I Can't
"Kalo misal lo disuruh milih antara pembohong sama pemarah, lo bakal pilih mana?" Tanya Restu "Pemarah" -Sam "Tapi nih ya, kalo yang pemarah ngga suka boong, tapi kalo yang boong, dia akan menutupi kebohongan nya dengan kebohongan lagi" ungkap Restu "Kenapa nanya itu?" Jawab Sam "Karena itu yang lagi gue alamin, dan...