadar sedari tadi melamun menatap lelaki itu. Ia tak tau pasti kapan mulai menyukainya. Ia hanya tau, melihat lelaki itu membuatnya senang. Like heroin
Whispering Love (In A Pretty Night Sky) by JCLevang
JCLevang
  • WpView
    Reads 27,786
  • WpVote
    Votes 9,231
  • WpPart
    Parts 31
2nd Winner of Story Contest 2K17 Kisah yang terjadi di bawah saksi bintang dan rembulan... Di saat keduanya memberi cahaya kehangatan yang indah... Memberi warna pada hamparan udara yang menjalar di setiap desah napas yang ada. Kisah yang menimbulkan harapan di tengah keputusasaan. Tentang cinta yang menimbulkan alasan untuk bertahan hidup. Liam dan Evelyn, semesta mentakdirkan mereka menjadi sepasang sahabat. Namun, lambat laun semuanya berubah ketika Evelyn mulai tertarik dengan seorang lelaki bernama Jeff. Terlebih ketika ia mengetahui Jeff hanya menjadikannya bahan pelampiasan masa lalu. Semuanya pun menjadi tambah rumit, ketika Liam tahu Evelyn telah lama mengidap penyakit jantung. Entah Evelyn dapat berjalan sebagai seorang penyintas atau kalah dalam pertarungan melawan penyakitnya, akankah takdir semesta berpihak pada mereka?
SERENDIPITY by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 3,856,642
  • WpVote
    Votes 176,195
  • WpPart
    Parts 25
(Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkan 'hai' atau 'selamat pagi'. Rani tahu Arkan membencinya. Rani tahu ini kesalahannya. Tapi Arkan seharusnya mendukungnya. Dia sedang berusaha bertahan hidup. Dengan segala kemampuannya, dengan segala perisai dan kekuatannya, Rani berusaha bertahan dan berdiri tegak. ---- Novel ini telah diterbitkan Desember 2016 oleh Penerbit Inari dan difilmkan.
HELLO SALMA by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 2,782,758
  • WpVote
    Votes 222,829
  • WpPart
    Parts 13
(Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tidak bisa melakukan apa pun. Kehidupan Salma sepeninggal Nathan terasa membosankan dan melelahkan, apalagi orang tuanya menuntut dia untuk selalu belajar agar bisa masuk fakultas kedokteran seperti yang diinginkan ayahnya. (Ini adalah sekuel novel mega-best-seller Dear Nathan; telah beredar di seluruh toko buku di Indonesia! dan telah difilmkan).
Revan & Reina by bellawrites
bellawrites
  • WpView
    Reads 8,953,864
  • WpVote
    Votes 168,790
  • WpPart
    Parts 16
[TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheningan yang janggal. Meski begitu, ekspresi Revan terlihat muram. "Gue ngerti kok, Na. Tanpa lo jelasin pun, gue bisa mengerti," Revan melempar pandangannya ke arah lain. "Karena itu satu-satunya hal yang mesti gue lakukan ketika dia kembali." Reina masih terdiam. Perasaannya teraduk-aduk. *** Sebab Revan percaya, hati yang terluka hanya perlu waktu untuk sembuh. Namun, bukankah rasa kerap berjalan beriringan dengan anomali? Kini, kebahagiaan pun masih bertumpu pada ketidakpastian.
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,954,984
  • WpVote
    Votes 871,731
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.