kenoga_uri's Reading List
14 stories
tdg 3 by TaufikMunandar8
TaufikMunandar8
  • WpView
    Reads 106,423
  • WpVote
    Votes 5,474
  • WpPart
    Parts 56
Dibunuh oleh Sage Kaisar dan terlahir kembali sebagai nya sendiri berusia 13 tahun, Nie Li diberi kesempatan kedua dalam hidup. Sebuah kesempatan kedua untuk mengubah segalanya, menyelamatkan orang-orang terkasih dan kota tercinta. Dia akan sekali lagi pertempuran dengan Sage Kaisar untuk membalas kematiannya. Dengan pengetahuan yang luas ia terakumulasi dalam kehidupan sebelumnya, ia akan memiliki titik awal baru. Meskipun ia mulai sebagai terlemah, tanpa diragukan lagi, ia akan menaiki tangga menuju terkuat. Menumbuhkan teknik budidaya terkuat, memegang roh-roh iblis terkuat, ia akan mencapai puncak Seni Bela Diri. Permusuhan dari masa lalu akan diselesaikan dalam hidup baru ini. "Karena aku kembali, maka dalam hidup ini, saya akan menjadi Raja Dewa yang mendominasi segalanya. Biarkan segala sesuatu yang lain gemetar di bawah kaki saya! "
Zodiaque Academy (Published by Elex Media Komputindo) by FeylieFey
FeylieFey
  • WpView
    Reads 2,217,366
  • WpVote
    Votes 84,896
  • WpPart
    Parts 18
-The First Book of Zodiaque Trilogy- Selamat datang di Zodiaque Academy! Tempat di mana murid dibagi berdasarkan zodiak mereka. Tempat ini dipenuhi makhluk aneh dan cerita tentunya! Berawal dari Flaine, si gadis Pisces, yang bertemu dengan Tuan Putri. Lalu Fiona, putri keluarga Guardian, yang tidak sengaja menangkap harpy. Ada Verein, Virgo pecinta ballet, dan diuntit oleh seseorang. Mereka bertiga memiliki cerita masing-masing. Namun ada kesamaan yang dimiliki mereka. Mereka bertiga mencari jawaban atas misteri yang eksis berabad-abad lalu. Inilah perjalanan ketiga murid Zodiaque Academy! Oh, jangan lupa! Ketahuilah, ada ramalan yang mengatakan kalau kehancuran datang bila seluruh Guardians lahir di tahun yang sama! Silakan baca di app Kubaca!
Silver Moon (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 3,234,640
  • WpVote
    Votes 268,255
  • WpPart
    Parts 58
#1 in Fantasy (12-03-2017) Sebuah cermin menuntun seorang gadis bernama Luna ke dunia penuh keajaiban. Di sana, pangeran berambut perak yang terlahir di bulan perak telah menunggu sekian lamanya untuk membawanya pada takdir berbahaya. Orion, itulah nama Putra Mahkota kerajaan Gerwish. Orion menyimpan sejuta rahasia tentang Luna. Sedangkan Luna tak mengetahui apa pun tentang Orion. -----------____----------- nopnob 📑2016
Guardian (Sefiroth Tree) by RibatoLinda
RibatoLinda
  • WpView
    Reads 142,375
  • WpVote
    Votes 11,218
  • WpPart
    Parts 72
Tahun 3012, tiba-tiba sebuah portal dimensi terbuka dan monster bermunculan. Saat itu bahkan tekhnologi canggih seperti nuklir tidak mampu melenyapkan mereka. Sudah seribu tahun berlalu, manusia yang tersisa akhirnya menemukan pengetahuan untuk melindungi diri mereka dari reruntuhan kuno. Guardian adalah adalah kekuatan mutlak yang mampu melindungi manusia dari serangan makhluk itu. Setelah manusia bertahan hidup dan membangun kerajaan mereka, mereka masih ragu untuk menyelidik lebih dalam portal dimensi itu. Seribu tahun kemudian hiduplah seorang anak dengan tragedi dan juga dendam dalam hidupnya. Meski anak itu tidak memiliki bakat dan guardian dia masih ingin berdiri di puncak. Pertemuannya dengan seorang petualang mengubah hidupnya. Mampukah anak itu menuju puncak dan membalaskan dendamnya? Highest rank : 15 in fantasy 25-03-2017
LILIANE [Fated for the Demon King] by ainia_ingtya
ainia_ingtya
  • WpView
    Reads 828,992
  • WpVote
    Votes 2,253
  • WpPart
    Parts 2
Sedang di UNPUB untuk revisi sana-sini Buku 1 [THE END] 05/016--10/016 ______________ Tentang takdir yang mengikat mereka, tiga makhluk berbeda. Dazel dan Muzael - satu kelahiran dengan dua wujud, dua kekuatan besar tak sempurna yang saling bertolak. Menyebabkan singgasana sang penguasa harus terbagi. Namun takdir menggariskan seseorang, sebuah nama untuk dua iblis itu -- Liliane. Muzael : "Hanya pada keturunan selanjutnya aku dapat menyerahkan takdir yang tak kusukai ini. Aku ingin Putraku segera terlahir, darinya" -- Liliane. Dazel : "Aku dapat mengalah pada takdir tak adil ini, tapi tidak untuknya" -- Liliane. Semua menjadi rumit dan penuh tanda tanya ketika Liliane yang telah menjadi milik salah satu, ternyata juga harus jatuh untuk yang lainnya karena sebuah misteri. Cerita mereka harus berakhir bahagia tentu saja, tapi bahagia yang seperti apa? Silahkan ikuti kisahnya. _________________ cover: (sophia - laura) mybro @giriyu
Unconditional Love by cocoji
cocoji
  • WpView
    Reads 3,842,430
  • WpVote
    Votes 108,788
  • WpPart
    Parts 33
Kamu dengan ceritamu, aku dengan ceritaku. Kita dua insan yang dipertemukan oleh semesta dalam satu takdir. Takdir yang menuntun kita melangkah bersama. Dan ini bukan soal akhir, bukan soal awal, bukan bagaimana memulainya dan bukan bagaimana cara kita mengakhiri. Tapi ini tentang menjalani, bertahan dan mendewasa dalam setiap pilihan.
Wrong Enemy by paperpiecee
paperpiecee
  • WpView
    Reads 53,903
  • WpVote
    Votes 5,255
  • WpPart
    Parts 66
Aku pernah bertanya pada seseorang. "Apa itu rindu?" Lalu tanpa menjawab, air mata jatuh mengalir deras pada pipinya. Aku tersentak. Rindu, seperti itukah? . Highest Rank #5 in Adventure [27 Des 16] Old Cover By : Bieberslaycx and Badgal97
YOUNG MARRIAGE (TERSEDIA DI GRAMEDIA) by Renamayriska
Renamayriska
  • WpView
    Reads 12,002,409
  • WpVote
    Votes 256,345
  • WpPart
    Parts 70
SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU perjodohan? well mungkin ini salah satu hal terkonyol bagi anak jaman sekarang. namun apa jadi nya kalau nyatanya masih ada orang tua yang masih mau menjodohkan anak mereka agar terhindar dari hal yang sangat tidak mereka inginkan. Memang anak jaman sekarang ini bisa di bilang sangat membahayakan. Nabilla Patresha Revano. cewek yang bisa di bilang sangat aktif dan periang banyak omong smart dan pemalas. Briyan Alvaro Mahardhika. cowok terdingin di antero sekolah, irit bicara, jenius dan pandai. apa jadinya kalau mereka di satukan dalam ikatan yang sakral yaitu pernikahan untuk seumur hidup. bagaimana mereka menjalankan rumah tangga mereka nanti kalau sikap mereka bertolak belakang. Dan tak lupa dengan sosok bayi laki-laki berumur 1 tahun yang mereka temukan dengan keadaan yang tidak baik di taman bermain waktu itu.
Martial God Asura Season 2 by BaDreVolition
BaDreVolition
  • WpView
    Reads 1,087,487
  • WpVote
    Votes 77,303
  • WpPart
    Parts 201
Sipnosis: Mengenai potensi-bahkan jika Anda tidak dianggap jenius, Anda masih dapat belajar Teknik Misterius dan keterampilan bela diri. Siapa pun bisa menjadi tercerahkan tanpa master. Mengenai kekuatan-walaupun memiliki segudang artefak, Anda mungkin tidak mengalahkan tentara saya Spirits Dunia. Siapa saya? Semua orang hidup dunia memandang saya sebagai Asura, tapi aku bodoh untuk hal seperti itu. sehingga saya naik menjadi Dewa Martial sebagai Asura. Season 2
Martial God Asura by BaDreVolition
BaDreVolition
  • WpView
    Reads 1,291,233
  • WpVote
    Votes 97,492
  • WpPart
    Parts 200
Sipnosis: Dalam hal potensi: Bahkan jika Anda tidak jenius, Anda bisa belajar Teknik Misterius dan keterampilan bela diri. Anda juga dapat belajar tanpa guru. Dalam hal kekuatan: Bahkan jika Anda memiliki puluhan ribu harta, Anda mungkin tidak dapat mengalahkan tentara besar Dunia Roh-Ku. Siapakah aku? Setiap makhluk hidup di dunia ini memandang ku sebagai Asura. Namun, aku tidak tahu tentang itu. Dengan demikian, sebagai Asura, aku menjadi Martial God. Author: "Kindhearted Bee" (Shan Liang de Mi Feng)