chitaevan's Reading List
17 stories
The Legend Of Princess Werec by liciawerec
liciawerec
  • WpView
    Reads 160,098
  • WpVote
    Votes 6,770
  • WpPart
    Parts 28
Suatu ketika ada sebuah kerajaan,yang dimana rakyatnya hidup makmur dan bahagia,kerajaan itu bernama Estesien. Di kerajaan tersebut memiliki sebuah legenda,yang dahulunya tinggallah sang legenda yang menyelamatkan 5 kerajaan dari serangan iblis yang bernama Deiga,yaitu dengan cara menyegelnya di Dark Land bersama keempat sahabatnya. Kelima legenda itu bernama Lucy Werec dari kerajaan Estesien,William Bezarius dari kerajaan Bezarius,Gilbert Ribenworth dari kerajaan Eleska,Robert Elnswort dari kerajaan Elnswort,dan yang terakhir Oscar Libirto dari kerjaan Libirto yang menyelamatkan dunia dari kehancuran 100 tahun yang lalu,dan membawa cahaya yang telah hilang oleh kegelapan.
Assassination a King [Tamat] by Miokunai
Miokunai
  • WpView
    Reads 65,403
  • WpVote
    Votes 2,699
  • WpPart
    Parts 34
Seorang putri yang ditugaskan untuk membunuh seorang raja yang telah menjadi musuh kerajaannya selama bertahun - tahun telah membingungkan keputusannya karena permusuhan yang tidak masuk akal. "Yang Mulia, satu-satunya hal yang tidak aku sesali adalah bertemu denganmu. "
Kingsley & Queenza by The_Queenza
The_Queenza
  • WpView
    Reads 17,463,697
  • WpVote
    Votes 2,019,038
  • WpPart
    Parts 163
WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya menyelimuti pandangannya memudar, digantikan cahaya lembut sang rembulan yang menyinari tempatnya berbaring. Sial! Ternyata bukan sekedar tempat berbaring. Tempat ini adalah kuburannya. Dan-lihat dirinya sekarang. Tangannya yang terangkat di depan wajah hanya berupa tulang belulang. Terlihat begitu menjijikkan. Memangnya berapa lama dirinya tertidur? Sepuluh tahun? Lima puluh tahun? Atau sudah lebih dari seratus tahun? Kingsley bangkit dari posisi berbaringnya seraya memperhatikan seluruh tubuh. Apanya yang tubuh? Seluruh bagian dirinya hanya tersisa tulang. Pasti para cacing dan binatang pemakan bangkai di sini berpesta pora menikmati tubuhnya. Gerakan kecil itu menarik perhatian Kingsley. Dia menoleh, mendapati seorang wanita duduk meringkuk di sisi terjauh darinya, diselimuti kegelapan yang tak tersentuh cahaya bulan. Mata wanita itu membelalak ngeri, sementara kedua tangan membekap mulut, seolah meredam jeritan. Seketika, mulut Kingsley yang hanya berupa kerangka tulang bergerak seolah sedang tersenyum. Wanita itu yang telah membangunkannya menggunakan darahnya. Dan dengan darahnya juga bisa membuat tubuh Kingsley kembali utuh. Tapi sayang, dengan menghisap darahnya, kekuatan Kingsley akan diserap oleh si wanita. Hanya satu hal yang bisa membuat kekuatannya kembali. Dengan bercinta. Seperti dulu... ---------------- Dipublikasikan pertama kali : 20 September 2018 Selesai : Masih berlanjut Copyright © 2018 by Aya Emily
My New Life To Be a Princess by kalila_widyanata
kalila_widyanata
  • WpView
    Reads 541,318
  • WpVote
    Votes 33,571
  • WpPart
    Parts 36
Bertepatan di hari yang sama, ketika aku tertimpa banyak masalah sepanjang hidupku, aku malah mati dengan cara yang paling konyol. Parahnya lagi, aku terbangun dengan tubuh seorang putri jahat yang ingin merebut seorang pangeran dari kekasihnya.... [BUKA PRE ORDER 17 OKTOBER-05 NOVEMBER 2022, DETAILNYA LANGSUNG CEK CHAPTER TERAKHIR]
The Empress's New Life by hansaaatriasih
hansaaatriasih
  • WpView
    Reads 183,844
  • WpVote
    Votes 13,203
  • WpPart
    Parts 104
[Tidak akan dilanjut] Natalia Evans , seorang permaisuri yang memiliki nasib buruk tentang kehidupan nya. Kehidupan nya yang sebelum nya ia mati dengan tragis karena kasus penuduhan pembunuhan , begitu ia di reinkarnasi kembali ia tetap dibunuh dengan cara yang yang sama seperti sebelumnya, dan sekarang ia di reinkarnasi kembali dan akan mengubah takdir nya dan menjalani kehidupan nya yang baru. {Dan juga, PERHATIAN ini bukan Manhwa atau novel terjemahan, melainkan benar-benar langsung dari imajinasi saya. Iya, untuk genre saya memang terinspirasi dari manga/Manhwa yang memiliki genre seperti ini, namun untuk alur cerita/plot/karakter ,saya menggunakan dan mengerjakan nya dengan imajinasi sendiri.} {Credit to the artist for the cover}
I'm The Villainess [END] [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 5,053,915
  • WpVote
    Votes 156,198
  • WpPart
    Parts 13
[Réincarnation Series #1] #1 - Humor dan 1# - Fantasi Kalian membenci peran pelakor, penjahat, pembunuh, dan seseorang licik yang menghalalkan segala cara demi mencapai tujuannya? Iya, karakter novel seperti itu memanglah seperti sampah yang menganggu kebahagiaan orang lain. Setidaknya aku sempat berpikir seperti itu sebelum akhirnya aku menyesali pemikiran kekanak-kanakanku itu. Karena apa? Karena... Sialnya! Aku malah masuk kedalam novel tersebut lalu mendapat peran sebagai karakter yang paling kubenci. Demi selamat dan hidup tentram di kehidupan ini, aku memutuskan untuk mengadopsi anak yang dimasa depan nanti akan mendapatkan gelar orang terkuat di dunia dan akan kugunakan dia untuk melindungiku. Ya, meskipun anak angkatku itu lebih tua tiga tahun dari diriku, tapi tak ada hukum yang melarang ibu angkat untuk lebih muda dari anaknya bukan. Tetapi! Kenapa anak ini begitu durhaka! Bisa-bisa aku mati duluan karena darah tinggi dibandingkan dengan di eksekusi mati. Oh, Tuhan lindungilah hamba-Mu yang menyedihkan ini. ===== "Apa yang kau lakukan ibu?" "Aku sedang mencari calon mantuku." "Calon mantu?" "Iya." "Calon mantumu ada di depanku, ibu." "Hah!? Tapi depanmu itu kan aku?" ===== Status: Terbit Tapi tenang saja karena part masih lengkap semua ya ♡ 1# Humor (070920) 1# Fantasi (190820) 1# Comedy (250820) 1# Isekai (060720) 1# Child (060720) 1# Manhwa (110720) 1# Cute (280721) Seri pertama 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. √ First Chap: 13 June 2020 Last: 21 July 2020 Rate: 15+ © Copyright 2020 by Lyvia_May Romance - Comedy - Family life - Fantasy
A Second Chance For Life by fallyndanella04
fallyndanella04
  • WpView
    Reads 79,216
  • WpVote
    Votes 8,340
  • WpPart
    Parts 29
Seorang gadis yang ingin tahu bagaimana rasanya bahagia. Seorang gadis yang ingin tahu bagaimana rasanya dikelilingi kebahagiaan sekali lagi. ... Seorang gadis yang nyawanya direngut oleh musuhnya. *** Hanya satu hal yang didambakan seorang gadis berumur 18 tahun bernama Kanata Arisu. Kebahagiaan. Namun hal itu tidak pernah ia dapatkan lagi sejak kematian seluruh keluarganya di saat ia berumur 9 tahun. Kebahagiaan adalah hal yang tidak bisa ia dapatkan lagi sejak Arisu dianggap sebagai pembunuh keluarganya, hingga kematiannya yang tragis. Namun, para Dewa dan Dewi tampak menaruh simpati terhadap Arisu. Mereka semua memberikan hadiah khusus untuk Arisu. Kehidupan kedua.
POM #1 The Return of the Witch [END] by Asterioidea
Asterioidea
  • WpView
    Reads 380,733
  • WpVote
    Votes 28,378
  • WpPart
    Parts 55
Awesome cover by imelda priskila Sudah tamat Piece Of Magic 1 The Return of the Witch (Dulu berjudul Magic World) 4 oktober 2017 - 19 Juli 2018 Highest rank : # 29 in fantasy ( 08 Maret 2018) # 42 in fantasy ( 05 Maret 2018) # 43 in fantasy ( 27 Februari 2018) # 46 in fantasy ( 26 Februari 2018) # 65 in fantasy (19 Februari 2018) Diperuntukkan untuk kalian yang berumur 15+ karena terdapat beberapa adegan kekerasan. * Bagaimana rasanya kau terlahir dengan darah campuran? Apalagi, kau sama sekali bukanlah manusia. Konon, darah campuran harus dimusnahkan, karena mereka akan menjadi ancaman terbukanya keempat portal antar dimensi dan merusak keseimbangan dunia. *** Sebuah sihir pemilih turun temurun telah memilih kelima penerus untuk menjaga keseimbangan dunia, agar portal antar empat dimensi tidak terbuka dan menyelamatkan penghuni seluruh dunia. Tapi, seorang penyihir yang menyebabkan seluruh kekacauan ini tiba-tiba datang dari masa lalu dan membuatnya seluruh akademi dilanda kekacauan. Juga klan Dark knight mulai bergerak maju pada tujuan utama mereka, untuk menguasai dunia. Sebelum hal itu terjadi, kelima guardians harus mencegah mereka melakukan hal tersebut. Banyak rahasia dimensi sihir yang mulai terkuak seiring berjalannya waktu. Membuat semua hal yang salah dipahami dan belum tersambung satu sama lain mulai tersambung dan menjelaskan kebenarannya dengan sendirinya. *** "Kita semua adalah pendosa. Hanya melakukan hal yang kita anggap benar, walau hal itu belum tentu benar di mata orang lain. Lebih baik kau berbuat sesuatu yang dapat menolong orang lain. Percayalah, hidupmu akan terasa lebih berharga." ~Catherine Anastasya~ ***************************************** My first own story! Butuh kritik dan saran kalian karena ini cerita pertamaku ^_^ Akan direvisi ulang kalau cerita ini sudah selesai. Dibaca yah!
PRINCESS and DEMON KING TreeS by Rhanesya_grapes
Rhanesya_grapes
  • WpView
    Reads 473,020
  • WpVote
    Votes 33,324
  • WpPart
    Parts 115
[Season 1 + Season 2] End~ 29~05~2019 [DITERBITKAN~1-60~] [Season 2~ 61-End] ~1-60- Dihapus sebagian~ S2 masih lengkap Semua berawal ketika Kerajaan direbut serta kedua orang tuanya ditawan oleh Raja Monster dan bala tentaranya. Princess Estelina terpaksa kabur dan terdampar di hutan penuh misteri. Dia ditolong oleh seorang Pangeran Penyihir yang memimpin para makhluk Mitologi. Dari saat itu hidup Princess Estelina yang biasa, berubah drastis menjadi luar biasa. Puzzle demi puzzle harus dia satukan demi mencari sebuah pedang. Misteri demi misteri bermunculan di bawah tekanan dan ketegangan. Bagaimana nasib Princess Estelina selanjutnya? Apalagi pemuda yang menolongnya ternyata bukan seorang Pangeran Penyihir. --------------------------------------------- By'Rhanesya_grapes 02~05~ 2017
Kaisar Fall in Love. (End Di Dreame) by NurSyakiraFauziah
NurSyakiraFauziah
  • WpView
    Reads 1,857,842
  • WpVote
    Votes 38,968
  • WpPart
    Parts 12
Jianheeng gadis cantik, baik hati, lemah lembut, tapi bisa berubah dingin dan kejam. Saat pulang dari kantor Jianheeng tertabrak oleh truk yang menyebabkan ia meregang nyawa. Karena keinginan hidup yang sangat kuat membuat ia hidup kembali di zaman yang berbeda. Seorang permaisuri yang sabar, lemah lembut,baik hati, anggun, dan cantik. Tapi ia selalu di abaikan oleh kaisar, ia sangat ingin mati karena penderita yang di alaminya. Hingga suatu keajaiban terjadi dan Jianheeng bangun dalam tubuh permaisuri yang mempunyai nama yang sama dan membuatnya harus menjadi seorang istri dan sekaligus seorang ibu. Selamat membaca. Typo bertebaran karena belum di revisi. Ending bisa baca di Dreame. #9-fantasy #1-china #1-tahta #3-kerajaan #1-selir #1-Putra mahkota