flowerroad29's Reading List
11 stories
Sweet Bubble Gum by flowerroad29
flowerroad29
  • WpView
    Reads 20
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
perpisahan kita, terasa hambar bagaikan permen karet yang sudah dikunyah dan siap untuk dibuang. namun pada dasarnya, permen karet itu semakin dikunyah selain semakin hambar tapi juga semakin lengket. kisah dimana aku kamu dan juga mereka yang berada dimasa lalu. menggali kembali masa muda untuk menemukan jawaban dari pertanyaan yang belum sempat terjawab. akan menjadi apa kita pada episode masa kini? (ini adalah cerita untukmu yang haus akan jawaban -Risa Hartanto)
I [Never] Give Up On You a.k.a Jarak Antarbintang - [Telah Terbit] by nauraini
nauraini
  • WpView
    Reads 5,216,203
  • WpVote
    Votes 372,302
  • WpPart
    Parts 48
"Lo tahu teori chaos?" "Efek kupu-kupu?" "Hmm... sensitive dependence on initial condition. Kayak lo yang di sini mampu ngerubah gue saat di Finlandia sana," jawab Auriga sambil memejamkan mata. Dilihat dari tempatku berdiri, dia terlihat sangat damai. "Pertemuan kita bukan sebuah kebetulan." Alfa Centauri Radistya, mahasiswi jurusan konservasi di salah salah universitas ternama negeri menjalani hari-hari perkuliahan dengan normal dan menyelingi aktivitas dengan kegiatan himpunan mahasiswa. Hidupnya baik-baik saja hingga datang Auriga, seniornya di kampus yang datang bagai hipernova dan membuatnya kesal terus-menerus. Dan ketika perasaan cinta mulai datang, Alfa dihadapkan pada misteri tentang seorang Auriga. Di antara perasaan cinta dan rasa putus asanya, dia mencoba mengurai satu per satu kehidupan Auriga yang bagaikan bereksperimen menguak misteri materi gelap alam semesta. Sanggup kah ia membawa Auriga untuk menikmati senja manis di tepi pantai? Atau kah dia akan menyerah dan memilih mundur dan berbalik arah pada sahabat Auriga yang selama ini diam-diam menyukainya sangat dalam? Semesta senang bermain-main. Benarkah semuanya adalah kebetulan yang disengajakan? . . . Terima kasih atas dukungan dan apresiasi teman-teman semua. Puji syukur cerita ini telah diterbitkan dengan judul Jarak Antarbintang. Bagi yang berkenan dengan versi cetaknya bisa mendapatkan di toko buku di Seluruh Indonesia. Untuk versi digital bisa didapatkan di Gramedia Digital. Copyright © 2015 by nauraini
POEMS (Perindu Yang Tak Pernah Di Rindukan) by resaaaaaaafit
resaaaaaaafit
  • WpView
    Reads 431,331
  • WpVote
    Votes 14,147
  • WpPart
    Parts 37
Kumpulan Sajak Ungkapan hati seorang wanita yang selalu merindukan seorang pria yang tak pernah menyadari kehadirannya "Aarrrgghhh bahkan aku tidak bisa berpikir jernih hanya karna memikirkanmu Datanglah dan pertanggungjawabkan semua ini"
Caramel Macchiato by ariqohf
ariqohf
  • WpView
    Reads 9,575,975
  • WpVote
    Votes 336,820
  • WpPart
    Parts 50
[CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada minuman yang tak pernah habis walau terus saja diminum, bukan? Semakin lama, caramel yang ada diatasnya itu terkikis. Lalu, jika caramelnya sudah habis, akan ada rasa kopi yang pahit. Mungkin sedikit pahit karena sudah dicampur oleh gula dan susu. Dan lama lama, dia sudah mulai menampakkan kesedihannya. Membuat semua orang bertanya. Tetapi Ia tetap berusaha untuk menyembunyikannya semanis mungkin walau mungkin tak semanis dulu. Copyright © 2014 by Iffah Ariqoh.
Segelas Diksi by havelunch
havelunch
  • WpView
    Reads 160,151
  • WpVote
    Votes 14,857
  • WpPart
    Parts 38
Kalau Tuhan memberiku kesempatan dilahirkan sekali lagi, maka aku ingin jadi puisi. Yang meski itu dari orang sepertiku pun kau tetap menyukainya. ©2016
FIRST MISSION by dizappear
dizappear
  • WpView
    Reads 17,345
  • WpVote
    Votes 1,267
  • WpPart
    Parts 1
Pertama kali aku menyadari siapa aku, pertama kali aku mengerti apa tugasku, pertama kali juga aku menyerah atas segalanya.
Fated! [#DMS 2] by Anindana
Anindana
  • WpView
    Reads 4,552,761
  • WpVote
    Votes 219,706
  • WpPart
    Parts 44
(TELAH DI BUKUKAN. BISA DI TEMUKAN DI TOKO BUKU KESAYANGAN KALIAN 😊) Sequel Dirty Marriage - Anindana Orang bilang, Pertemuan PERTAMA adalah kebetulan, Pertemuan KEDUA adalah kepastian, dan pertemuan KETIGA adalah TAKDIR. "Aku hanya bisa bertanya kapan perasaan cinta untukku itu akan muncul di hati Laki-laki es itu." - Rebecca Lee "Dia hanyalah seorang teman. Wajar saja untuk bertemu bahkan hingga seribu kali, bukan? Dan bagiku, itu bukanlah takdir seperti yang dikatakan orang-orang." - Alvero Theodore Bramantyo
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 6,951,323
  • WpVote
    Votes 84,626
  • WpPart
    Parts 6
Secangkir Kopi & Pencakar Langit (#1) by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 1,613,970
  • WpVote
    Votes 126,897
  • WpPart
    Parts 69
CHAPTER 7 - END TELAH DIHAPUS KARENA AKAN SEGERA DITERBITKAN *** "Enak lho, Ta, kalo kita kerja sesuai sama yang kita senengin. Orang suka salah persepsi dengan gimmick kerja sesuai passion, padahal kadang passion nggak harus hobi kan. Bisa aja passionnya kayak lo gini, suka menganalisa." - Satrya Danang Hadinata "Cewek tuh lipstik kek yang ketinggalan, sisir, kaca. Ini kabel hardisk." - Ghilman Wardhana "Sastra itu buat gue seperti membuka mata dan pikiran, sisi kehidupan lain yang mungkin nggak pernah kita jamah. Pemikiran orang yang kita nggak tau. People's idea of a person they loved, they hated. Bikin kita lebih empati, lebih buka mata bahwa dunia kadang nggak selalu hitam dan putih." - Athaya Shara "Cowok ganteng biasanya playboy, Ta!" - Ganesha Akbar "Gua nggak yakin Radhi puasa senin-kamis. Ada angin apa lu? Palingan dia bayar puasa gegara pernah batal puasa ngga tahan pengen ena ena." - Fajar Anugerah "What happened in Munich, stays in Munich." - Larasati Shanaz "Jangan ganggu tayang tayang kami, atau kami block internet kalian semua" - Rahmat Radhian "5 menit lagi, Satrya masih ngeces liatin Athaya di meja Mbak Renny" - Aldrian Meshar *** Di tengah-tengah business district nomor satunya Jakarta, kopi, rokok, meetings, clients, report, after office hour, kaki jenjang cewek-cewek dengan high heels dan cowok-cowok dengan kemeja kerja body fit, Satrya bertemu Athaya. Satrya bisa saja memilih cewek cantik manapun untuk didekati, tetapi dia hanya menyukai Athaya sejak pertama kali tanpa sengaja ia meminta bantuan cewek itu. Sedangkan Athaya sukanya sama Ghilman, yang gantengnya masih kalah sama Satrya. Tapi, Ghilman kan sudah punya pacar.. #1 on What's Hot ChickLit at 20/11/2015, 1/3/2016, 31/4/2016 Copyright © fairywoodpaperink 2015
Catatan Tentang Hujan by dizappear
dizappear
  • WpView
    Reads 6,386,999
  • WpVote
    Votes 155,747
  • WpPart
    Parts 17
[BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan. Untuk Fajar, Senja adalah misteri. Untuk Fajar, Senja adalah gravitasi. Namun, Untuk Senja, Fajar adalah penyesalan. Untuk kisah mereka, Dalam biru pekatnya Langit yang menaungi Fajar dan Senja. ••• Highest rank: #3 in Teen Fiction Pemenang The Wattys 2017 kategori Riveting Reads March, 2017 Anindya Frista Cover by @kaniaazhr