Rukiracunxx
- Reads 4,839
- Votes 579
- Parts 23
Summary:
Keempat pemuda tampan dan seorang gadis cantik tinggal satu atap.
4 saudara pria begitu over protective pada sang adik perempuan satu-satunya yang kini sudah beranjak dewasa tak menutup kemungkinan akan jatuh cinta pada seorang pria yang disukainya.
"Dia?? ppfftt suruh tanding P.S sama mas Jinu" _Y
"Pokoknya kakak ngga setuju kalo dia bertatto, okey??" _M
"Cari yang banyak duit, cinta doang ngga bikin lu kenyang" _H
"Harus lebih ganteng dari gue" _J
"Astagfirullah T.T"_S
Penasaran??