dhe3Ta's Reading List
5 stories
Potrait [End] by PinkCappuccino
PinkCappuccino
  • WpView
    Reads 11,742,041
  • WpVote
    Votes 400,080
  • WpPart
    Parts 23
(SUDAH TERBIT) TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA Bara Aditya, seorang atlet bela diri campuran yang harus menikah karena perjodohan. Ia benci Aqira Aghna, menurutnya, Aqira adalah perempuan bermuka dua yang tidak layak menjadi istrinya. Tanpa Bara sadari dibalik kesempurnaan yang dimiliki Aqira, tersimpan banyak luka yang bahkan tidak bisa disembuhkan dengan mudah. Aqira yang tidak mengenal dirinya sendiri. *** Jika kamu hadir hanya untuk menorehkan luka, lebih baik jangan. Lukaku sudah banyak, dan mungkin sudah tidak ada ruang yang tersisa untuk kamu mencetak luka lagi. Tapi jika kamu memaksa ingin melukaiku, kamu bisa menorehkannya pada luka yang belum kering. Mungkin aku masih bisa menahannya. -Aqira Aghna
Dear Boss, I Quit! by liarasati
liarasati
  • WpView
    Reads 590,315
  • WpVote
    Votes 68,885
  • WpPart
    Parts 19
[Tersedia di Karyakarsa dan Google playbook] Aku ingin merokok, mencicipi minuman beralkohol, mentato tengkukku biar terlihat keren seperti Shan Cai. Punya teman kencan. Ciuman yang membangkitkan gairah, and then, having sex jika memungkinkan. Tapi satu hal yang harus ingin kulakukan lebih dulu adalah keluar dari tempat kerjaku yang sekarang. Tapi semua rencanaku itu digagalkan oleh satu nama. Kodanil!! A.k.a si boss Rese!
RENJANA⚜ ✔ by ElAlicia
ElAlicia
  • WpView
    Reads 3,284,947
  • WpVote
    Votes 223,840
  • WpPart
    Parts 31
Pemenang Wattys Award 2020 kategori Historical Fiction May contain some mature scenes Genre: Romance, Fantasy, Mystery Tanah Para Leluhur Universe #1 ren·ja·na -n- rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya) Dikisahkan jauh dahulu sebelum Nusantara berubah nama menjadi Indonesia, ketika zaman di mana setiap daerah masih terbagi menjadi kerajaan lokal yang saling berebut kekuasaan. Dari semua kerajaan itu, berdirilah Majapahit. Kerajaan besar yang menguasai hampir seluruh Nusantara dan bahkan hingga ke luarnya. Sebuah kerajaan yang begitu masyhur di masa pemerintahan sang raja yang cakap yaitu Hayam Wuruk. Tapi apakah kalian yakin jika sejarah yang kalian pelajari selama ini benar adanya? Bagaimana jika terdapat seorang raja yang pernah dihapus dari sejarah kerajaan Majapahit? Seorang raja yang membawa kemakmuran dan sungguh cakap dalam berpolitik serta menaklukan lawannya. Seorang raja yang telah dianugerahi oleh Sang Hyang Widhi untuk memiliki umur yang panjang, bahkan lebih panjang dari umur Indonesia sendiri. Semua peristiwa bersejarah pernah ia tempuh. Semua pengetahuan, ia gali dengan rakus. Semua tentang dunia ini sudah ia eksplor semuanya. Hidup menjadi membosankan, namun anugerah itu alias sang kutukan tidak kunjung dicabut oleh Sang Hyang Karsa. Tidak akan dicabut sampai Sang Raja menebus kesalahannya pada sang istri... *** Tentang seorang gadis yang tak tahu jika takdir telah dirancangkan untuknya sejak awal. *** Indonesia's fantasy-romance story... All rights reserved 2019 Selesai July 2020
Perjanjian Pernikahan: Meretakkan Merekatkan by opicepaka
opicepaka
  • WpView
    Reads 437,386
  • WpVote
    Votes 52,609
  • WpPart
    Parts 44
Bagi Ammar, pernikahan adalah serangkaian tanggung jawab dan beban, yang sedang tidak ingin dia emban saat ini. Dua hal itu, ditambah seorang wanita yang belum lepas dari pikirannya, membuat Ammar ingin mengakhiri pernikahannya dengan Putri, seorang Nona Besar manja yang dijodohkan dengannya. Andaikan Putri memiliki seorang lelaki yang disukai,pasti akan lebih mudah baginya menolak perjodohannya dengan Ammar. Sayangnya, dia sama sekali tidak mengenal pria. Dia hanya ingin kembali ke rumah ibunya, tidak ingin tinggal terlalu lama bersama suami, sang filantropis yang berubah dingin jika bertemu dengannya. Ketika dimulai dengan niat yang salah, masih adakah keberkahan yang membersamai langkah?