TeenFic❤
17 stories
Caramel Macchiato by ariqohf
ariqohf
  • WpView
    Reads 9,576,195
  • WpVote
    Votes 336,822
  • WpPart
    Parts 50
[CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada minuman yang tak pernah habis walau terus saja diminum, bukan? Semakin lama, caramel yang ada diatasnya itu terkikis. Lalu, jika caramelnya sudah habis, akan ada rasa kopi yang pahit. Mungkin sedikit pahit karena sudah dicampur oleh gula dan susu. Dan lama lama, dia sudah mulai menampakkan kesedihannya. Membuat semua orang bertanya. Tetapi Ia tetap berusaha untuk menyembunyikannya semanis mungkin walau mungkin tak semanis dulu. Copyright © 2014 by Iffah Ariqoh.
The Two of Us by bellawrites
bellawrites
  • WpView
    Reads 1,992,665
  • WpVote
    Votes 146,473
  • WpPart
    Parts 21
Angga adalah pil biru yang selalu berusaha meninggalkan masa lalunya dan lari dari kenyataan. Sementara itu, Vania adalah pil merah yang sedang berusaha mengejar dan membawanya kembali ke dunia nyata. Dunia di mana segala hal tidak selalu terlihat seperti pelangi dan mentari pagi.
ST [1] - (Fat)e by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,808,795
  • WpVote
    Votes 272,680
  • WpPart
    Parts 38
Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [1] : Taylor Hana Anderson Setiap perempuan selalu menjadi putri yang menunggu pangeran sejatinya datang. Taylor percaya kata-kata itu, kata-kata yang Mama ucapkan disaat dia berumur enam tahun. Dia yakin, pangerannya akan datang dengan mengendarai kuda poni berwarna putih dan membawa cincin pernikahan. Bodoh. Tentu saja itu imajinasi masa kecilnya. Di Jakarta, tak mungkin ada cowok memakai baju pernikahan. Apalagi mengendarai kuda. Namun, perkataan Mama ternyata benar. Meski bukan dalam artian sesungguhnya. Contohnya saja hidup Taylor. "Aku selalu menunggu kamu untuk melihatku. Kamu yang tidak pernah melihatku. Dia yang selalu menungguku. Kami terus saja berputar dalam satu lingkaran dan tak pernah bersinggungan. Kami selalu-dan tanpa sadar-bermain mengejar dan menangkap. Kami sama-sama tidak mengatakan sesuatu untuk meluruskan semuanya. Dan akhirnya, kami berbenturan dalam lingkaran tersebut." Copyright © 2013 by wulanfadi
SHAIDAN by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 6,840,670
  • WpVote
    Votes 89,552
  • WpPart
    Parts 12
[available on bookstores; gramedia, etc.] Selain main COC, kesukaan Aidan yaitu menyendiri sambil denger musik. Dan, selain kentang goreng serta pepsi, kelemahan Aidan adalah ... Shanin. SHAIDAN Copyright 2016 - radexn
Lo, Tunangan Gue !!! [Sudah Terbit] by yennymarissa
yennymarissa
  • WpView
    Reads 6,545,351
  • WpVote
    Votes 350,632
  • WpPart
    Parts 45
[Tersedia di toko buku terdekat. Beberapa part sudah dihapus] Fani membenci Reihan Nathaniel setengah mati. Cowok playboy yang selalu menjadi most wanted di kampusnya. Bagaimana bisa Tuhan menciptakan cowok seperti Rei yang tidak bisa menghargai cewek? Bukan. Bukan karena cowok itu berlaku kasar atau apapun. Tapi karena cowok itu terlalu lembut dan membuat hampir semua cewek di kampusnya bertekuk lutut pada pesona -yang menurut Fani justru sangat menyebalkan. Kenapa juga orangtuanya memintanya untuk bertunangan dengan cowok itu? Dan yang lebih menjengkelkannya lagi, kenapa Rei harus menerima pertunangan mereka? Karena sebuah alasan, Rei harus menyetujui permintaan orangtuanya untuk bertunangan dengan Tiffany Adelia. Cewek yang ternyata adik tingkatnya di kampus dan cewek yang ternyata membencinya setengah mati. Tapi Rei berusaha untuk bersikap tenang demi rencananya. Karena ternyata, cewek itu juga pernah terlibat secara tidak langsung dengan masa lalunya. "Sampe tujuan gue berhasil aja, Fan. Setelah itu, gue pasti lepasin lo." Tapi belum juga berhasil, hatinya justru berontak dan membuat rencananya hampir gagal. Atau mungkin sudah gagal? Karena tanpa sadar, dia selalu ingin orang lain tahu tentang statusnya dengan Fani. Bukan lagi untuk keberhasilan rencananya, tapi untuk hatinya agar cewek itu tetap tinggal di sisinya. Fani menatap Rei tajam. "Lo nggak punya hak buat ngatur-ngatur gue." "Gue tunangan lo, kalo lo lupa." "Kita cuma pura-pura, kalo lo lupa." "KALO GUE BILANG JANGAN JALAN SAMA DIA, YA BERARTI JANGAN JALAN SAMA DIA!! JANGAN BIKIN GUE TAMBAH MARAH, FAN!!" bentak Rei sambil menonjok dinding.
My Beautifull Boy by millganuari
millganuari
  • WpView
    Reads 1,389,904
  • WpVote
    Votes 29,451
  • WpPart
    Parts 8
"Kasih gue satu alesan aja, kenapa lo tertarik sama dunia perempuan?" "Karena perempuan itu selalu penuh kasih sayang," "Se-simpel itu?" "Iya, sesimpel itu." ••• Sepotong kisah sederhana. Tentang Aliandra. Cowok dengan tingkah feminim yang diam-diam selalu membuat orang tersenyum dan tertawa. Memiliki pikiran yang positif dan suka dengan segala hal yang berkaitan dengan 'perempuan'. Yang suka menyendiri tanpa ingin memiliki teman dan Cowok manis yang banyak di pandang sebelah mata oleh orang-orang. Tapi Ali tak pernah mengira, disaat puluhan orang berbalik memunggunginya, ada satu orang yang diam-diam selalu berjalan di belakang punggungnya. Iya, Prilly. Perempuan yang pada akhirnya merubah pola pikir Ali seratus delapan puluh derajat. Membuat Ali bertranformasi menjadi "Ali yang lain." Yang lain, yang tak pernah diperkirakan oleh semua orang. 2016©millganuari [+] Pemenang The Wattys 2016 dalam kategori Cerita Luar Biasa.
When Love Walked In by galaxywrites
galaxywrites
  • WpView
    Reads 2,756,664
  • WpVote
    Votes 130,957
  • WpPart
    Parts 36
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] Pemenang Wattys Award 2016 kategori "Cerita Sosial". Relin sebel banget sama Mika, tak peduli bahwa cowok itu adalah idola cewek satu sekolah. Mika, cowok yang didaulat sebagai cowok paling ganteng seangkatan itu memang punya sifat yang bikin Relin naik darah setiap harinya. Nyebelin, jahil, iseng, dan seenaknya sendiri, tapi anehnya cuma Relin yang diperlakukan seperti itu, giliran sama yang lain dianya sok cool! Nyebelin kan?! Keisengan Mika mulanya berawal dari kejadian di Ruang Teater yang membawa Relin ke masa-masa terburuk selama dia SMA, hari-hari Relin mendadak runyam karena kehadiran cowok itu. Namun ketika Relin sedang dihadapi sebuah masalah besar, Mika dengan senang hati membantunya. Tapi sialnya, bantuan Mika itu malah membuat hidup Relin makin runyam lagi. Relin merasa hidupnya jungkir balik dalam satu kedipan mata, dan itu semua hanya karena satu cowok bernama Mika. #4 Teenfiction (02 September 2016)
Moment: Moment, Time, End by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,197,028
  • WpVote
    Votes 225,778
  • WpPart
    Parts 62
Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sampai Zoe, cewek unik yang selalu tampak ceria, pindah tepat di sebelah rumahnya. Zoe selalu mengganggunya dan Cal selalu berusaha menghindar. Namun, serangkaian kejadian di antara mereka membuat Cal tidak lagi bisa mengabaikannya. Hingga saat keselamatan Zoe mulai terancam, Cal memutuskan untuk memilih jalan yang selama ini dia hindari dan kembali ke sekolah umum agar bisa melindungi Zoe. (Cerita ini merupakan gabungan seluruh Moment trilogy - 1: Moment, 2: Time, dan 3: End)
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,058
  • WpVote
    Votes 491,069
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.
ROLANDARA by intanzs
intanzs
  • WpView
    Reads 14,312,555
  • WpVote
    Votes 948,432
  • WpPart
    Parts 50
⚠️PART MASIH LENGKAP Roland Gideon. Bad boy tapi suka susu strawberry. Emosian tapi pas dimarahin sama Adara malah kicep. Wajah nyalat tapi hati hello kitty. Liat Adara nangis malah sok ikutan nangis, sambil bilang, "gue rela nangis demi lo, Dar. Tolong jangan bikin kejantanan gue hilang, berenti nangis ya?" ©2016 [Pernah diterbitkan oleh Bukune tahun 2016-2018]