J E D A [Complete]
Ada kalanya, kita harus sedikit berjarak. Membuat spasi. Merenggang dan memberi jeda. Agar rindu punya tempat bermuara.
Ada kalanya, kita harus sedikit berjarak. Membuat spasi. Merenggang dan memberi jeda. Agar rindu punya tempat bermuara.
Re-publish Kamu pernah merasa deja-vu? Perasaan tentang mengalami peristiwa yang sama berulang kali. Atau perasaan tentang mengenal seseorang yang baru pertama kali bertemu? Seperti yang aku alami. Aku merasa mengenalnya, tapi tidak juga kutemukan kepingan cerita atau peristiwa yang ada dia di dalamnya. Senyum yang me...