Celandhine
- Reads 7,464
- Votes 970
- Parts 14
Chanyeol X Irene |
Mereka bertemu lagi di lain kesempatan. Tapi gadis yang dirundung-nya dulu berubah, tumbuh menjadi gadis cantik. Ibaratnya seekor itik buruk rupa berubah menjadi angsa dengan bulu indah.
Satu masalah, rahasia yang dia kemas dan tutup rapat-rapat menjadi penghalang langkah barunya.
•
"No, I don't like you. I just like every single cell of music in you."
"Well, that's mean you like me too, Irene."
-a lovely cover from pinterest