Romance
13 stories
The Daddy's Proposal by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 5,300,826
  • WpVote
    Votes 292,247
  • WpPart
    Parts 25
Renata Elleana Subiantoro tidak pernah berpikir bahwa Radith, ayahnya akan menjodohkannya dengan seorang Duda. Bertemulah ia dengan Aresando Bachtiar sang Duda Keren "Duren" beranak satu yang seringkali membuat Renata jengah akan sikapnya. Dispenser, begitu Rena menjulukinya. Kadang dingin, kadang hangat. Namun dibalik segala keluh kesahnya, Rena tau Ares begitu tulus menyayanginya. Haruskah Rena menikahi sang "Duren" pilihan ayahnya ketika hatinya bahkan belum bisa sepenuhnya melupakan cinta terlarangnya, Raikan? Apa yang harus Rena lakukan ketika Raikan kembali setelah pergi selama 4 tahun?
The Ugly Romance [TERBIT DI PLATFORM CABACA MULAI 21 DESEMBER 2022] by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 6,354,592
  • WpVote
    Votes 88,790
  • WpPart
    Parts 31
Rudolf Efraim Sanders, seorang pengacara muda terkenal yang telah lama menjadi orang kepercayaan Jatniko Adinata, si tua kaya Raya yang memiliki sebuah perusahan besar dengan 8 anak perusahaan. Jangan ditanya asset apa saja yang dimilikinya hingga membuat siapapun pasti iri dengan Carmen Stefania Adinata, pewaris tunggal seluruh kekayaan kakeknya, Jatniko, sejak kematian kedua orangtuanya 8 tahun yang lalu. Carmen yang baru berumur 18 tahun adalah jiwa muda yang selalu mendambakan kebebasan. Sejak orangtuanya meninggal, Carmen hanya hidup bersama Jatniko tanpa mengetahui satupun sanak saudaranya yang lain. Bersama kakeknya yang kaya raya hidup Carmen terkekang dengan sifat over protective Jatniko di istana besar miliknya. Lalu ketika ajal datang menjemput kakeknya, Carmen baru merasakan kini ia hidup sebatang kara dengan harta peninggalan kakeknya yang tak akan pernah habis sampai tujuh turunan. Dia menjadi seorang miliyuner muda dan yang lebih penting dari itu, kini ia bisa hidup dengan bebas. Sementara bagi Rudolf, ia tidak menyangka bahwa kini ia harus berurusan dengan gadis kecil pengacau yang tak bisa diatur dan sering kali membuat masalah. Sebagai pengacara keluarga Jatniko, Rudolf bertanggung jawab atas warisan Jatniko hingga Carmen berusia 20 tahun, sebagaimana yang tertulis dalam surat wasiat Jatniko. "Dasar om - om tua nyebelin. Dia kira dia bisa mengatur hidupku setelah kakek meninggal, hah? jangan harap." -Carmen-
Sexy girl Vs Nerd boy  by paulaxiel_
paulaxiel_
  • WpView
    Reads 6,690,568
  • WpVote
    Votes 125,769
  • WpPart
    Parts 31
[19++] Gue memiliki tubuh yang pas. Tinggi. Putih. Hidung mancung. Mata yang indah. Intinya gue itu sexy. Banyak cowo yang tertarik sama gue. Tinggal satu jentikan, cowo-cowo langsung jatuh cinta sama gue. -Aurlynn Clevia Preine- Aku adalah cowo biasa. Tidak populer, dan berkacamata. Kata orang-orang, aku ini cupu dan gak pantas di sekolah internasional. Aku hanya diam saat orang-orang mengejekku. Aku mungkin termasuk golongan paling bawah. -Gusta Seann Nicholas- Note : Ada beberapa part yang mengandung unsur dewasa. Thanks Author: Paulaxiel_
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 10,237,912
  • WpVote
    Votes 99,223
  • WpPart
    Parts 9
My Love From The Past by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 5,832,697
  • WpVote
    Votes 199,721
  • WpPart
    Parts 27
Pernikahan yang sangat dinantikan oleh Ferlyn Edwardo. Menikah dengan pria yang dulu di sukainya. Pria itu bernama Delvin Arfa Patterson. Ternyata dalam pernikahan ini, Ferlyn selalu nangis tiap malam karena Delvin hanya menganggapnya sebagai pembantu. Lantas, mau dibawa kemana pernikahan ini? Apakah Ferlyn dapat bertahan dengan sikap Delvin yang sangat dingin dan acuh padanya? Copyright by Priska Savira, 2014 Dilarang mengopy, menjual, atau mengubah, sebagian atau seluruh isi dari cerita ini tanpa seizin Penulis.
DON'T SO SAD by RantiVirzaSaputri
RantiVirzaSaputri
  • WpView
    Reads 354
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 11
Awalnya aku sangat bahagia walaupun tanpa ayah disampingku tapi aku mempunyai ibu yang sangat sempurna bagiku,hidupku begitu indah sampai akhirnya kecelakaan itu terjadi yg membuat aku terpuruk selama hidup ku,aku sudah lelah untuk hidup didunia,aku ingin bebas,aku ingin menyusul mereka. tapi tiba-tiba seseorang menolongku,dia mengeluarkan ku dari keterpurukan Dia laki laki konyol yg pernah kutemui,dia selalu bertingkah bodoh dan membuat ku kesal Tapi aku harus berterima kasih kepadanya karena dia telah banyak membantuku. -Aulia Amalia Ardianty
More Than Nasty by raudha19
raudha19
  • WpView
    Reads 501,196
  • WpVote
    Votes 20,548
  • WpPart
    Parts 35
Must read this!!! Mature content Tuhan.... Om itu memegang dadaku Emily Pov ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Gadis manis bermulut tajam Aku dipangil Om olehnya??? Lihat saja gadis manis Tunggu aku diranjangmu!!! Andrew Pov
The JERK Wants Me by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 26,576,982
  • WpVote
    Votes 1,110,277
  • WpPart
    Parts 67
Skyla Ross, harus menjadi pacar pura-pura teman masa kecilnya Lucas Heaton, seorang pewaris Heaton Airlines, demi membayar hutang yang ditinggalkan ibunya. *** Skyla Ross tidak hanya ditinggal mati ibunya, tapi juga harus menanggung hutang karena biaya pengobatan sang ibu selama ini. Pada saat terakhir, ibunya menitipkan sebuah amplop untuk diberikan kepada Ayah kandungnya. Skyla yang menghormati permintaan tersebut pun pergi menemui ayah kandungnya di Seattle, siapa sangka di sana dia juga bertemu dengan teman masa kecil sekaligus cinta pertamanya, Lucas Heaton. Lucas Heaton, pewaris Heaton Airlines yang terus tersudut karena permintaan sang ibu untuk segera mencari calon istri menemukan jalan keluarnya saat kembali bertemu dengan Skyla. Lucas pun menawarkan kesepakatan yang akan sulit ditolak oleh Skyla, menjadi wanitanya selama setahun, dengan imbalan uang.
ALDEBARAN by malashantii
malashantii
  • WpView
    Reads 3,043,866
  • WpVote
    Votes 6,385
  • WpPart
    Parts 6
"Lo nggak capek, hidup seperti ini terus?" "Hidup seperti apa?" "Gonta-ganti perempuan nggak jelas," "Lo sendiri kapan, bisa menahan diri untuk nggak terlalu cepat jatuh cinta, jadi nggak perlu selalu ngerepoti gue tiap kali lo patah hati," Bagi Aldebaran, Siera adalah gadis yang walaupun baik hati dan jago masak, tapi berdada rata, dan tak pernah becus memilih lelaki untuk dikencani. Kebersamaan mereka telah teruji setelah melewati beragam suka duka dan kehilangan yang meremukkan. Aldebaran nyaris siap melakukan segala hal untuk Siera. Kecuali, saat Siera meminta hatinya. Terbit Juli 2017, GradienMediatama
Look At Me! by hanref
hanref
  • WpView
    Reads 7,243,999
  • WpVote
    Votes 356,309
  • WpPart
    Parts 50
COMPLETED!! [DALAM PROSES PENERBITAN] **** Tujuan awal Kenneth hanya ingin membuat Klarisa jatuh hati padanya agar gadis itu move on dari bayang-bayang mantan kekasih. Bukannya Klarisa yang semakin tertarik dengan Kenneth, justru cowok itu yang ternyata jatuh. Jatuh cinta. ===== WARNING!! Susunan kata bagian awal buku masih berantakan . [UNEDITED] ===== Coba baca dulu c: