nda_khayal's Reading List
11 stories
Kertas-kertas Beterbangan [CERPEN] de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 56
  • WpVote
    Votos 5
  • WpPart
    Capítulos 1
Jakarta, Ringroad, Sabtu, pukul 07:30. Andrian melajukan motornya dengan kencang, aku ketakutan karena hampir terjengkang, kupukul-pukul pundaknya. Tiba-tiba aku teringat kejadian lima tahun lalu bersama Mario. Siang itu dia mengantarku pulang karena aku kehabisan ongkos. Tetapi karena ngebut, Mario tidak sempat menghindari genangan lumpur yang akhirnya membuat kami berdua tersungkur dan kotor. Sebelumnya Mario membiarkan angkutan umumku pergi tanpa aku di dalamnya. Lalu Mario mengajakku untuk pulang dengannya saja. "Tunggu bentar ya, Nan!" kemudian Mario berlari ke sekolah. "Eh, mau ke mana?!" jeritku. Mario terus berlari. Lucu sekali larinya, tidak seperti cowok yang berlari dengan gagah, Mario lebih mirip gadis yang sedang ikut lomba berjalan cepat. Hahaha. Aku terus memperhatikan ke arahnya, dia terlihat sedang bernegosiasi dengan Pak Suad, aku tidak dengar apa yang mereka bicarakan, kulihat Pak Suad hanya mengangguk-anggukan kepalanya. Kemudian Mario masuk ke dalam sekolah, selang beberapa saat dia keluar dengan menaiki sepeda mini yang biasa dipakai untuk belanja sayuran di pasar.
Sebagai Rindu [Sajak] de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 42,370
  • WpVote
    Votos 792
  • WpPart
    Capítulos 16
Jika di seluruh dunia telah pandai orang berkata-kata, maka aku adalah bodoh dari kata-kata itu. Jangan percayai kata-kataku, atau kau akan jatuh cinta. Itu balasannya!
Aku Adalah [CERPEN] de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 57
  • WpVote
    Votos 6
  • WpPart
    Capítulos 1
Vendra, lelaki itu tengah meringkuk kedinginan di depan sebuah ruko yang belum dihuni. Sekujur tubuhnya menggigil karena seluruh pakaiannya basah akibat hujan. Memang, malam itu hujan sudah berhenti. Akan tetapi Vendra enggan pulang. Vendra tidak tahu harus pulang ke mana? Ia hanya lelaki perantau yang berniat mengadu nasib di Jakarta, selain itu, ia juga tak punya teman ataupun sanak saudara di kota ini. Vendra mengatupkan kedua kelopak matanya secara perlahan, ia merasakan ada sebuah kehangatan menyelimuti tubuhnya yang basah, seumpama dekapan seorang Ibu yang sangat ia rindukan di kampung halamannya. Vendra semakin menutup matanya rapat-rapat dan menekuk tubuhnya kuat-kuat. "Kamu tidak pulang, Nak?" Vendra masih belum membuka mata, ia hanya menggeleng lemas. Sangat menyedihkan memang, dengan fisiknya yang kurus kering ia harus kedinginan dan kebasahan. "Hal seperti ini akan menjadi pelajaran bagimu, Anakku!" "Ibu..." Vendra bergumam. Perlahan, Vendra membuka mata dan melempar pandangan ke arah samping kanannya. Matanya menangkap sosok laki-laki berkisar 40 sampai 45 tahun, lelaki itu sedang menatapnya.
Pelangi Di Atap Rumah [CERPEN] de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 179
  • WpVote
    Votos 7
  • WpPart
    Capítulos 1
"Pelangi itu hanya untuk disimpan di dalam kamar." "Sialan, kau menipu!" "Kalau kau ingin pelangi yang abadi, kau bisa menangkap peri-peri itu." "Peri?" Ia hanya perlu berjalan ke ujung jurang, mencari peri-peri pelangi. Setiap orang di tempat Kakek itu tinggal memiliki peri pelangi, untuk diminta membuat pelangi. Jadi kalau ia ingin memiliki pelangi yang abadi, ia hanya perlu memiliki peri pelangi.
Puisi Puisi Cinta de h4rwin_91
h4rwin_91
  • WpView
    Leituras 82,991
  • WpVote
    Votos 2,546
  • WpPart
    Capítulos 1
Menentang Langit de Annatnn
Annatnn
  • WpView
    Leituras 505
  • WpVote
    Votos 35
  • WpPart
    Capítulos 3
Filosofi Hati  de ketrinexx
ketrinexx
  • WpView
    Leituras 347,214
  • WpVote
    Votos 7,991
  • WpPart
    Capítulos 53
Kamu boleh berharap pada siapapun, tapi hanya sebesar hati kamu menampung rasa kecewa dan terluka. . . Hanya emosi dan perasaan yang ditumpah ruahkan dalam bentuk kata kata.
Sajak Sejuk de proseofrose
proseofrose
  • WpView
    Leituras 590,520
  • WpVote
    Votos 26,322
  • WpPart
    Capítulos 140
Sejumput aksara tergurat asa Terbendung resah Jengah [Fri, July 22nd 2016. 8:54 p.m Ranking #2 in Poetry] [Tue, July 19th 2016. 10:59 p.m Ranking #5 in Poetry]
Jangan Jatuh Cinta Dulu [CERPEN] de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 297
  • WpVote
    Votos 10
  • WpPart
    Capítulos 1
Tidak perlu terburu-buru membuka hati. Aku mengerti apa yang kamu rasakan sekarang. Aku akan menunggumu. Jadi kamu tidak usah khawatir tidak ada yang menyayangimu. Lagi pula selama ini bukankah aku selalu menunggumu?
Sajak-sajak Tentang Seseorang de kelakarsendu
kelakarsendu
  • WpView
    Leituras 12,937
  • WpVote
    Votos 272
  • WpPart
    Capítulos 13
Sekumpulan kata-kata untuk seseorang yang entah...