yeupingpastel's Reading List
131 stories
Panggilan Darurat by owreyou
owreyou
  • WpView
    Reads 163,580
  • WpVote
    Votes 15,859
  • WpPart
    Parts 35
Ini babak baru kehidupan Cakra dan Grace sebagai pasangan suami istri juga orang tua dari anak-anak mereka kelak. Intriknya kecil, namun sering. Ujiannya berjejal, namun kesempatan untuk mempersiapkannya jarang. Mencoba mengerti di tengah kesalahpahaman yang kerap timbul nyatanya bukan perkara yang mudah. Tetapi, di tengah itu semua, harmoni mereka tak jarang membuat orang di sekitar berdecak iri. Romantisnya memang sedikit, tapi manisnya setiap saat. Sekuat mungkin melalui terpaan angin dengan bergandeng tangan. Mengeratkan hubungan melalui hal sederhana yang begitu bermakna. ⚠️Cerita ini minim konflik berat. Beberapa part mengandung unsur dewasa. Harap bijak dalam membaca.⚠️
Diagnosis Jodoh [ E N D ] by owreyou
owreyou
  • WpView
    Reads 237,341
  • WpVote
    Votes 18,581
  • WpPart
    Parts 42
(Revisi dan edit segera)
Partikel Badai Mars (Tamat) by fairypatetic
fairypatetic
  • WpView
    Reads 8,816,657
  • WpVote
    Votes 394,269
  • WpPart
    Parts 63
"Di tempat ini, anggap kita bukan siapa-siapa. Jangan banyak tingkah." ―Hilario Jarvis Zachary "Iya, aku ngerti, kok. Presma kesayangan mahasiswa UPD harus bersih dari skandal kotor semacam punya istri siri dan satu orang anak, kan?" ―Ratu Marsha Jika Bumi ini adalah planet Mars, maka seluruh kepelikan hidup Ratu Marsha adalah lontaran partikel debu yang terus beterbangan di planet keempat tata surya. Jangan bayangkan hidup Matcha berlangsung indah seperti ratu yang keinginannya selalu terpenuhi. Matcha... jauh dari segala standar yang diimpikan oleh banyak perempuan. Hidupnya menyeramkan dan semakin seperti neraka setelah bertemu Hilario Jarvis Zachary, si Presiden Mahasiswa Universitas Pakubandanu, pada malam penuh jebakan. Pertemuan itu membuat tidak ada lagi Matcha dengan pakaian lusuh dan usang. Mahasiswa UPD hanya mengenal Ratu Matcha yang cantik, memesona, juga dengan tingkat kesongongan yang melebihi tingginya Olympus Mons di planet Mars. Di balik semua itu, tak ada yang tahu bahwa Matcha adalah istri dari sang Presiden Mahasiswa serta ibu dari bayi berusia lima bulan yang keberadaannya tersembunyi rapat-rapat. *** Follow author sebelum membacaaa <3 📚SUDAH DINOVELKAN 💞 PART MASIH LENGKAP Start: 17 Juli 2024 End: 26 Desember 2024 AN: Ambil baiknya, buang hal buruknya🧚 [harsh words, violence, sexuality, and criminality]
Pemeran Utama by Ami_Rahmi98
Ami_Rahmi98
  • WpView
    Reads 7,231,837
  • WpVote
    Votes 675,014
  • WpPart
    Parts 66
⚠️ PART MASIH LENGKAP ⚠️ Hubungan lima tahun versus hubungan lima bulan. Apa yang Jihan harapkan dari hubungannya dengan Haikal yang baru berumur lima bulan? Jihan belum benar-benar paham apa yang Haikal suka dan tidak. Tidak ada yang mengenal Jihan sebagai pacar Haikal. Bahkan keluarga Haikal masih begitu mengharapkan Niken sebagai pasangan Haikal. Niken, mantan Haikal yang pernah menjalin hubungan lima tahun lamanya. Apa yang harus Jihan lakukan untuk memantaskan diri menjadi pasangan Haikal? Haruskah Jihan menyerah? Atau justru Haikal yang memilih untuk pergi? Jihan Sang Pemeran Utama yang terlupakan. Selamat datang dalam kisah Jihan. Aku pemeran utama yang tidak diutamakan -Jihan Putri Nugroho- Amazing cover by : rhyuuni
NAUGHTY COUPLE 17+ by iLaDira69
iLaDira69
  • WpView
    Reads 505,766
  • WpVote
    Votes 20,394
  • WpPart
    Parts 18
Sequel : EX - POSSESSIVE EX - NAUGHTY COUPLE Kevin & Citra after merried 17+ Puas Kelen?
Summer Rain by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 849,203
  • WpVote
    Votes 118,247
  • WpPart
    Parts 37
RAIN ELKANA GANENDRA. Di SMA Skyline, tidak ada yang tidak kenal cowok itu. Bukan hanya karena Orang tuanya adalah pemilik yayasan sekolah yang masuk ke daftar Crazy Rich Surabayan, tapi karena Rain merupakan kapten basket sekolah yang juga berprestasi dalam bidang akademik. Wajah tampannya yang bak idol Korea juga makin membuatnya digandrungi seisi Skyline. Namun, satu-satunya cewek yang Rain perbolehkan dekat hanya Summer, si cantik galak, sahabatnya dari kecil yang suka banget sama Pika-pika. SUMMER ZEFANYA AIRLANGGA. Summer tidak tahu pasti sejak kapan ia menyukai Rain, yang jelas Summer tidak berniat memberi tahu cowok itu karena takut akan merusak persahabatan mereka. Karena itu, ketika perasaannya makin menjadi, Summer lebih memilih mengungkapkannya lewat surat tanpa nama yang ia selipkan diam-diam ke loker Rain. Sayangnya, semua menjadi rumit ketika satu persatu tokoh baru muncul dalam hidup keduanya. [Update : Tiap hari, kalau bisa] [Ceritanya klise, tapi dijamin sukaa. Soalnya yang bikin aku hehe] ________________________________________________ Summer Rain © 2021 | Written by D A A S A Amazing cover by : @abimanegara
[PS #1] My Boyfriend Is A Gamers (on Going) by Mulanirashii
Mulanirashii
  • WpView
    Reads 887,221
  • WpVote
    Votes 45,533
  • WpPart
    Parts 37
Setelah kupikir-pikir, tidak semua kejutan yang kudapatkan ini dapat membuatku bahagia. Tidak semua orang dapat kupercaya begitu mudah. Aku sedikit menyesal dengan pertemuan ini. Pertemuan yang dimulai dengan menjalani hubungan. Hubungan yang diawali olehmu. Kamu yang membawaku kesemua ini. Ya, kamu! Noel Pradipta. -Raya Nandini- 🎮🎮🎮 Cowok dihadapanku ini, seorang gamers. Gamers akut. Sampai-sampai ia lupa jadwal makannya. Ia juga suka bergadang hanya untuk bermain permainan online itu. Aku tahu gamenya online dan mungkin sedang tenar dijaman ini karna, terkadang jika ia sangat sibuk cowok ini meminta tolong padaku untuk membeli paket kuota. Itu dulu, sekarang entah darimana ia mulai memasang wifi dirumahku. Ya! dirumahku. Ah, aku lupa memberi tahu. Cowok yang sedari tadi kuceritakan adalah pacarku. Dan asal kalian tahu, sebelum kami berpacaran, kami bahkan tidak pernah berbicara. Jangankan berbicara, saling menyapa saja tidak. Herankan? Kalian ingin tahu kenapa itu bisa terjadi? Akan ku beritahu. Hm, mari bernostalgia sejenak. Selamat membaca!❤ 17+ Adult Romance! Mulanirashii©2019 Start : 02 Februari 2020 Status : On Going (SLOW UPDATE) Covered by @ShintyaKarinaa The highest rank : #1 in gamers (11/05/2020) #2 in acak (23/05/2020) #2 in cemburu (29/05/2020) #1 in cemburu (31/05/2020) #2 in 17 (31/05/2020) #1 in kepercayaan (16/06/2020) #1 in ChickLit (31/12/2020) #1 in badboy (12/01/2021) #1 in cemburu (12/01/2021)
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,215,139
  • WpVote
    Votes 5,847,555
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
Gara-gara Corona (TERBIT DI GOOGLE PLAYBOOK) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 1,461,673
  • WpVote
    Votes 243,701
  • WpPart
    Parts 32
Siapa yang menyangka virus yang muncul akhir 2019 lalu bisa sampai ke Indonesia? Dan mengubah hidup semua orang di muka bumi ini. Termasuk hidup Seza, perempuan pertengahan dua puluh yang sehari-harinya bekerja sebagai assisten koki, harus merasakan pahitnya di PHK oleh hotel tempatnya bekerja. Satu sampai dua bulan sih dia masih bertahan, tetapi ini sudah hampir empat bulan! Tabungannya sudah menipis, belum lagi dia harus membayar utang sang ayah. Rasanya kepala Seza mau pecah. Di tengah semua kesulitan yang dialaminya, Seza mendapat tawaran dari temannya untuk menjadi asisten rumah tangga. Tanpa berpikir dua kali Seza menerima pekerjaan tersebut. Apalagi dia tidak perlu bertemu dengan si pemilik rumah. Namun, kata sahabatnya-Indri, pemiliknya ganteng dan single. Seza jadi penasaran