367t4Sn's Reading List
22 stories
Beda Frekuensi by Aku-UMI
Aku-UMI
  • WpView
    Reads 495,563
  • WpVote
    Votes 61,786
  • WpPart
    Parts 24
"Kalian kan segala hal berbanding terbalik, kok bisa cocok sih." Yang satu perhitungan, yang satu kelewat dermawan. Yang satu jago merayu dan modus, satunya nggak ngerti cara melawan. Piye iki?
Sillage (Doctor Soldier Romance) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 9,820,313
  • WpVote
    Votes 809,606
  • WpPart
    Parts 36
"Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one." - Alina
DANIEL AND NICOLETTE  (SUDAH DISERIESKAN) by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 47,091,590
  • WpVote
    Votes 3,799,258
  • WpPart
    Parts 134
SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! Seri ke 3 trilogi Sean Rayhan Daniel/ Bastard Squad Trilogy Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidupnya, tapi teman-temannya mengutuknya bahwa ia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Daniel tidak menggubrisnya, sampai suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau yang menarik perhatiannya. *** Sometimes Love Comes to You in a Different Way So You Cannot Realize That You Have Been Fallen. Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidup, tapi teman-temannya mengutuk dia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau, yang berpakaian seperti anak laki-laki. Wanita itu berhasil kabur, tapi nasib mempertemukan mereka lagi karena wanita yang ternyata bernama Evelyn itu melamar sebagai penata musik di perusahaannya. Nicole Alexandra (Nic), anak yatim piatu, baru saja kabur dari rumah bordil tanpa uang dan makanan, sehingga ia terpaksa mencopet seseorang di jalan. Ia mengubah identitasnya menjadi Evelyn Diandra dan melanjutkan usaha untuk menggapai cita-citanya sebagai penata musik dengan mengikuti casting sebuah perusahaan pencari bakat. Rencananya ia akan mengumpulkan uang dan pergi ke Paris menyusul cinta pertamanya di masa kecil. Tanpa ia sangka takdir mempermainkannya karena pemilik perusahaan tersebut adalah pria yang ia copet, Daniel Fernandez Wiraatmaja.
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 10,237,921
  • WpVote
    Votes 99,223
  • WpPart
    Parts 9
Lost And Found by dreameycatcher
dreameycatcher
  • WpView
    Reads 155,237
  • WpVote
    Votes 11,501
  • WpPart
    Parts 31
Bukan keinginan Adena untuk seperti ini; diam dan tidak bisa berbuat apa-apa untuk mempertahankan hubungannya dengan Raffa. Semuanya yang ada di masa depannya masih terlihat abu-abu. Tidak pasti, sama halnya dengan hubungannya, yang terlihat semakin tak pasti. Highest rank: 100 on teenfict. Copyright © 2016 oleh iisvenus_
Ok, CAPTAIN! [selesai] by moonlittype
moonlittype
  • WpView
    Reads 1,790,792
  • WpVote
    Votes 92,838
  • WpPart
    Parts 44
Satria Pramuda, cowok berumur 22 tahun itu memiliki karir yang cemerlang di bidang kemiliteran. Diusianya yang masih terbilang muda, lelaki itu sudah menjabati sebagai seorang Kapten ketika bertugas. Kinan Amarani, cewek berumur 17 tahun itu memiliki karir yang bagus di dalam prestasi akademiknya. Nilainya tidak pernah berantakan, kecuali dalam pelajaran olahraga. Kinan termasuk seorang yang tidak memiliki teman dan sulit bergaul. Keduanya sangat bertolak belakang. Tuhan rupanya mempertemukan keduanya karena rasa sakit hati Kinan. Kinan tidak menyangka bisa mengenal sosok tentara yang baik dan humoris seperti Satria. Keduanya saling mencintai satu dengan yang lainnya. Keduanya saling menjaga satu dengan yang lainnya. Rasa takut kehilangan selalu Kinan rasakan ketika Satria tidak membalas pesan-pesan yang ia kirimkan untuk lelaki itu. Akankah Kinan bisa sepenuhnya menjalani hubungan bersama Satria disaat banyak sekali hal yang keduanya takuti?
Athala [OG VERSION] by maharaniii_
maharaniii_
  • WpView
    Reads 8,899,400
  • WpVote
    Votes 537,599
  • WpPart
    Parts 47
#1 In Teen Fiction (22/01/2017) "Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian. "Athala," sahut Deny. "Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempar handuknya ke atas tempat tidur. "Apa gue potong rambut aja kali ya?" "Lah? Apaan sih lo gila?" Divin yang sedang PS, reflek menghentikan permainannya. "Apa hubungannya Athala sama potong rambut?" "Yaa buang sial gitu maksud gue," "Si bahlul." Reno sontak tertawa. "Jadi menurut lo si Athala itu kesialan?" "Iyalah jelas. Sehari nganter dia aja gue udah males banget. Tau gitu gue tolak mentah-mentah." Kavi menghela nafasnya kasar. "Najis. Mana ada sih orang yang abis dianterin pulang ga ngucapin 'makasih' atau apa kek gitu. Ini mah apaan? Boro-boro ngomong makasih, senyum ke gue juga enggak. Ada ya? Cewek judes mampus kayak dia? Amit-amit."
Dunia Nadhira (DI HAPUS SEBAGIAN) TERBIT DI TOKO BUKU JANUARI 2019 by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 13,798,741
  • WpVote
    Votes 181,066
  • WpPart
    Parts 16
Bagi Nadhira Azmi, mencari cowok tampan dan mapan dengan status single bagaikan mencari jarum ditumpukan jerami. Zaman sekarang rata-rata cowok yang mendapat predikat suamiable pasti sudah punya pasangannya masing-masing, kalau belum nikah ya pasti punya pacar. Dia biasa apa di usia 27 tahun masih single, harus putus dengan cowok yang sudah dua tahun dipacarinya karena beda keyakinan. Apalagi setiap acara keluarga selalu ditanya "Kapan Nikah?" Dan yang lebih miris lagi beberapa bulan lagi dia akan dilangkahi menikah oleh adiknya sendiri. Arsakha Abimanyu, cowok pecinta alam yang berprofesi sebagai Jaksa. Bagi Sakha, mencari cewek yang bisa menarik hatinya bukan perkara mudah, dia bukan tipe cowok yang punya prinsip coba-coba. Sakha pemegang prinsip satu untuk selamanya. Diusianya yang ke-28 Sakha belum pernah berpacaran. Sakha normal! Dia masih suka makhluk bernama perempuan, hanya nggak sembarang perempuan yang bisa masuk ke hati Sakha. #1 Romance (11/11/2016)
Compliantwin by nauraini
nauraini
  • WpView
    Reads 1,840,255
  • WpVote
    Votes 170,796
  • WpPart
    Parts 33
Hidup mereka yang sudah dinamis tapi bahagia, tiba-tiba harus terusik karena skandal hubungan orang lain. Ya sudah, mau tak mau hidupnya dinamis dengan cara yang berbeda. Bagaimana kalau dinamis itu, salah satunya adalah karena CINTA? Tapi semua tidak sesederhana itu. Ditolak. Menolak. Dikejar. Mengejar. Itu hal yang baru untuk mereka. Tapi berkorban tak sesederhana itu. Sekalinya mereka mau berkorban satu sama lain, sepasang kembar itu, harus banyak mengorbankan. Copyright © 2015 by nauraini
Goodbye Popularity by oryzena
oryzena
  • WpView
    Reads 6,191,381
  • WpVote
    Votes 401,223
  • WpPart
    Parts 57
[ON EDITING] [[Beberapa part masih diprivate ]] Apa sih arti populer itu? Menurut kamus Jessy nih, populer itu artinya dikagumi banyak orang, kalau Jessy tentu aja kecantikannya. Pengertian sempit banget yang menjerumuskan Jessy pada penderitaan. Dihina, dicaci maki, dan ditusuk dari belakang sama orang-orang yang mengaku 'teman' cukup membuat Jessy kapok jadi populer. Bermodalkan kaca mata bundar besar, rambut dikepang dua, Jessy menutup segala akses untuk membuatnya populer di SMA-nya. Ia ingin masa putih-abunya tenang, damai, sejahtera. Pacar? Ke laut aja! Temen banyak? Ngapain kalau semuanya ternyata fake! Tapi, saat ada seseorang yang mengetahui jati dirinya, kemudian meminta bantuannya. Ditambah lagi penindasan oleh pasangan iblis di sekolahnya. Membuat Jessy mau tidak mau harus kembali. Apa keputusan Jessy kali ini tepat? Kembali dikenal orang-orang dan mengejar cintanya? Sayang, seharusnya ia tidak kembali. Highest ranking #2 in Teen Fiction (24 Juli 2016)