Select All
  • Sekali Merdeka Tetap Merdeka
    - 106K 36

    Merdeka tidak lahir pada tanggal 17 Agustus, punya dua adik perempuan, dan kini dia akan segera punya adik lagi. Walaupun namanya Merdeka, keseharian Merdeka tidak semerdeka namanya. Di sekolah, Merdeka menjadi penyalur surat cinta untuk adik pertamanya. Di rumah, Merdeka menjadi pengasuh adik bungsunya yang masih bal...

    Completed  
  • Wedding Festival [Terbit]
    - 123K 11

    Salah satu alasan Swastika Nareswari resign adalah perbedaan cara pandangnya dalam urusan pekerjaan dengan Javas Maheswara, sang pimpinan. Serta sikap Javas yang kerap menguji kesabaran Swastika semakin memantapkan hatinya lepas dari jeratan sang pimpinan. Suatu hari, sebuah pameran besar yang digelar bertema 'Wed...

    Completed