Bikin baper
10 stories
Moment: Moment, Time, End by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,197,329
  • WpVote
    Votes 225,784
  • WpPart
    Parts 62
Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sampai Zoe, cewek unik yang selalu tampak ceria, pindah tepat di sebelah rumahnya. Zoe selalu mengganggunya dan Cal selalu berusaha menghindar. Namun, serangkaian kejadian di antara mereka membuat Cal tidak lagi bisa mengabaikannya. Hingga saat keselamatan Zoe mulai terancam, Cal memutuskan untuk memilih jalan yang selama ini dia hindari dan kembali ke sekolah umum agar bisa melindungi Zoe. (Cerita ini merupakan gabungan seluruh Moment trilogy - 1: Moment, 2: Time, dan 3: End)
When The Badboy Meets The Fangirl by trooyesivan
trooyesivan
  • WpView
    Reads 4,353,472
  • WpVote
    Votes 307,155
  • WpPart
    Parts 35
[BOOK 1 OF WHEN THE BADBOY MEETS THE FANGIRL] -SUDAH DITERBITKAN- BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS. Highest Ranking : #7 Fiksi Remaja, 16 November 2016 Ini hanyalah berkisah tentang Oliver seorang badboy di SMA Cendrawasih yang kepergok oleh seorang perempuan di toilet karena sedang memalak anak kutu buku, dan ia tidak mengenal perempuan yang memergokinya itu. Tidak hanya sampai disitu, keesokan harinya ia bertemu lagi dengannya. Dan alangkah terkejutnya saat ia mengetahui nama perempuan itu memiliki 4 huruf depan yang sama dengannya. Dimana yang Oliver tahu, namanya mengingatkannya akan satu hal. Yaitu, cinta pertamanya. Dan entah bagaimana caranya, Oliver sang badboy, jatuh cinta kembali dengan perempuan itu, Olivia. Cinta pertamanya di masa kecil, dan ia adalah seorang fangirl yang sangat menggilai idolanya. Copyright © 2016 by trooyesivan
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,122
  • WpVote
    Votes 491,071
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.
Meet In the Real Life by trooyesivan
trooyesivan
  • WpView
    Reads 1,694,214
  • WpVote
    Votes 199,427
  • WpPart
    Parts 42
[BOOK 2 OF WHEN THE BADBOY MEETS THE FANGIRL] Kata Johnny Deep, "Jika kau mencintai dua orang dalam waktu yang bersamaan, pilihlah orang kedua, karena jika kau benar-benar mencintai orang pertama, kau tidak akan mencintai orang yang kedua." Namun, kata Bunda Olivia, "Cinta pertama itu patut untuk diperjuangkan." Ini masih menceritakan kisah Olivia dan Oliver yang bertemu kembali. Kisah yang mana membuat Olivia bimbang disaat ia menyukai dua orang lelaki disaat bersamaan. Kisah yang mana membuat Olivia sulit untuk memilih. Dan inilah kisahnya. Bertemu kembali di dunia nyata. ••••• [CHAPTER DI PRIVATE, SILAHKAN FOLLOW TERLEBIH DAHULU] Warning : too much harsh words, be a wise reader please, thank you. pict from unsplash ; sharon garcia Highest Ranking : #15 on Teenfiction, 27 Juni 2017. Copyright© 2016 by trooyesivan.
Hope by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,032,368
  • WpVote
    Votes 137,095
  • WpPart
    Parts 20
[Sudah Terbit] One day, I hope you can love me. Copyright © 2016 By YustikaM 16/08/2016
Only You by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,260,691
  • WpVote
    Votes 119,601
  • WpPart
    Parts 45
[TELAH TERBIT] Ini tentang Galen Alvaro. Seorang siswa populer di SMA Twist dengan sejuta pesonanya. Galen dapat membuat gadis mana pun terpukau dengan ketampanannya. Namun sayang, dia mempunyai sikap dingin, cuek, dan irit berbicara. Lalu, ada Irabella Fasha. Seorang gadis manis kerap dipanggil Bella, yang merupakan ketua OSIS. Siapa sangka Bella amat tidak menyukai Galen. Menurutnya; Galen adalah seorang cowok yang sangat menyebalkan. xxx Copyright © 2016 by YustikaM
Because Of You [ One Direction ] by bumblevee14
bumblevee14
  • WpView
    Reads 881,672
  • WpVote
    Votes 62,981
  • WpPart
    Parts 43
[COMPLETED] Gabriella Russel-atau Gabby- kembali bertemu dengan seseorang yang sudah lima tahun menghilang dari hidupnya. Harry Styles. Tapi sekarang keadaannya sudah berubah. Harry sudah melupakannya. Atau lebih tepatnya tidak mengingatnya. Dan Gabby rela melakukan apa saja agar bisa membuat Harry kembali mengingatnya bahkan sampai menjadi asisten 'pura-pura' Zayn Malik. Dan pada kenyataannya, orang yang akhir-akhir ini selalu ada untuknya, membuatnya tertawa, membuatnya tersenyum sekalipun hatinya sedang terluka, bukan lagi Harry melainkan orang yang menjadikannya asisten 'pura-pura'. Ya, Zayn Malik.
Started With A Broke(s) Up by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 1,569,820
  • WpVote
    Votes 171,126
  • WpPart
    Parts 33
Mika putus dari sahabat Luna. Luna putus dari sahabat Mika. Satu keinginan Mika: melupakan Ana. Satu keinginan Luna: melupakan Juna. Namun di Bulan Desember yang dingin, persepsi mereka tentang melupakan menjadi berubah. Itulah saat mereka bertemu, secara tak sengaja dan tak sengaja menjadi dekat. It's all started with the broke up.
Kakak Kelas  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 22,311,952
  • WpVote
    Votes 583,289
  • WpPart
    Parts 51
CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania
TRS Universe (0) - Before and After Everything by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 462,656
  • WpVote
    Votes 32,505
  • WpPart
    Parts 9
The Rules Series One-Shot Story: Juna, Matt, Mika, Julian, Seth, & Alvaro