Favorite
9 stories
Merajut asa by Puputhamzah
Puputhamzah
  • WpView
    Reads 2,498,176
  • WpVote
    Votes 199,477
  • WpPart
    Parts 51
Salah masuk kamar dan tertidur dengan pulas di sana membuat kehidupan Winda berubah dalam sekejap. Bagaimana Winda menjalani hidupnya bersama Mahardika yang bersikap dingin, bahkan membencinya? *** Kehidupan tenang Winda berubah dalam semalam ketika harus menikah dengan Mahardika Agrya, laki-laki yang sejak dulu tidak menyukai gadis itu berada di tengah-tengah keluarga besarnya. Keterpaksaan untuk menjalankannya semakin membulatkan tekad Mahardika pergi melanjutkan studinya di Jepang dan meninggalkan Winda sendirian. Kala delapan tahun penuh luka dan harap yang tersembunyi itu berlalu, kini yang Winda nantikan hanyalah perceraiannya.
Om Raga  by MbakTeya
MbakTeya
  • WpView
    Reads 476,572
  • WpVote
    Votes 8,581
  • WpPart
    Parts 6
Tersedia versi ebook di google play book Karena cinta membutakan segalanya. Aku tidak peduli meski usiaku dan Om Raga terpaut jauh. Aku tidak peduli dengan status Om Raga dan masa lalunya. Aku juga masih tetap tidak peduli saat aku kehilangan segalanya. Di hatiku hanya ada Om Raga dan mengharapkan lelaki itu mendekapku seperti pertama kali kami berhubungan. Mungkin ini cinta gila atau malah cinta senjati? Aku tidak tahu. Aku hanya ingin selalu bersama Om Raga, lelaki dewasa yang sangat aku cintai.
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,009,623
  • WpVote
    Votes 1,263,750
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
The Ugly Romance [TERBIT DI PLATFORM CABACA MULAI 21 DESEMBER 2022] by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 6,354,547
  • WpVote
    Votes 88,790
  • WpPart
    Parts 31
Rudolf Efraim Sanders, seorang pengacara muda terkenal yang telah lama menjadi orang kepercayaan Jatniko Adinata, si tua kaya Raya yang memiliki sebuah perusahan besar dengan 8 anak perusahaan. Jangan ditanya asset apa saja yang dimilikinya hingga membuat siapapun pasti iri dengan Carmen Stefania Adinata, pewaris tunggal seluruh kekayaan kakeknya, Jatniko, sejak kematian kedua orangtuanya 8 tahun yang lalu. Carmen yang baru berumur 18 tahun adalah jiwa muda yang selalu mendambakan kebebasan. Sejak orangtuanya meninggal, Carmen hanya hidup bersama Jatniko tanpa mengetahui satupun sanak saudaranya yang lain. Bersama kakeknya yang kaya raya hidup Carmen terkekang dengan sifat over protective Jatniko di istana besar miliknya. Lalu ketika ajal datang menjemput kakeknya, Carmen baru merasakan kini ia hidup sebatang kara dengan harta peninggalan kakeknya yang tak akan pernah habis sampai tujuh turunan. Dia menjadi seorang miliyuner muda dan yang lebih penting dari itu, kini ia bisa hidup dengan bebas. Sementara bagi Rudolf, ia tidak menyangka bahwa kini ia harus berurusan dengan gadis kecil pengacau yang tak bisa diatur dan sering kali membuat masalah. Sebagai pengacara keluarga Jatniko, Rudolf bertanggung jawab atas warisan Jatniko hingga Carmen berusia 20 tahun, sebagaimana yang tertulis dalam surat wasiat Jatniko. "Dasar om - om tua nyebelin. Dia kira dia bisa mengatur hidupku setelah kakek meninggal, hah? jangan harap." -Carmen-
The Baby's [Completed] by sabrinarosariaa
sabrinarosariaa
  • WpView
    Reads 972,620
  • WpVote
    Votes 41,449
  • WpPart
    Parts 21
Big thanks for @abcdefake udah mau bikinin cover sebagus ini. Makasih banget kak! * Trending #11 Marriage by Accident Marriage Contract series #1 Seandainya ini mimpi buruk, Kathrine ingin cepat-cepat bangun dan tak ingin mengingatnya lagi.... Tapi kenyataan memilih berlaku kejam kepadanya. Dua garis di testpack yang kini berada di tangannya adalah jawaban tegas: Kathrine hamil. Dan satu-satunya yang terpikirkan adalah mencari bapak anak ini dan meminta pertanggungjawaban. Kathrine tidak berharap dinikahi David. Dia ingin laki-laki itu mengurusinya selama masa kehamilan. Dengan senang hati, dia menyerahkan bayi itu ke tangan David-sesederhana itu. Namun, berada bersama David membuatnya melihat laki-laki itu dari sisi lain. Sisi lembut dan penuh perlindungan. Sisi yang membuat dadanya berdesir. Perasaan yang mengenalkan Kathrine pada... cinta. Mungkinkah ini pertanda mimpi buruknya kelak akan berakhir bahagia? --- Copyright © 2016 a story by @Nanazs_
I Love My Badboy [NOVEL SUDAH TERBIT] by natnatasya13
natnatasya13
  • WpView
    Reads 12,020,149
  • WpVote
    Votes 285,203
  • WpPart
    Parts 45
[NOVEL SUDAH TERBIT] "Mama ! Aku gak mau ma ! Gak mau ! Aku aja belom lulus SMA masa main jodoh jodohan aja !". "Pokoknya gak ada penolakan sayang" [DISCLAIMER !!!! ISINYA BANYAK YG TYPO, KALO GA MAU YG TYPO BISA BELI NOVELNYA :)]
We Are Your Fault by GreyaCraz
GreyaCraz
  • WpView
    Reads 7,521,677
  • WpVote
    Votes 155,014
  • WpPart
    Parts 18
Sebagian sudah diunpublish Ebook : https://play.google.com/store/books/details?id=leQvDwAAQBAJ Berawal dari One Night Stand yang tidak Rere sadari. Akhirnya ia dinikahi oleh Kenzo dengan tujuan masing-masing. Beberapa minggu menikah. Akhirnya mereka memutuskan untuk bercerai. Namun saat Kenzo akan melayangkan gugatan perceraian ke pengadilan, Rere dinyatakan hamil. Wanita itu sudah pasrah. Dia tak mempermasalahkan Kenzo yang akan menceraikannya dan karena sikap Kenzo yang selalu kasar padanya. Rere menjadi yakin jika perceraian adalah yang terbaik. Namun entah mengapa, tiba-tiba Kenzo berada pada titik kegamangan. Dia ragu untuk menceraikan Rere. Masalah rumah tangga mereka yang memanas, tiba-tiba semakin membuat Kenzo semakin pusing saat masa lalu menghampiri pria itu. Masa lalu yang begitu menyakitkan untuknya. * Cerita sudah dibukukan. Ebook sudah tersedia di playstore. Mau membaca tanpa membayar? Cerita akan direpost tiap bbrpa bulan sekali.
Tied The Knot by kinky_geek
kinky_geek
  • WpView
    Reads 4,695,572
  • WpVote
    Votes 55,087
  • WpPart
    Parts 17
[Sudah terbit, bisa dicari di Gramedia/toko buku lainnya/toko buku online] #2 The Tied Series (Bab 7 s/d epilog sudah dihapus) Tiga hal paling penting bagi Rian dalam hidupnya; Mama, arsitektur, dan tidur panjang di hari Sabtu. apa pun akan dilakukannya demi ketiga hal itu. Ketika Mama menjodohkannya dengan seorang gadis yang tidak terlalu dikenalnya, meskipun ingin menolak, tapi dia tidak sanggup melakukannya. Terutama saat melihat binar penuh harap di mata Mama. Kebebasannya seketika terasa tidak sebanding dengan kebahagiaan mamanya. Bagi Dee, Tante Ratu bukan hanya seorang atasan yang memberinya gaji. Beliau juga menggantikan sosok ibu yang nyaris tidak dikenalnya. Tapi, saat Tante Ratu memintanya menikah dengan putra tunggal beliau yang sudah memiliki reputasi negatif di kalangan perempuan, dia merasa berat untuk menerima. Setidaknya sampai dia melihat bagaimana lelaki itu memperlakukan ibunya. Kata orang, laki-laki yang menghormati ibunya, pasti akan menghargai pasangannya. Tapi, apakah rasa saling menghargai saja cukup untuk menjadi awal dalam sebuah pernikahan? DO NOT ALLOWED TO COPY PASTE MY STORY FOR ANY REASON!
Forced Wedding by xnadinadiax
xnadinadiax
  • WpView
    Reads 2,816,720
  • WpVote
    Votes 102,401
  • WpPart
    Parts 39
Inez Mahestari tidak suka dijodohkan! Baginya, pernikahan itu seharusnya atas dasar sama-sama suka, sama-sama cinta. Tapi dia tidak bisa berbuat apa-apa, karena ternyata orang tuanya sudah mempersiapkan semuanya! ∞ Ramakrisna Handaru hanya bisa pasrah. Di saat sedang mempersiapkan skripsi dan menjalani kehidupan-sebagaimana-layaknya-orang-berpacaran dengan pacarnya yang menyebalkan, ternyata orang tuanya sudah memiliki rencana mengenai masa depannya, yaitu PERJODOHAN. Rama tidak bisa menolak, apalagi dengan ancaman akan-dicoret-dari-keluarga-Handaru. Mau tidak mau, dia hanya bisa menerima keputusan tersebut. ∞ Keduanya baru saja bertemu, keduanya baru saja saling kenal. Keduanya menjalankan pernikahan ini dengan alasan yang sama, tidak ingin durhaka. Tapi, apa benar keduanya tidak bisa saling cinta? Bukankah ada yang bilang, kalau cinta datang karena terbiasa? ∞ WARNING! Persamaan nama, tempat atau kejadian adalah ketidaksengajaan. ∞ Copyright © 2014 by xoxochoco