Happy Ending
24 stories
Senandung di Kota Bandung by iyascript
iyascript
  • WpView
    Reads 1,403,558
  • WpVote
    Votes 122,083
  • WpPart
    Parts 64
PEMBERITAHUAN: Cerita ini sedang di republish dan dalam upaya penulisan sekuel. [Seri Kota Kenangan: 1] Karena tidak lulus SMA, Gishara Aluna yang nakalnya keterlaluan dikirim Papinya untuk kembali mengulang satu tahun SMAnya, di Bandung. Di rumah kerabat Papinya, Gisha kembali memulai tahun terakhir SMAnya dan berharap bisa lulus kali ini. Gisha yang nakal, bertemu dengan Angkasa yang perfeksionis. Gisha yang bodoh, bertemu dengan Angkasa yang jenius. Gisha yang cerewet, bertemu dengan Angkasa yang sedingin es di kutub. Gisha yang punya pengalaman buruk dengan laki-laki, bertemu dengan Angkasa yang ternyata bisa menjadi orang yang sangat peduli. Gisha yang mulai membuka hatinya, bertemu dengan Angkasa yang memiliki pengalaman buruk dengan seorang perempuan. Di atap yang sama, mereka mulai dekat. Gisha yang awalnya marah karena harus pindah ke Bandung, mulai menikmati harinya di sana. Karena, siapa yang tidak akan jatuh cinta dengan Bandung? Atau ..siapa yang tidak akan jatuh cinta di Bandung?
Milan [Completed] [Sudah Di Bukukan]  by triansrn
triansrn
  • WpView
    Reads 3,756,186
  • WpVote
    Votes 152,557
  • WpPart
    Parts 35
Rank: #12 IN TEEN FICTION 10 Mei 2017 Dylan itu anak yang baik, tapi jahil. Dylan itu pinter, tapi suka di bego-begoin. Dylan itu cinta Milan, tapi di sia-sia in. Tau cinta pada pandangan pertama? Ya, mungkin Dylan mengalami itu, tapi tidak dengan Milan. Dimana suatu hubungan harusnya ada kejujuran, hubungan mereka tidak ada. Dimana seharusnya dalam hubungan itu saling mencintai, tapi tidak dengan mereka. Satu orang tersakiti, dua orang yang menyakiti.
PAIN ✔ by tiwimustar
tiwimustar
  • WpView
    Reads 705,536
  • WpVote
    Votes 44,693
  • WpPart
    Parts 45
Aku membenci pria itu, teramat sangat.... Pria yang aku cintai sejak kecil, Pria yang sudah menghilangkan nyawa kedua orang tuaku, Pria yang membesarkan putriku dengan hebatnya, Pria yang kusesali kehadirannya dalam hidupku, Pria yang kudoakan kematiannya setiap waktu. Pria yang.... Aku membencinya!!! Namun, berkali-kali pun aku menancapkan belati tajam ke dadanya.... Ia akan tetap tersenyum lembut dan berkata.... "Aku masih mencintaimu, Fay" --------------------------------------- Beberapa Part diprivate untuk keamanan, silahkan lakukan prosedure seperti biasanya jika ingin membaca cerita ini.... Maaf untuk ketidaknyamanannya... Terima Kasih
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,503,824
  • WpVote
    Votes 1,029,028
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
I'm Yours Mr.Nelson by echafardhia
echafardhia
  • WpView
    Reads 5,505,250
  • WpVote
    Votes 105,117
  • WpPart
    Parts 16
#8 In Romance Dalvin Nelson. Pria tampan, angkuh, dan sombong ini memiliki ribuan kapal pesiar terbaik di seluruh dunia. Hidupnya dipenuhi dengan tumpukan uang, namun kebahagiaannya belum bisa dikatakan sempurna karena belum ada tambatan hati yang mengisi hatinya. Semenjak Tuhan mempertemukannya dengan Claire Anderson membuatnya sedikit sial karena wanita itu menabrak mobilnya dibagian belakang. Tapi ia juga menyukai wanita itu. Sedikit. Hanya sedikit. Karena wajah polos wanita itu sangat enak untuk dipandang. Tapi hubungan tinggal hubungan, Claire membenci Dalvin karena tingkah pria itu yang selalu seenak jidatnya. ___________________
DIGNITATE by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 13,130,656
  • WpVote
    Votes 941,028
  • WpPart
    Parts 62
[available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau begitu, Alfi juga punya kelemahan salah satunya adalah terlalu gengsi untuk mengekspresikan rasa pada Alana. D I G N I T A T E radexn © 2017
Hidden Truth by angelxs_
angelxs_
  • WpView
    Reads 891,119
  • WpVote
    Votes 70,507
  • WpPart
    Parts 37
"We all have secrets we'll never tell anyone." ••• Kiara trauma akan acara ulang tahun. Ada sebuah kejadian di masa lalu yang membuatnya begitu takut untuk berhubungan dengan acara ulang tahun. Kejadian ini juga yang membuatnya begitu membenci Axel yang sebenarnya hanya berniat baik untuk berteman dengannya.
Only You by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,260,691
  • WpVote
    Votes 119,601
  • WpPart
    Parts 45
[TELAH TERBIT] Ini tentang Galen Alvaro. Seorang siswa populer di SMA Twist dengan sejuta pesonanya. Galen dapat membuat gadis mana pun terpukau dengan ketampanannya. Namun sayang, dia mempunyai sikap dingin, cuek, dan irit berbicara. Lalu, ada Irabella Fasha. Seorang gadis manis kerap dipanggil Bella, yang merupakan ketua OSIS. Siapa sangka Bella amat tidak menyukai Galen. Menurutnya; Galen adalah seorang cowok yang sangat menyebalkan. xxx Copyright © 2016 by YustikaM
Duke In Love (Completed) by Ai_Yaotome
Ai_Yaotome
  • WpView
    Reads 2,841,595
  • WpVote
    Votes 153,784
  • WpPart
    Parts 66
#1. Vanderbilt Story Part 1-11 :public Part 12-end : private Hidup selama bertahun-tahun dengan harta, pesona dan hubungan singkat yang panas tidak membuat seorang Lucius beth Vanderbilt yang dikenal dengan Luke puas dengan hidupnya. tapi ketika seorang gadis dari ras manusia yang sangat dibencinya malah menjadi satu-satunya gadis yang mampu mengubah seluruh dunianya hanya dalam satu malam, Luke tahu ia terperangkap. ketika jantung serta darahnya berdesir dengan kencang. Luke tahu apa yang diinginkannya. Ia menginginkan gadis itu hanya untuk dirinya sendiri. Namun apa yang bisa dilakukan oleh Luke, ketika dihadapkan pada kenyataan bahwa tidak ada yang bisa melawan takdir? Rank #2 in Vampire Rank #1 in Vampire tbc 17 sept 2016 Rank #1 in Historicalromance 07/07/2019
Loving The Pain by Greenqueen_
Greenqueen_
  • WpView
    Reads 6,024,370
  • WpVote
    Votes 52,126
  • WpPart
    Parts 15