yolalidyta's Reading List
9 stories
Langit Yang Jauh Untuk Kecoa Yang Terbalik by kikimulkimuch
kikimulkimuch
  • WpView
    Reads 18,684
  • WpVote
    Votes 1,429
  • WpPart
    Parts 27
Langit Yang Jauh Untuk Kecoa Yang terbalik - Seperti sekumpulan perasaan. Kau tidak perlu terlalu repot memikirkan kenapa ada Kecoa di sana. Sebab Kecoa di dada seseorang adalah penghuni paling lama, makhluk paling purba yang mati-matian berusaha untuk tetap ada, namun, "Hei, ada Kecoa! Ambilkan sapu, cepat!"
The Pieces of Memories (SUDAH TERBIT) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 2,902,829
  • WpVote
    Votes 129,860
  • WpPart
    Parts 16
Sirly F. Pramesty, bekerja di sebuah wedding planner di Bandung, namun tidak pernah terpikir untuk menikah. Ratusan kali dia melihat pasangan mengucap janji sehidup semati, tetapi tidak juga membuat dirinya menginginkan hal yang sama. Padahal Reon, kekasihnya selama dua tahun ini, sudah melamarnya. Masalah semakin rumit ketika bayang-bayang masa lalu Sirly kembali menghantuinya. "Baru kali ini aku lihat kamu selemah ini, kayak bukan Sirly yang aku kenal" -Karamina Hanifati-
Randa Tapak by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 1,356,166
  • WpVote
    Votes 64,671
  • WpPart
    Parts 9
Gue tahu nggak enaknya nggak diacuhkan, nggak enaknya nggak punya temen, nggak enaknya nggak punya kawan buat cerita. Gue mungkin salah satu dari orang yang dulunya menjadikan sosial media sebagai ajang curhat, entah masalah sekolah gue, masalah keluarga gue atau gebetan gue. Tapi lama kelamaan anak sosmed nggak asik lagi, gue bikin status mulai dinyinyirin, bukan bikin masalah gue berkurang malah nambah beban. Dari hal itu, gue nyadar sebenernya manusia itu cuma pengin didengerin, apalagi cewek. Itu kenapa gue mutusin bikin forum bernama Randa Tapak ini. Bagi temen-temen yang mau curhat sama gue, silakan hubungi gue ya, via DM. -Randa Tapak- Berawal dari iseng mencari uang tambahan, muncul sebuah ide untuk membuat sebuah akun khusus untuk curhat berbayar, siapa sangka akun Facebook bernama Randa Tapak itu bisa bertahan selama satu tahun dan menerima curhatan dari berbagai macam orang dan persoalan.
I'm A Dreamer by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 1,834,157
  • WpVote
    Votes 93,319
  • WpPart
    Parts 13
Kanya Maisa Putri, seorang penulis yang melejit saat mengunggah tulisannya di aplikasi Skywrite. Lika-liku menjadi seorang penulis dilakoni oleh Kanya, masalah dengan para pembacanya, ketakutannya kalau buku yang dia tulis tidak laku, belum lagi kebingungannya saat menerima tawaran penerbitan dari beberapa penerbit. Kesabaran Kanya juga diuji saat karya yang sudah lama dia kirim ke penerbit tetapi belum mendapatkan kabar apapun. "Nggak dapet kepastian dari doi itu belum apa-apa dibanding nggak dapet kepastian kapan buku aku terbit dari editor!" -Kanya, Penulis populer Skywrite- "Nulis mulu, Nya. Nggak niat nikah gitu? Inget umur udah tua, jangan hidup dalam dunia khayalan mulu lah!" -Izzy Birutama, Sahabat Kanya-
Rahasia Diona by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 489,281
  • WpVote
    Votes 67,516
  • WpPart
    Parts 12
Ardiona Widati, perempuan berusia 28 tahun yang berprofesi sebagai konsultan pajak. Masih betah melajang walau teman-temannya yang lain sudah memiliki pasangan masing-masing. Single itu pilihan, begitu katanya. Karena lebih baik sendiri tapi bahagia daripada berdua kalau yang ada hanyalah air mata.
Love? Trust? Work? or Hobbies? [Dalam Revisi] by MiyuTanuki
MiyuTanuki
  • WpView
    Reads 56,515
  • WpVote
    Votes 3,948
  • WpPart
    Parts 102
DILA MAULIN SUCIPTO Wanita berusia 27 tahun yang terlalu menyayangi statusnya sebagai wanita karier. "Dila kapan kamu mau nikah?" Permintaan sulit dari sang ayah yang dirasa mustahil pun terucap. Membuat Dila dihantui bayang-bayang akan pernikahan. Ia sendiri tak memiliki keinginan untuk menikah. Punya pacar aja engga, gimana mau nikah? Dan apa yang akan dia lakukan dengan reputasi juga karya yang ia hasilkan? Dila sendiri tak pernah mempercayai kaum lelaki. Ia tak ingin ambil resiko untuk menikah jika akhirnya akan bercerai. Dila bukanlah seseorang yang seperti itu. Dia membutuhkan lelaki yang memiliki kekurangan, bukan kesempurnaan. 14+ hanya ada sedikit umpatan dalam bahasa inggris
Fall For You ✔ by vivitriw
vivitriw
  • WpView
    Reads 409
  • WpVote
    Votes 59
  • WpPart
    Parts 11
[COMPLETED] Ini bukan tentang bagaimana suatu hubungan bisa bertahan lama. Tetapi ... tentang bagaimana kedua pihak bisa bersama untuk jangka waktu yang lama. "Aku nyaman sama kamu. Kamu aman bersamaku. Kita berdua cocok, Tuhan sepertinya setuju. Tapi brengseknya kenapa rasa-rasanya kita susah sekali bersama?" Cover by @yolalidyta Copyright © 2017, by vivitriw
[F1] Ruby's Heart by winterinnight
winterinnight
  • WpView
    Reads 1,566,123
  • WpVote
    Votes 20,058
  • WpPart
    Parts 6
Ruby, cewek biasa berumur 17 tahun yang terbiasa sendiri harus rela dirusuhin sama Sev yang sifatnya kaya bocah. Karena suatu kejadian, ayah Ruby mengizinkannya tinggal bersama Sev! Gila! Tidak hanya berurusan dengan Sev, dia juga dikejar-kejar oleh Zico [sang adek kelas] yang sifatnya kaya Sev. Selamat bersenang-senang dengan dua makhluk aneh! haha. Belum lagi dia harus kuat ketika Kenzo datang. Membuat dia ketakutan setengah mati, walaupun dia sadar Sev akan selalu ada untuknya. • • • Copyright © 2013 by winterinnight Hak Cipta Terlindungi © 2013 oleh winterinnight ──────────────────────────
Fix You by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 5,553,506
  • WpVote
    Votes 354,765
  • WpPart
    Parts 37
[SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Aldino Dirta Derova & Maura Ghina Digara. Dua mahluk yang gak bisa jauh dari pertengkaran, yang berujung dengan Aldi yang meledek Maura, dan Maura yang mengamuk sambil berteriak kesal. Aldi dengan sifat jahilnya, sangat terkenal dengan tingkah-lakunya yang suka melanggar peraturan yang ada di Perwira. Berbeda dengan Maura si Ketua Kelas yang sangat patuh dengan peraturan. Ia malah tidak suka dengan sifat Aldi yang selalu bertindak semaunya. Mereka jelas-jelas berbeda. Tetapi, berbeda belum tentu tidak mempunyai sebuah kesamaan. Kesamaan mereka yaitu, sedang berusaha memahami perasaan masing-masing, serta berusaha mengubur rasa sakit dan rasa percaya yang sudah hancur. Akankah mereka tetap bertahan pada perasaan tersebut, atau melangkah maju dan mulai membangun rasa percaya akan pada diri masing-masing? [Sequel The Feelings]