azizahrz's Reading List
10 stories
Teman Hidup by abe125_
abe125_
  • WpView
    Reads 237,661
  • WpVote
    Votes 17,189
  • WpPart
    Parts 18
[KONSPIRASI ALAM SEMESTA = TEMAN HIDUP] Pernah ngga sih, kepikiran bakal nikah sama tetangga sebelah rumah? Kepikiran bakal nikah sama teman dari kecil, teman dari zaman TK sampai lulus SMA. Hilman Baskara Putra ngga nyangka bakal nekat menikahi Anggia Wardhana, temannya sendiri. Keduanya menjalani kehidupan rumah tangga jarak jauh. "Ini yang namanya menikah rasa jomlo" - Anggia Wardhana "Nikah ngga nikah rasanya tetep sendirian" - Hilman Baskara Putra Warning : 18+ JOKES RECEH dan VULGAR. Mohon bijak saat membaca.
Loveliest Misfortune [Completed] by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 676,105
  • WpVote
    Votes 22,657
  • WpPart
    Parts 6
[Sebagian bab di-private. Follow untuk membaca] Long Distance Relationshit! Siapapun pasti setuju bahwa LDR yang kemudian berkembang menjadi LDM--with M means Married--adalah salah satu bentuk hubungan paling tidak ideal dan membutuhkan perjuangan. Jenis hubungan yang disematkan rumus apapun, dikali-kali dan dibagi-bagi, tambah, kurang, pangkat dua dan akar maka hanya akan menciptakan LDR yang lain yaitu Lemah Disiksa Rindu, Lelah Dan Rawan, Lebih Dari Rumit dan sederet singkatan-singkatan konyol yang tercipta akibat kreatifitas pelaku LDR. Ini kisah tentang Alina dan Revan, tentang segala hal mengenai Long Distance Married mereka. Distance never separates two hearts that really care, for our memories span the miles and in seconds we are there. But whenever I start feeling sad, because I miss you, I remind myself how lucky I am to have someone so special to miss--Alina tentang Revan We are the perfect couple; we're just not in the perfect situation--Revan tentang Alina The third story of Bachtiar's Family Cover by @Nauraini, thank you, Dear :* © copyright by Verbacrania 2015
Dirt On My Boots (TERBIT)  by titisanaria
titisanaria
  • WpView
    Reads 1,742,355
  • WpVote
    Votes 43,671
  • WpPart
    Parts 10
(TERBIT) Ada pria tampan yang hanya bisa dilihat dan dikagumi, karena berusaha mendekatinya hanya memberi sakit hati. Pria yang menganggap wanita hanya sarana mendapatkan kepuasan dan mengosongkan kantong testis. Dan bosku termasuk salah seorang dari pria terlarang itu!
Kulavarga by LilSindhy
LilSindhy
  • WpView
    Reads 1,025,360
  • WpVote
    Votes 81,269
  • WpPart
    Parts 29
[Beberapa Part telah dihapus] Cinta, keluarga, hingga Tuhan. Kudapatkan segalanya melalui gadis ini. Nb : bisa dibaca publik kok, hanya epilog dan dua part extra yang ku privasi. maafkeun.
I [Never] Give Up On You a.k.a Jarak Antarbintang - [Telah Terbit] by nauraini
nauraini
  • WpView
    Reads 5,216,355
  • WpVote
    Votes 372,307
  • WpPart
    Parts 48
"Lo tahu teori chaos?" "Efek kupu-kupu?" "Hmm... sensitive dependence on initial condition. Kayak lo yang di sini mampu ngerubah gue saat di Finlandia sana," jawab Auriga sambil memejamkan mata. Dilihat dari tempatku berdiri, dia terlihat sangat damai. "Pertemuan kita bukan sebuah kebetulan." Alfa Centauri Radistya, mahasiswi jurusan konservasi di salah salah universitas ternama negeri menjalani hari-hari perkuliahan dengan normal dan menyelingi aktivitas dengan kegiatan himpunan mahasiswa. Hidupnya baik-baik saja hingga datang Auriga, seniornya di kampus yang datang bagai hipernova dan membuatnya kesal terus-menerus. Dan ketika perasaan cinta mulai datang, Alfa dihadapkan pada misteri tentang seorang Auriga. Di antara perasaan cinta dan rasa putus asanya, dia mencoba mengurai satu per satu kehidupan Auriga yang bagaikan bereksperimen menguak misteri materi gelap alam semesta. Sanggup kah ia membawa Auriga untuk menikmati senja manis di tepi pantai? Atau kah dia akan menyerah dan memilih mundur dan berbalik arah pada sahabat Auriga yang selama ini diam-diam menyukainya sangat dalam? Semesta senang bermain-main. Benarkah semuanya adalah kebetulan yang disengajakan? . . . Terima kasih atas dukungan dan apresiasi teman-teman semua. Puji syukur cerita ini telah diterbitkan dengan judul Jarak Antarbintang. Bagi yang berkenan dengan versi cetaknya bisa mendapatkan di toko buku di Seluruh Indonesia. Untuk versi digital bisa didapatkan di Gramedia Digital. Copyright © 2015 by nauraini
Strange Marriage [TERBIT] by liarasati
liarasati
  • WpView
    Reads 1,930,397
  • WpVote
    Votes 121,035
  • WpPart
    Parts 30
[Tersedia di toko buku & toko buku online | Diterbitkan oleh Kubus Media Grup] [Sebagian Bab telah dihapus] -Abimana Sutowo- atau yang biasa dipanggil dengan -Abi- diminta oleh sahabat baiknya untuk menikah dengan adik semata wayangnya akibat sang adik yang gagal menikah. Akankah Abi menyanggupi permintaan sang sahabat, andai saja sahabatnya itu tau kalau adiknya adalah orang yang sangat dihindarinya selama ini. -Mohon maaf jika ada kesamaan nama, karakter, maupun tokoh karna cerita ini murni dari hasil pemikiran saya-
Janji yang Retak (Terbit)  by titisanaria
titisanaria
  • WpView
    Reads 737,789
  • WpVote
    Votes 32,302
  • WpPart
    Parts 16
(SUDAH DITERBITKAN) Kupikir menikah dengannya adalah awal dari sebuah kisah bahagia. Bayangkan, aku akhirnya memiliki seorang pria yang sudah kucintai sejak umur belasan tahun, sejak hormon kewanitaan mulai menyusahkan hidupku. Tapi ternyata aku salah. Waktu berlalu dan cinta lelaki itu, suamiku, tidak pernah menjadi milikku. Lalu, haruskah aku melepaskannya? Bisakah aku?
Tied The Knot by kinky_geek
kinky_geek
  • WpView
    Reads 4,695,611
  • WpVote
    Votes 55,087
  • WpPart
    Parts 17
[Sudah terbit, bisa dicari di Gramedia/toko buku lainnya/toko buku online] #2 The Tied Series (Bab 7 s/d epilog sudah dihapus) Tiga hal paling penting bagi Rian dalam hidupnya; Mama, arsitektur, dan tidur panjang di hari Sabtu. apa pun akan dilakukannya demi ketiga hal itu. Ketika Mama menjodohkannya dengan seorang gadis yang tidak terlalu dikenalnya, meskipun ingin menolak, tapi dia tidak sanggup melakukannya. Terutama saat melihat binar penuh harap di mata Mama. Kebebasannya seketika terasa tidak sebanding dengan kebahagiaan mamanya. Bagi Dee, Tante Ratu bukan hanya seorang atasan yang memberinya gaji. Beliau juga menggantikan sosok ibu yang nyaris tidak dikenalnya. Tapi, saat Tante Ratu memintanya menikah dengan putra tunggal beliau yang sudah memiliki reputasi negatif di kalangan perempuan, dia merasa berat untuk menerima. Setidaknya sampai dia melihat bagaimana lelaki itu memperlakukan ibunya. Kata orang, laki-laki yang menghormati ibunya, pasti akan menghargai pasangannya. Tapi, apakah rasa saling menghargai saja cukup untuk menjadi awal dalam sebuah pernikahan? DO NOT ALLOWED TO COPY PASTE MY STORY FOR ANY REASON!
Expecting Your Love by cloudee
cloudee
  • WpView
    Reads 359,910
  • WpVote
    Votes 6,654
  • WpPart
    Parts 19
ketika Adam yang "sempurna" harus menikah dengan Raya, gadis yang harus ia jaga. Raya akan membantunya memenuhi janji Adam pada ayahnya dan Adam berjanji akan membuat kaki nya bisa normal kembali. Itu lah yang mereka berdua inginkan. Lalu bagaimana jika Raya menginginkan Adam? Apakah Adam bisa memberikan hatinya pada Raya sedangkan ia "merasa" masih mencintai kekasih masa lalunya?
Bittersweet Marriage by cloudee
cloudee
  • WpView
    Reads 43,962
  • WpVote
    Votes 660
  • WpPart
    Parts 3
Pernikahan bukan berarti bahagia selamanya. Banyak pahit-manis yang harus dilewati untuk membuktikan apakah dia benar-benar cinta sejatimu. Suster Kiyara akhirnya menikah dengan pria idamannya, Dr.Mako. A very handsome-coldhearted man in the world. Walaupun Kiyara harus menerima bahwa profesi Mako telah membuatnya menduduki tempat kedua dihati Mako. Tapi, untuk berapa lamakah Kiyara mampu bertahan? This is bittersweet marriage <3