Suka ❤
6 stories
Antagonist Badas Couple!! by Syamila12
Syamila12
  • WpView
    Reads 4,955,418
  • WpVote
    Votes 213,613
  • WpPart
    Parts 56
Republish (Revision) Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpustakaan sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti? 28/11/2024
EXTRA'S HELP #TRANSMIGRASI by eyeishlune
eyeishlune
  • WpView
    Reads 1,694,149
  • WpVote
    Votes 183,819
  • WpPart
    Parts 32
#TRANSMIGRASI - Original Story by Trishala AS Seorang gadis tersadar dari lamunannya dan mendapati dirinya berada di tempat yang berbeda. Potongan-potongan memori masuk ke dalam otaknya dan kemudian ia mengetahui bahwa kini dirinya sedang berada di dalam dunia novel sebagai seorang figuran bernama Kanya Kalyendra Gustava. Figuran yang tidak memiliki dialog dan hanya disebutkan sebagai mantan dari pemeran utama pria ketiga. Itulah Kanya. Dan novel yang dimasukinya adalah novel berjudul 'Our Love Story' dengan pemeran utama wanita bernama Isabella dan pemeran utama prianya bernama Adrien. Tadinya Kanya hanya ingin hidup tenang, namun belum apa-apa dirinya sudah terlibat dalam pertikaian antar para pemeran utama. Baru satu hari dia memasuki tubuh Kanya, dia sudah bertemu hampir semua pemeran utama. Kanya tidak tahu kapan atau bagaimana dirinya bisa kembali ke kehidupan aslinya. Karena itu, Kanya akan menjalani hidup senyamannya dan memiliki sebuah misi. Yaitu membantu para antagonis, terutama Aubrey - si antagonis wanita - dan para figuran lain untuk memperoleh kebahagiaan. Memangnya protagonis saja yang boleh bahagia? Dan juga bisakah Kanya mendapat kebahagiaan untuk dirinya sendiri? warning! harsh words. started: January 22, 2022 cover by @SnowyEllncy
Pangeran Sekolah by Indahalca_
Indahalca_
  • WpView
    Reads 4,876,714
  • WpVote
    Votes 690,464
  • WpPart
    Parts 73
❲ ☁︎ ࣪⸙ ͎ Follow Dulu Oke ✦ ֶָ֗ ↷ ❳ "Apaan ini kenapa gue bisa masuk ke tubuh cewek yang sifatnya kayak nenek lampir begini?!" Keira Alicia, Gadis yang hidupnya tidak memiliki siapa-siapa secara tiba-tiba jiwa nya berpindah pada seorang Gadis kaya bernama Chloe Adelia Narendra yang sifatnya sebelas dua belas kayak nenek lampir udah sombong, suka bully dan centil pastinya. Ditambah ia banyak mempunyai musuh di sekolahnya termasuk para Most Wanted yang sangat membencinya. Ia harus bagaimana menghadapi ini?! ⚠️|| Don't copy my story ||⚠️ 19/12/2020 Rank 1# in School🎖 29/07/2020 Rank 1# in Geng🎖 18/02/2021 Rank 1# in Badgirl🎖 03/03/2021 Rank 1# in Sahabat 🎖 27/04/2021 Rank 1# in Mostwanted 🎖 27/04/2021 Rank 1# in Teenlife 🎖 28/06/2021 Rank 1# in Senior 🎖 01/09/2021 Rank 1# in Ceritaremaja 🎖 01/09/2022 Rank 1# in Teen 🎖 15/09/2021 Rank 1# in Bestfriend 🎖 15/03/2022 Rank 1# in Highschool🎖 31/07/2021 Rank 2# in Fiksi 🎖 14/02/2021 Rank 3# in fiksiremaja 🎖 30/08/2020 Rank 3# in Cogan🎖 26/08/2020 Rank 4# in Solidaritas🎖 20/07/2021 Rank 4# in Teenfiction 🎖 27/05/2021 Rank 5# in Sekolah 🎖 06/10/2021 Rank 5# in Fantasy 🎖 23/09/2021 Rank 6# in Romance 🎖 Start : 16 Maret 2020 End :
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,635,018
  • WpVote
    Votes 396,807
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
Love Letters [END] by AnggiePuteri-
AnggiePuteri-
  • WpView
    Reads 2,818,589
  • WpVote
    Votes 21,985
  • WpPart
    Parts 54
[COMPLETE] Anaya sangat menyukai Fabian, ketua OSIS di sekolahnya yang memiliki wajah yang begitu tampan. Sayangnya Anaya tidak bisa ikut mengejar-ngejar Fabian seperti cewek-cewek lain. Dia hanya memandangi cowok itu dari jauh, mengaguminya dan meluapkan semua isi hatinya melalui kumpulan surat cinta yang justru tersimpan rapat di bawah laci lemari kamarnya. Bertahun-tahun sudah berlalu, Anaya berhasil melupakan Fabian dan hidup tenang dengan usaha Wedding Organizer-nya. Namun takdir berkata lain, hari itu Anaya dipertemukan kempali dengan Fabian, dokter muda yang masih terlihat begitu tampan. Hati Anaya berantakan, getaran itu kembali hadir sampai akhirnya semua surat yang Anya simpan rapi seolah kembali menampikan diri. Takdir membawa surat-surat itu pada tujuannya. Akankah Anaya mendapat balasan?
Red Cherry by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 4,462,074
  • WpVote
    Votes 452,225
  • WpPart
    Parts 36
Nadiana, hampir 30 tahun tapi masih belum menemukan lelaki idamannya. Semakin kesini, cari laki-laki yang lebih tua dan matang darinya semakin sulit. Pilihan semakin sempit. Kalau nggak sudah beristri, sudah siap menikah. Sekalinya ada yang single, biasanya alergi komitmen dan justru memilih perempuan-perempuan muda yang masih ranum. Lewat obrolan-obrolan khas perempuan di waktu makan siang bersama teman-teman kantornya, Nadiana pun memulai proyek pencarian cinta dibantu oleh teman-temannya yang punya 1001 opini yang ajaib. Copyright © fairywoodpaperink 2015